Disebut Presiden Indonesia, Ridwan Kamil: No Comment!

Jum'at, 17 April 2015 - 18:22 WIB
Disebut Presiden Indonesia,...
Disebut Presiden Indonesia, Ridwan Kamil: No Comment!
A A A
BANDUNG - Wali Kota Bandung Ridwan Kamil (RK) enggan berkomentar soal gambar dari media sosial Path yang menyebutnya sebagai Presiden Indonesia, saat mendampingi rombongan Presiden Joko Widodo.

"Saya no comment. Punten pisan‎ (maaf sekali)," ungkap RK, saat ditemui, di Masjid Agung Bandung, Jumat (17/4/2015).

‎Sebelumnya diberitakan, masyarakat dihebohkan dengan beredarnya potongan gambar dari media sosial Path yang menggambarkan komentar seorang turis asing mengenai sosok Presiden Indonesia.

Turis itu salah sangka dengan mengatakan Wali Kota Bandung Ridwan Kamil sebagai Presiden Indonesia. Padahal, Ridwan sedang mengantarkan rombongan Presiden Indonesia Joko Widodo, meninjau Konferensi Asia Afrika (KAA) di Kota Bandung.

"Kata turis Jerman di Bandung: Your president is very handsome, cool and looks clever, wearing black tradition hat (kopeah) and eye glases...he look young...how old is he?" tulis salah seorang warga Bandung, Ridwan Fathurrohman.

Baca juga:
Turis Asing Sangka Ridwan Kamil Presiden Indonesia
(san)
Berita Terkait
Mulai Bulan Mei Pemkot...
Mulai Bulan Mei Pemkot Bandung akan Terapkan Braga Free Vehicle
Pemkot Bandung Ungkap...
Pemkot Bandung Ungkap Kemungkinan PSBB di Bandung Raya
Pemkot Bandung Segera...
Pemkot Bandung Segera Cari Solusi Penanganan Kebun Binatang Bandung
Vaksinasi Covid-19 Tenaga...
Vaksinasi Covid-19 Tenaga Pendidik Kota Bandung Mencapai 50 Persen
Oded: Ramadhan dan Pandemi,...
Oded: Ramadhan dan Pandemi, Inovasi Tak Boleh Berhenti
Pulihkan Ekonomi dengan...
Pulihkan Ekonomi dengan Akselerasi Revolusi Industri 4.0
Berita Terkini
IAI Gelar Sosialisasi...
IAI Gelar Sosialisasi Penyelenggaraan Sayembara Arsitektur
1 jam yang lalu
Banjir Meluas, 7 Kecamatan...
Banjir Meluas, 7 Kecamatan di Muarojambi Terendam
2 jam yang lalu
Reses di 6 Lokasi, Anggota...
Reses di 6 Lokasi, Anggota DPRD dari Partai Perindo Komitmen Wujudkan Aspirasi Warga
3 jam yang lalu
Dirlantas Polda Banten...
Dirlantas Polda Banten Terapkan Ganjil Genap di Tol Tangerang-Merak saat Mudik Mulai 27 Maret
3 jam yang lalu
Sanitasi Rusak, Siswa...
Sanitasi Rusak, Siswa SDN Babakan Kencana Sukabumi Semringah Dibantu MNC Peduli dan MNC Bank
5 jam yang lalu
Kapten Muljono: Legenda...
Kapten Muljono: Legenda Penerbang Tempur Indonesia yang Menggetarkan Nyali Penjajah
7 jam yang lalu
Infografis
Presiden AS Donald Trump...
Presiden AS Donald Trump akan Pecat Tentara Transgender
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved