Aher: Mobil Dinas Dilarang Dipakai Mudik, Titik!

Senin, 27 Juni 2016 - 20:05 WIB
Aher: Mobil Dinas Dilarang...
Aher: Mobil Dinas Dilarang Dipakai Mudik, Titik!
A A A
BANDUNG - Gubernur Jawa Barat Ahmad Heryawan (Aher) menyatakan setuju dengan imbauan Menteri Pemberdayaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Yuddy Chrisnandy agar tidak menggunakan mobil dinas saat mudik Lebaran.

Menurut Aher, larangan untuk tidak menggunakan mobil dinas saat mudik sudah berjalan sejak delapan tahun. Sehingga, bukan hal aneh jika saat ini larangan itu kembali diberlakukan.

"Mobil dinas dilarang dipakai mudik, titik," tegas Aher di Bandung, Senin (27/6/2016).

Dia menegaskan, kendaraan dinas hanya diperuntukkan untuk kepentingan dinas. Di luar itu, tidak ada alasan untuk memakainya, termasuk mudik. Adanya imbauan dari Menteri PAN RB pun dinilai sangat cocok dengan kebijakannya selama ini.

"Namanya juga kendaraan dinas, dipakai untuk dinas. Kita sudah sejak awal memang melarang mobil dinas dipakai mudik," jelasnya.

Dia pun mengimbau agar para PNS menggunakan kendaraan pribadi saat mudik. Sehingga tidak ada fasilitas negara yang digunakan.
(san)
Berita Terkait
Mobil Dinas Dipakai...
Mobil Dinas Dipakai Mudik Lebaran, Ini Sanksinya
ASN Nekat Mudik Pakai...
ASN Nekat Mudik Pakai Mobil Dinas, Bisa Kena Sanksi Potong Tunjangan
KPK Melarang Pejabat...
KPK Melarang Pejabat Mudik Pakai Mobil Dinas
ASN DKI Dilarang Gunakan...
ASN DKI Dilarang Gunakan Mobil Dinas untuk Mudik Lebaran
ASN Dilarang Pakai Mobil...
ASN Dilarang Pakai Mobil Dinas Buat Mudik Lebaran dan Terima Parsel
ASN Pemkab Lebak Dilarang...
ASN Pemkab Lebak Dilarang Mudik Pakai Mobil Dinas
Berita Terkini
Banjir Rendam Ribuan...
Banjir Rendam Ribuan Rumah di Muarojambi, 3 Desa Terisolasi
27 menit yang lalu
Wasiat Arya Wiraraja...
Wasiat Arya Wiraraja Picu Pasukan Jayakatwang Kediri Serang Kerajaan Singasari
3 jam yang lalu
Meresahkan! Geng Motor...
Meresahkan! Geng Motor Keroyok Pemuda hingga Tewas di Minimarket
3 jam yang lalu
Gubernur Khofifah Dukung...
Gubernur Khofifah Dukung Usulan KH M Yusuf Hasyim sebagai Pahlawan Nasional
4 jam yang lalu
Pengaruh Candu Merasuki...
Pengaruh Candu Merasuki Pasukan Pangeran Diponegoro saat Perang Jawa
4 jam yang lalu
Oknum Brimob Diduga...
Oknum Brimob Diduga Aniaya Karyawan Leasing di Kendari, Polda Sultra Lakukan Penyelidikan
12 jam yang lalu
Infografis
Tarif Tol Diskon 20%...
Tarif Tol Diskon 20% Selama Mudik Lebaran 2025, Catat Tanggalnya
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved