Ajaib, Tertabrak Kereta Api Sugianti Selamat karena Jatuh di Kolong Rel

Selasa, 15 November 2022 - 19:30 WIB
loading...
Ajaib, Tertabrak Kereta...
Sugianti dievakuasi warga usai ditabrak kereta api yang berjalan kencang di Wlingi. Dia selamat karena jatuh di kolong rel kereta api. Foto/iNews TV/Robby Ridwan
A A A
BLITAR - Sugianti (36), warga Blitar, Jawa Timur selamat meski ditabrak kereta api yang berjalan kencang di Kecamatan Wlingi. Dia selamat karena ada di kolong rel kereta api.

Usai ditabrak kereta, Sugianti sempat pingsan dan baru sadar setelah empat jam di rumah sakit.



Perempuan warga Desa Tegalrejo, Kecamatan Selopuro ini selamat setelah tubuhnya tertabrak kereta api Gajayana. Sugianti jatuh tepat di kolong rel kereta api. Sehingga selamat selama meski ada luka di kepala.

Awalnya korban jalan jalan dengan menggunakan pakaian yang menutup hingga di kepala. Korban tidak tahu kalau ada kereta api Gajayana melintas hingga akhirnya tertabrak dan jatuh di kolong rel kereta api.

Kasi Humas Polres Blitar, Iptu Udiyono menjelaskan bahwa warga mengira korban sudah meninggal dunia.

"Korban langsung dievakuasi dan dibawa ke rumah sakit. Setelah diobservasi selama empat jam korban siuman dan kini menjalani perawatan di rumah sakit untuk memulihkan kondisinya," ujarnya, Selasa (15/11/2022).



Guna memulihkan kondisi, Sugiarti kini menjalani perawatan medis di rumah sakit (RS) Ngudi Waluyo, Wlingi.
(shf)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kenaikan Tiket KA Usai...
Kenaikan Tiket KA Usai Lebaran, KAI Daop 1 Jakarta: Terapkan Batas Atas dan Batas Bawah
Rekor Angkutan Lebaran...
Rekor Angkutan Lebaran 2025: KAI Daop 4 Semarang Layani Ratusan Ribu Penumpang
KAI Daop Surabaya Berlakukan...
KAI Daop Surabaya Berlakukan Tarif Promo 40% untuk Arus Balik Lebaran 2025
Pria 66 Tahun Tewas...
Pria 66 Tahun Tewas Tertabrak Kereta di Perlintasan Bulak Kapal Bekasi
Petasan Meledak di Blitar...
Petasan Meledak di Blitar Lukai 4 Bocah, Satu Rumah Hancur
Jalur Kereta Ciamis-Manonjaya...
Jalur Kereta Ciamis-Manonjaya Ambles, Ribuan Penumpang Dialihkan ke Jalur Utara
Minibus Tertabrak KA...
Minibus Tertabrak KA Bathara Kresna, 4 Penumpang Meninggal di Lokasi
Mudik Lebaran 2025,...
Mudik Lebaran 2025, Divre IV Tanjungkarang Tambah 5.632 Tempat Duduk di KA Kuala Stabas
Terduga Pembakar Gerbong...
Terduga Pembakar Gerbong KA di Stasiun Tugu Yogya Di-blacklist Tak Boleh Naik Kereta
Rekomendasi
Kambing Misterius Ini...
Kambing Misterius Ini Mampu Hidup di Area Vulkanik selama 2 Abad Lebih
Jangan Remehkan Mobil...
Jangan Remehkan Mobil Polisi Jepang Ternyata Segini Kecepatannya
Judul Terbaru Short...
Judul Terbaru Short Series RCTI+ Sudah Bisa Ditonton Gratis
Berita Terkini
Kecelakaan Beruntun...
Kecelakaan Beruntun di Tol Jagorawi KM 22+200, Lalu Lintas Arah Jakarta Padat
53 menit yang lalu
Legislator Perindo Hadiri...
Legislator Perindo Hadiri Lebaran Sekampung Rawa Buaya: Budaya Betawi Harus Dikembangkan
1 jam yang lalu
Bandara Jenderal Ahmad...
Bandara Jenderal Ahmad Yani Semarang Kembali Berstatus Internasional
1 jam yang lalu
Ngaku Buser, 2 Polisi...
Ngaku Buser, 2 Polisi Gadungan Peras Kuli Bangunan Pakai Korek Api Berbentuk Pistol
1 jam yang lalu
Pramono-Rano Karno Minta...
Pramono-Rano Karno Minta Dikritik Ribuan Kader PDIP Jakarta: Jangan Ragu!
2 jam yang lalu
Astaga! 8 Tahanan Polres...
Astaga! 8 Tahanan Polres Lahat Kabur usai Jebol Dinding Sel, Kok Bisa?
3 jam yang lalu
Infografis
5 Negara Penguasa Harta...
5 Negara Penguasa Harta Karun Logam Tanah Jarang di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved