Dihantam gempa 5.2 SR, Gunung Talang meletus

Kamis, 07 Februari 2013 - 11:41 WIB
Dihantam gempa 5.2 SR,...
Dihantam gempa 5.2 SR, Gunung Talang meletus
A A A
Sindonews.com - Gempa bumi 5,6 SR yang terjadi di Pesisir Selatan ternyata mempengaruih aktivitas Gunung Talang yang berada di Kabupaten Solok Sumatera Barat. Hal itu dikatakan Kepala Pusdalops Penanggulangan Bencana Sumbar, Ade Edwar.

"Tadi baru kita hubungi Pak Dalima, pengamat gunung Talang mengatakan setelah gempa di Painan, ternyata Gunung Talang meletus, setelah beberapa menit terjadi gempa tadi," ujarnya, di Hotel Mecure, Padang, Kamis (7/3/2013).

Menurutnya, asap putih itu keluar dari kawah Gunung Talang bagian selatan atau lokasi letusan tahun 2005 lalu. Kejadian itu terjadi pada pukul 05.15-05.55 WIB dengan ketinggian 500 meter.

"Selain itu, ada 635 kali gempa tektonik jarak jauh dan dekat serta gempa tremor, kita sudah menanyakan statusnya masih waspada Gempa yang terjadi di Pesisir Selatan itu ternyata satu jalur patahan dengan gunung Talang," jelasnya.

Ade Edwar juga menyebutkan, patahan Sumatera ini juga bisa berimbas ke Gunung Kerinci, namun sampai saat ini belum ada laporan.

"Saat ini masyarakat dilarang mendekati ke puncak radius 2,5 kilometer," paparnya.
(rsa)
Berita Terkait
Curah Hujan Tinggi,...
Curah Hujan Tinggi, Ini Risiko Rumah di Daerah Iklim Tropis
Dubes Indonesia untuk...
Dubes Indonesia untuk Myanmar Terlibat Kecelakaan di Gunung Talang Solok
Kunjungi Suku Talang...
Kunjungi Suku Talang Mamak, Mensos Kaji Pembangunan Rumah Layak Huni dan Dukungan Sarana Kesehatan
Banjir Rendam Simpang...
Banjir Rendam Simpang Empat Talang Ubi, Warga Dilanda Kepanikan
Puluhan Anggota Koramil...
Puluhan Anggota Koramil 404-03 Talang Ubi Dijemur di Lapangan
Pilkada Damai, Polisi...
Pilkada Damai, Polisi Temui Suku Talang Mamak di Pedalaman Riau
Berita Terkini
Banjir Meluas, 7 Kecamatan...
Banjir Meluas, 7 Kecamatan di Muarojambi Terendam
48 menit yang lalu
Reses di 6 Lokasi, Anggota...
Reses di 6 Lokasi, Anggota DPRD dari Partai Perindo Komitmen Wujudkan Aspirasi Warga
1 jam yang lalu
Dirlantas Polda Banten...
Dirlantas Polda Banten Terapkan Ganjil Genap di Tol Tangerang-Merak saat Mudik Mulai 27 Maret
1 jam yang lalu
Sanitasi Rusak, Siswa...
Sanitasi Rusak, Siswa SDN Babakan Kencana Sukabumi Semringah Dibantu MNC Peduli dan MNC Bank
2 jam yang lalu
Kapten Muljono: Legenda...
Kapten Muljono: Legenda Penerbang Tempur Indonesia yang Menggetarkan Nyali Penjajah
5 jam yang lalu
Terjebak Perangkap di...
Terjebak Perangkap di Agam, Harimau Sumatera Dievakuasi ke Bukittinggi
6 jam yang lalu
Infografis
Gempa Dahsyat Tibet,...
Gempa Dahsyat Tibet, 3 Negara Tetangga Ikut Terguncang
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved