Seekor anjing seret mayat bayi

Selasa, 19 Maret 2013 - 22:28 WIB
Seekor anjing seret...
Seekor anjing seret mayat bayi
A A A
Sindonews.com - Warga Perumahan Palutan Cipta Karya, Pekanbaru, Riau, heboh dengan ditemukannya sesosok mayat bayi di dalam kantong plastik.

Saat pertama kali ditemukan, mayat bayi yang diketahui sudah membusuk tersebut sedang diseret seekor anjing.

Para wargapun segera berkerumun ingin menyaksikan mayat bayi yang terbungkus plastik hitam tersebut. Setelah dibawa anjing, mayat bayi itu sudah berada di tengah jalan.

Mayat bayi itu pertamakali ditemukan Rahmad saat melintas di Jalan Cipta Karya. Dia melihat anjing menyeret plastik hitam dan dari plastik hitam itu keluar tangan tangan bayi tersebut.

"Karena ada tangan yang keluar dari plastik hitam, makanya saya menyimpulkan dakamplastik hitam itu pasti berisi manusia," jelas Rahmad, di TKP, Selasa (19/3/2013).

Melihat hal itu, dirinya segera mengusir anjing tersebut dan segera melaporkan penemuan tersebut ke warga sekitar.

"Setelah melapor ke warga, baru melaporkan ke kepolisian Tampan, Pekanbaru, Riau," jelas Rahmad.
(rsa)
Berita Terkait
Polisi Bongkar Lokasi...
Polisi Bongkar Lokasi Penemuan Empat Kerangka Bayi di Banyumas
Ngeri, Mayat Terbungkus...
Ngeri, Mayat Terbungkus Kantong Sampah Gegerkan Warga Bogor
Mayat Mrs X di Bojong...
Mayat Mrs X di Bojong Gede Bikin Geger, Ini Ciri-cirinya
Mayat Wanita Ditemukan...
Mayat Wanita Ditemukan Membusuk di Kolong Fly Over Tanah Abang
Disangka Boneka, Didekati...
Disangka Boneka, Didekati Ternyata Mayat Pria Mengambang di Jakbar
Geger! Warga Lampung...
Geger! Warga Lampung Utara Temukan Mayat Laki-laki Membusuk di Rumah Kosong
Berita Terkini
Kisah Penangkapan Crazy...
Kisah Penangkapan Crazy Rich Kiai Murmo yang Memicu Kemarahan Pangeran Diponegoro Kepada Belanda
32 menit yang lalu
Bangunan Liar di Bantaran...
Bangunan Liar di Bantaran Kali Bekasi Dibongkar, Kades Kritik Dedi Mulyadi Otoriter: Bukan Zaman Penjajah Ini
1 jam yang lalu
2 Pejabat Disdik Sumut...
2 Pejabat Disdik Sumut Terjaring OTT Korupsi Dana BOS, Kejaksaan Sita Rp319 Juta
7 jam yang lalu
Heboh! Dipepet Motor...
Heboh! Dipepet Motor Anggota Patwal Polres Bogor di Jalur Puncak, Pengendara Terjungkal
9 jam yang lalu
Pangdam XIV Hasanuddin...
Pangdam XIV Hasanuddin Dukung Smelter Ceria Group Jadi Perusahaan Level Dunia
9 jam yang lalu
Mantan Gubernur Maluku...
Mantan Gubernur Maluku Utara Abdul Gani Kasuba Meninggal Dunia
10 jam yang lalu
Infografis
Spot, Robot Anjing yang...
Spot, Robot Anjing yang Bertugas Kawal Rumah Donald Trump
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved