167.540 Warga Aceh Meninggal Dunia

Jum'at, 26 Desember 2014 - 16:19 WIB
167.540 Warga Aceh Meninggal...
167.540 Warga Aceh Meninggal Dunia
A A A
Gempa dengan berkekuatan 8,9 pada skala richter yang disusul gempa tsunami pada 26 Desember 2004, menyebabkan 230.000 orang meninggal dunia di 14 negara Asia dan Afrika. Salah satunya, di Aceh.

Gempa, melepaskan energi setara dengan 550 juta ledakan bom atom di Hiroshima, Jepang. Lebih dari 1,7 juta orang kehilangan tempat tinggal.

Kerugian yang timbul diperkirakan mencapai USD10 miliar; dan lebih dari USD13 miliar bantuan Internasional mengalir ke daerah tsunami. Dan lebih dari 700 organisasi membantu rekonstruksi Aceh.
Indonesia

Meninggal dunia: 167.540 (lebih dari setengah dari total korban meninggal di 14 negara).
Rumah rusak: 170.000
Rumah yang telah dibangun: 140.000

Sri Langka

Meninggal dunia: 34.400
Rumah rusak: 119.562
Rumah yang telah dibangun: 112.543

India

Meninggal dunia: 14.627
Rumah rusak : 85.000
Rumah yang telah dibangun: 70.000

Thailand
Meninggal dunia: 8.324
Rumah rusak: 3.824
Rumah yang telah dibangun: 3.000

Sumber: http://www.acehkita.com (diolah dari berbagai sumber)
(lis)
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
berita/ rendering in 0.1695 seconds (0.1#10.140)