Seluruh Wilayah Jakarta Akan Diguyur Hujan, BMKG Keluarkan Peringatan Dini

Senin, 07 November 2022 - 05:56 WIB
loading...
Seluruh Wilayah Jakarta...
Seorang wanita berkerudung dengan membawa payung berjalan di tengah guyuran hujan deras. Foto: Ilustrasi/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika ( BMKG ) memprediksi cuaca seluruh wilayah di DKI Jakarta bakal diguyur hujan , Senin (7/11/2022). BMKG meminta masyarakat untuk waspada.

Dikutip dari laman resmi BMKG, masyarakat diimbau tetap waspada terkait cuaca di wilayah DKI Jakarta. Jakarta Timur dan Jakarta Selatan bakal diguyur hujan disertai angin kencang pada sore hingga malam.

"Waspada potensi hujan disertai kilat/petir dan angin kencang di Jaksel, dan Jaktim pada sore dan menjelang malam hari," tulis keterangan BMKG.



Berdasarkan datacuacaBMKG, pada pagi hari sekitar pukul 07.00-13.00 WIB, suluruh wilayah DKI Jakarta akan diguyur hujan dengan intensitas ringan. Kemudian dilanjut pada siang pukul 13.00-19.00, di Jakarta Barat, Jakarta Selatan, dan Jakarta Timur yang masih mengalami hujan ringan.

Selanjutnya, pada malam hari sekitar pukul 19.00-01.00 WIB seluruh wilayah diperkirakan hujan ringan.

Adapun,suhurata-rata untuk seluruh wilayah di DKI Jakarta pada hari ini berada dalam kisaran 23 sampai 32 derajat celcius dengan tingkat kelembapan 85 hingga 100 persen.
(mhd)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Cuaca Jakarta Hari Ini:...
Cuaca Jakarta Hari Ini: Hujan Ringan Merata dari Jaksel hingga Jakut
Mitos Lempar Celana...
Mitos Lempar Celana Dalam untuk Tangkal Hujan, Lengkap dengan Penjelasan Bagaimana Pandangan Modern Terkait Mitos Tersebut
Gempa Berkekuatan M6,0...
Gempa Berkekuatan M6,0 Guncang Tutuyan Boltim Sulut
Heboh Hujan Jelly di...
Heboh Hujan Jelly di Gorontalo Utara, BMKG: Tidak Mungkin Terjadi di Indonesia
16 RT dan 4 Ruas Jalan...
16 RT dan 4 Ruas Jalan di Jakarta Barat Masih Terendam Banjir, Underpass Matraman Surut
Underpass Matraman Terendam...
Underpass Matraman Terendam Banjir, Ketinggian Air Selutut Orang Dewasa
Angin Kencang Sapu Kolaka...
Angin Kencang Sapu Kolaka Utara, 29 Unit Rumah Rusak dan Jaringan Listrik Putus
Gempa Morotai M6,1 Dipicu...
Gempa Morotai M6,1 Dipicu Aktivitas Lempeng Laut Maluku
Penyebab Gempa Magnitudo...
Penyebab Gempa Magnitudo 5,1 Gunung Kidul DIY, Simak Analisis BMKG
Rekomendasi
Realisasi Program Makan...
Realisasi Program Makan Bergizi Gratis Capai Rp710,5 Miliar, Jangkau 2 Juta Penerima
Presiden Prabowo Atur...
Presiden Prabowo Atur Sekretaris Kabinet di Bawah Setmilpres, Letkol Teddy Tak Harus Mundur dari TNI
Patrick Kluivert Efek,...
Patrick Kluivert Efek, Mees Hilgers: Kehadirannya Ciptakan Antusiasme!
Berita Terkini
Awal Ramadan, Pos Indonesia...
Awal Ramadan, Pos Indonesia Salurkan Bansos PKH dan Program Sembako di Bogor
56 menit yang lalu
Peduli Sesama, Partai...
Peduli Sesama, Partai Perindo Sumba Barat Daya Ringankan Beban Keluarga Korban Sambaran Petir
1 jam yang lalu
3 Gerbong di Stasiun...
3 Gerbong di Stasiun Tugu Ternyata Dibakar, Motif Pelaku Terungkap
1 jam yang lalu
Persekusi di Garut Bentuk...
Persekusi di Garut Bentuk Ekspresi Keagamaan Berlebihan
1 jam yang lalu
Menteri ATR/BPN Serahkan...
Menteri ATR/BPN Serahkan 42 Sertifikat HPL Seluas 32.000 Hektare kepada KSAD
2 jam yang lalu
Kompolnas Dengar Eks...
Kompolnas Dengar Eks Kapolres Ngada AKBP Fajar Widyadharma Segera Ditetapkan sebagai Tersangka
2 jam yang lalu
Infografis
Seluruh Wilayah AS Berada...
Seluruh Wilayah AS Berada dalam Jangkauan Rudal ICBM Korut
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved