Menkes akan kunjungi korban kecelakaan KRL di rumah sakit
A
A
A
Sindonews.com - Menteri Kesehatan RI Nafsiah Mboi dijadwalkan akan mengunjungi korban kecelakaan kereta di RS Fatmawati. Sebelumnya, Nafsiah Mboi dijadwalkan akan mengunjungi korban luka di RS Sutoyo.
Direktur Utama RS Fatmawati Andi Wahyuningsih Attas menjelaskan, rencana hari ini Menteri Kesehatan akan mengunjungi korban kecelakaan kereta. Rencana tersebut memang sudah dijadwalkan sejak semalam.
"Sekarang sedang on the way, memang dari semalam dijadwalkan mau menjenguk ke RS Fatmawati," tegasnya di RS Fatmawati, Selasa (10/12/2013).
Selain mengunjungi korban, kata Andiyun, memng Menkes dijadwalkan untuk melakukan penilaian akreditasi terhadap RS Fatmawati.
Saat ini polisi dan pihak keamanan rumah sakit juga sudah mensterilkan lokasi di depan pinty Ruang Unit Gawat Darurat (UGD).
"Memang dalam penilaian rumah sakit, akreditasi, tetapi juga mengunjungi korban, dan memang kalau ada disaster di depan harus clear area, standar gawat darurat ada ambulans," tegasnya.
Direktur Utama RS Fatmawati Andi Wahyuningsih Attas menjelaskan, rencana hari ini Menteri Kesehatan akan mengunjungi korban kecelakaan kereta. Rencana tersebut memang sudah dijadwalkan sejak semalam.
"Sekarang sedang on the way, memang dari semalam dijadwalkan mau menjenguk ke RS Fatmawati," tegasnya di RS Fatmawati, Selasa (10/12/2013).
Selain mengunjungi korban, kata Andiyun, memng Menkes dijadwalkan untuk melakukan penilaian akreditasi terhadap RS Fatmawati.
Saat ini polisi dan pihak keamanan rumah sakit juga sudah mensterilkan lokasi di depan pinty Ruang Unit Gawat Darurat (UGD).
"Memang dalam penilaian rumah sakit, akreditasi, tetapi juga mengunjungi korban, dan memang kalau ada disaster di depan harus clear area, standar gawat darurat ada ambulans," tegasnya.
(ysw)