Prihatin banjir, Warga Solo galang dana
A
A
A
Sindonews.com - Banjir besar yang melanda sejumlah kawasan di Jakarta membuat warga SOlo Prihatin. Untuk membantunya, mereka menggalang dana di Stadion Manahan Solo.
Rencananya, dana yang terkumpul akan langsung disalurkan ke Jakarta.
Aksi spontan warga Solo ini sempat membuat putaran Bundaran Stadion Manahan macet. Namun warga yang melintas tak merasa terganggu dengan aksi mereka.
Bahkan tak sedikit mereka meletakan sumbangan ke kardus yang disodorkan sukarelawan tersebut.
"Kami prihartin dengan bencana alam yang terjadi di sejumlah daerah di Indonesia, terutama di Jakarta yang sudah menelan korban jiwa. Sumbangan yang terkumpul rencananya akan disalurkan langsung ke Jakarta untuk korban bajir," ujar Rachel Georgia, peserta penggalang dana di Solo, Senin (21/1/2013).
Aksi berakhir setelah sejumlah uang terkumpul, rencananya aksi ini akan terus digelar hingga batas waktu yang belum ditentukan.
Rencananya, dana yang terkumpul akan langsung disalurkan ke Jakarta.
Aksi spontan warga Solo ini sempat membuat putaran Bundaran Stadion Manahan macet. Namun warga yang melintas tak merasa terganggu dengan aksi mereka.
Bahkan tak sedikit mereka meletakan sumbangan ke kardus yang disodorkan sukarelawan tersebut.
"Kami prihartin dengan bencana alam yang terjadi di sejumlah daerah di Indonesia, terutama di Jakarta yang sudah menelan korban jiwa. Sumbangan yang terkumpul rencananya akan disalurkan langsung ke Jakarta untuk korban bajir," ujar Rachel Georgia, peserta penggalang dana di Solo, Senin (21/1/2013).
Aksi berakhir setelah sejumlah uang terkumpul, rencananya aksi ini akan terus digelar hingga batas waktu yang belum ditentukan.
(ysw)