Pasien Positif Corona di Jakarta Capai 268 Orang, 17 Orang Sembuh

Sabtu, 21 Maret 2020 - 16:31 WIB
Pasien Positif Corona...
Pasien Positif Corona di Jakarta Capai 268 Orang, 17 Orang Sembuh
A A A
JAKARTA - Jumlah pasien positif virus Cirona di DKI Jakarta hingga Sabtu (21/3/2020) mencapai sebanyak 268 orang. Dari jumlah tersebut sebanyak 23 pasien meninggal dunia.

Berdasarkan pantauan SINDOnews dari aplikasi corono.jakarta.go.id/jakarta tanggal covid-19, diperoleh data sebagai berikut, rincian 268 pasien positif di antaranya, dirawat 157 orang, isolasi mandiri 71 orang, meninggal 23 orang dan yang sembuh sebanyak 17 orang.

Saat ini jumlah kasus menunggu hasil ada 375 orang. Kasus positif Corona yang sudah diketahui lokasi pasien sebanyak 181 orang. Selanjutnya, lokasi positif belum diketahui ada 87 orang. (Baca: DKI Mulai Uji Coba Rapid Test Massal Corona di Jakarta Selatan)

"Jadi jumlah total keseluruhan kasus positif Covid-19 di Jakarta 643 kasus," tulis keterangan aplikasi Jakarta tanggap Covid-19.

Kasus positif Covid-19 terbanyak ada di wilayah Jakarta Selatan dengan total 60 kasus. Kemudian Jakarta Barat dengan 43 kasus, Jakarta Timur 27 kasus, Jakarta Pusat dengan 16 kasus, dan Jakarta Utara 15 kasus.

Berikut data sebaran kasus Covid per Kelurahan yang berhasil dihimpun SINDOnews.

Jakarta Pusat

Cempaka Putih:
Cempak Putih Barat 2

Gambir
Petojo Utara: 1

Johar Baru
Johar Baru: 1
Kampung Rawa: 1
Tanah Tinggi: 1

Kemayoran:
Harapan Mulia: 1

Menteng
Menteng: 1
Pesanggrahan; 1

Sawah Besar:
Gunung Sahari Utara: 2

Senen
Kenari: 1

Tanah Abang
Gelora: 2
Kebon Melati: 1

Total 16 Kasus Positif di Jakarta Pusat

Jakarta Timur

Cakung
Penggilingan: 2
Ujung Menteng: 1

Cipayung
Setu: 1

Ciracas
Cibubur: 1
Ciracas: 1

Duren Sawit
Duren Sawit: 1
Klender: 1
Pondok Kelapa: 1

Jatinegara
Cipinang Cempedak: 1
Cipinang Muara: 1
Batu Ampar: 3
Cawang: 1
Kampung Tengah: 1

Makasar
Halim Perdana Kusuma: 1
Pinang Ranti: 1

Matraman
Pisangan Baru: 2
Utan Kayu Selatan: 2

Pasar Rebo
Kalisari: 1

Pulogadung
Jati: 1
Kayu Putih: 1
Pisangan Timur: 2

Total 27 kasus positif di Jakarta Timur.

Jakarta Utara

Cilincing
Sukapura: 1

Kelapa Gading
Kelapa Gading Barat: 2
Kelapa Gading Timur: 5

Koja
Tugu Selatan: 1
Tugu Utara: 1

Penjaringan
Pluit: 3

Tanjung Priok:
Sungai Bambu: 1
Sunter Agung: 1

Total 15 kasus positif di Jakarta Utara

Jakarta Barat

Palmerah
Kota Bambu Utara: 1
Pamlerah: 1

Kembangan
Joglo: 1
Kembangan Selatan: 1
Kembangan Utara: 2
Meruya Selatan: 1
Srengseng: 3

Kebon Jeruk
Duri Kepa: 2
Kebon Jeruk: 5
Kelapa Dua: 2
Sukabumi Selatan: 1
Sukabumi Utara: 1

Kalideres
Kalideres: 3
Kamal: 1
Pegadungan: 6
Tegal Alur: 2

Grogol Petamburan
Grogol: 1
Tomang: 7

Cengkareng
Duri Kosambi: 1
Kapuk: 1

Total 43 kasus positif di Jakarta Barat.

Jakarta Selatan

Cilandak
Cilandak Barat: 5
Lebak Bulus: 1
Pondok Labu: 1

Jagakarta
Jagakarsa: 2
Tanjung Barat: 1

Kebayoran Baru
Gandaria Utara: 1
Gunung: 1
Petogogan: 2
Pulo: 1
Rawa Barat: 2
Senayan: 6

Kebayoran Lama
Cipulir: 2
Grogol Selatan: 2
Kebayoran Lama Selatan: 1
Kebayoran Lama Utara: 2

Mampang Prapatan
Bangka: 5
Pela Mampang: 1

Pancoran
Duren Tiga: 1
Kalibata: 1

Pasar Minggu
Cilandak Timur: 3
Pasar Minggu: 2

Pesanggrahan
Bintaro: 1
Pesanggrahan: 3
Petukangan Selatan: 1
Petukangan Utara: 1
Ulujami: 1

Setiabudi
Guntur: 1
Karet Kuningan: 2
Karet Semanggi: 1
Pasar Manggis: 3

Tebet
Menteng Dalam: 2
Tebet Timur: 1

Total 60 kasus positif di Jakarta Selatan
(whb)
Berita Terkait
Mutasi Baru Virus Corona
Mutasi Baru Virus Corona
Waspada Virus Corona...
Waspada Virus Corona Varian Baru
E484K, Varian Anyar...
E484K, Varian Anyar Virus Corona
Sulit Ekonomi karena...
Sulit Ekonomi karena Corona, Ayah Jual Ponsel Rusak untuk Beli Beras
PSBB di Beberapa Daerah,...
PSBB di Beberapa Daerah, Tak Gentarkan Warga Beraktivitas di Luar Rumah
Dampak Corona, Satu...
Dampak Corona, Satu Keluarga di Serang Banten Kelaparan
Berita Terkini
Kejari Tanggamus Tetapkan...
Kejari Tanggamus Tetapkan 2 Tersangka Baru Kasus Dugaan Korupsi Alkes RSUD Batin Mangunang
15 menit yang lalu
PSU Pilkada Bengkulu...
PSU Pilkada Bengkulu Selatan, Massa Pendukung 02 Geruduk Bawaslu
1 jam yang lalu
Momen Perwira Belanda...
Momen Perwira Belanda Ditembak di Bagian Mata oleh Pasukan Pangeran Diponegoro
1 jam yang lalu
Kisah Guru Raja Mataram...
Kisah Guru Raja Mataram Pro Belanda Dilantik Jadi Pejabat Istana
2 jam yang lalu
Novel Berdamai dengan...
Novel Berdamai dengan Badai, Refleksi Perjuangan Perempuan di Hari Kartini
10 jam yang lalu
Lulusan SMEA hingga...
Lulusan SMEA hingga Sarjana Mengadu Peruntungan di Pelataran Balai Kota
11 jam yang lalu
Infografis
Jadwal Contraflow Arus...
Jadwal Contraflow Arus Mudik dan Balik Lebaran di Tol Jakarta-Cikampek
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved