Kurang Konsentrasi, Pemotor Tewas Tertabrak Bus Tayo di Tangerang

Selasa, 10 Januari 2023 - 09:22 WIB
loading...
Kurang Konsentrasi,...
Seorang pemotor berinisial TD tewas usai tertabrak Bus Rapid Transit (BRT) Tangerang di Jalan Raya Bayur, Periuk, Kota Tangerang.Foto/Istimewa
A A A
TANGERANG - Seorang pemotor berinisial TD tewas usai tertabrak Bus Rapid Transit (BRT) Tangerang di Jalan Raya Bayur, Periuk, Kota Tangerang. Diduga kuat pemotor tersebut kurang konsentrasi sehingga tertabrak bus yang sering disebut bus Tayo itu.

Kanit Laka Satlantas Polres Tangerang Kota AKP Badruzzaman mengatakan, kecelakaan diduga terjadi akibat pemotor yang kurang konsentrasi. Sehingga tanpa sadar masuk ke jalur berlawanan arah.

Di saat yang bersamaan, bus Tayo sedang melintas dari arah Cadas menuju Tangerang. Baca: Bajaj Ngebut Tabrak Minibus di Pademangan, Sopir Luka Parah

"Korban datang dari arah Tangerang menuju Cadas sesampainya di lokasi kejadian dikarenakan kurang konsentrasi, berjalan agak ke kanan dan masuk lawan arah. Kemudian bagian body depanya menabrak bagian depan sebelah kanan bus Tayo," ujarnya saat dikonfirmasi pada Selasa (10/1/2022).

Akibat peristiwa tersebut, korban TD meninggal dunia di tempat kejadian. Selanjutnya dibawa ke kamar jenazah RSUD Kabupaten Tangerang.

"Sedangkan kedua kendaraan yang terlibat kecelakaan lalu lintas mengalami kerusakan dan diamankan ke Unit Gakkum Polres Tangerang Kota," ucapnya.

(hab)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
PN Jakbar Gelar Sidang...
PN Jakbar Gelar Sidang Kecelakaan Lalin, Keluarga Korban Minta Keadilan Ditegakkan
Pembunuh Pria Dalam...
Pembunuh Pria Dalam Karung Bawa Mayat Korban Pakai Motor Terekam CCTV
Ditangkap Polisi, Ini...
Ditangkap Polisi, Ini Tampang Bengis Pembunuh Pria Dalam Karung di Tangerang!
Pembunuh Pria Terbungkus...
Pembunuh Pria Terbungkus Karung dalam Got di Tangerang Ditangkap di Pinang
Kecelakaan Mobil vs...
Kecelakaan Mobil vs Truk Tangki di Mojokerto: Ibu Hamil Alami Patah Kaki, Evakuasi Berlangsung Dramatis
Viral Truk Mogok di...
Viral Truk Mogok di Tengah Pelintasan Rel Kereta Akibatkan KRL Tangerang Gangguan
Warga Sukoreno Tewas...
Warga Sukoreno Tewas Ditabrak Mobil di Jalan Jogja-Wates Kulon Progo
Truk Terjun ke Dasar...
Truk Terjun ke Dasar Sungai Picu Kemacetan di Jalan Raya Malang-Kediri
Pria 66 Tahun Tewas...
Pria 66 Tahun Tewas Tertabrak Kereta di Perlintasan Bulak Kapal Bekasi
Rekomendasi
Desain 4 Model iPhone...
Desain 4 Model iPhone 17 Bocor, Begini Bentuknya
Dukung Tim Favoritmu!...
Dukung Tim Favoritmu! Saksikan Bundesliga 2024/25 Pekan ke-31 di VISION+
Krimea Masuk Wilayah...
Krimea Masuk Wilayah Ukraina atau Rusia? Sejarah Panjang Sejak Era Ottoman hingga Kini
Berita Terkini
Soal Mesin Parkir Elektronik...
Soal Mesin Parkir Elektronik Banyak yang Rusak, Kadishub: Terkendala Suku Cadang
3 jam yang lalu
Bantu Keluarga Kurang...
Bantu Keluarga Kurang Mampu, Pesantren Denanyar Buka Program Bea Siswa Santri 2025
3 jam yang lalu
Kadishub Akui PAD Parkir...
Kadishub Akui PAD Parkir di Jakarta Menurun sejak Banyak Mesin TPE Rusak Beralih ke Jukir
3 jam yang lalu
Pramono Minta Wali Kota...
Pramono Minta Wali Kota hingga Lurah Proaktif Terima Pendaftaran Pasukan Oranye
4 jam yang lalu
3 Penumpang Minibus...
3 Penumpang Minibus Terjun ke Sungai Lae Kombih di Pakpak Bharat Belum Ditemukan
4 jam yang lalu
BPKB Tak Dikasih, Anak...
BPKB Tak Dikasih, Anak di OKU Bakar Mobil Ibunya
4 jam yang lalu
Infografis
10 Negara Penghasil...
10 Negara Penghasil Emas Terbesar di Dunia, Termasuk Indonesia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved