Truk Marching Band Terguling, Tiga Orang Tewas

Selasa, 26 Mei 2015 - 08:45 WIB
Truk Marching Band Terguling,...
Truk Marching Band Terguling, Tiga Orang Tewas
A A A
SUKABUMI - Truk berpe numpang 59 orang anggota marching band Remaja Masjid Al Islah, Kabupaten Sukabumi, terguling di lintasan menikung Jalan Raya Cikidang-Palabuhan ratu, Kabupaten Sukabumi, kemarin.

Akibatnya tiga orang tewas di lokasi kejadian dan sisanya mengalami luka-luka. Kecelakaan maut ini berawal ketika rombongan marching band Al Islah bertolak dari Desa Lembursawah, Kecamatan Cicantayan, dengan menggunakan truk terbuka jenis Dyna berno pol E 8834 VC.

Rencanannya mereka akan tampil di sebuah acara yang digelar oleh p e n g e l o l a Madasah Diniyah Al Ba ro kah di Kampung Cibatu, Desa Sampora, Kecamatan Cikidang. Namun saat melintasi jalan menurun dan menikung di wilayah Lebakwangi, Kecamatan Cikidang, truk yang di tung gangi mereka kehilangan kese imbang an hingga akhirnya terguling. Akibatnya puluhan penumpang terpental berserakan di sekitar lintasan, bahkan bebe rapa di antaranya terhimpit di antara badan bak.

Hasil pendataan dari Polsek Ci kidang, dalam peristiwa kecelakaan tunggal ini tiga orang penumpang tewas seketika di lokasi kejadian. Dua korban sudah diketahui identitasnya yakni Dede, 19, dan Intan, 18, sementara seorang korban te was lain masih dalam pen data an. “Jumlah penumpang seluruh nya 59 orang. Rinciannya 39 orang pria dan 20 orang penumpang lainnya adalah perempuan. Untuk korban tewas di lokasi kejadian sebanyak tiga orang dan puluhan penumpang lainnya mengalami luka-luka.

Para korban dilarikan ke RSUD Pelabuhanratu,” ujar Kapolsek Cikidang AKP Maryadi kepada wartawan. Kasat Lantas Poles Suka bumi AKP Erik Bangun meng ung kapkan, dari hasil olah tem pat kejadian perkara, diduga ke celakaan dipicu akibat sopir ke hi langan kendali saat mema suki jalan menurun dan meni kung.

“Jalan Raya Cikidang adalah lin tasan alternatif menuju Palabuhan ratu yang merupakan per lintasan sangat rawan. Untuk menyelidiki penyebab pasti ke celakaan ini kami tengah memintai keterangan sang pengemudi,” ucap Erik.

Toni kamajaya
(ars)
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
berita/ rendering in 0.1026 seconds (0.1#10.140)