TMMD di Sukamara, Prajurit TNI AD Bangun Pos Terpadu di Sukamara

Jum'at, 03 Juli 2020 - 19:54 WIB
loading...
TMMD di Sukamara, Prajurit...
Personel Kodim 1014/Pangkalan Bun, Kotawaringin Barat (Kobar), Kalteng berkarya dalam TMMD ke-108 di Desa Bangun Jaya, Balai Riam, Sukamara, Kalteng. Foto/iNews TV/Sigit Dzakwan
A A A
SUKAMARA - Personel Kodim 1014/Pangkalan Bun, Kotawaringin Barat (Kobar), Kalteng berkarya dalam Tentara Manunggal Membangun Desa ( TMMD ) Reg ke-108 di Desa Bangun Jaya, Kecamatan Balai Riam, Kabupaten Sukamara.

Di hari pertama TMMD, personel TNI mulai mengerjakan sasaran fisik dengan membangun Pos Terpadu. Di tengah cuaca terik, personel TNI bersama masyarakat bahu-membahu mengerjakan sasaran fisik pembuatan pondasi Pos Terpadu. (Baca juga: Ratusan Prajurit Mulai dikerahkan ke Lokasi TMMD 108 Bengkulu Utara)

"Meskipun saat ini cuaca sangat panas terik karena diujung musim penghujan dan memasuki musim kemarau, bagi kami sebagai prajurit TNI ini sudah hal biasa apalagi yang kami kerjakan saat ini adalah untuk membantu mensejahterakan masyarkat,” ujar anggota Kodim 1014/Pbn Serka Winanto, Jumat (3/7/2020). (Baca juga: KPK Temukan Dugaan Aliran Uang Nurhadi ke Selebgram Cantik Ini)

Sasaran fisik TMMD di Desa Bangun Jaya ada 2 sasaran yaitu pembuatan Pos Terpadu Babinsa dan Bhabinkamtibmas serta pembuatan embung sebagai sarana penampung air bersih. Luas embung dengan panjang 100 meter dan lebar 50 meter dengan kedalaman 3 meter. “Nantinya bisa digunakan warga untuk pertanian ataupun sumber air bersih,” katanya.

Dia menambahakan, selain sasaran fisik ada juga sasaran nonfisik yaitu Penyuluhan Bela Negara dan wawasan kebangsaan, sosialisasi bahaya narkoba, penyuluhan pertanian, peternakan, KB kesehatan. "Serta tak kalah penting tentang sosialisasi pencegahan penyebaran COVID-19. Dan tetap mematuhi protokol kesehatan yang sudah ditetapkan pemerintah," katanya.
(shf)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
71 Adegan Diperagakan...
71 Adegan Diperagakan dalam Rekonstruksi Penembakan 3 Polisi di Lampung
20.000 Banser Apel Bareng...
20.000 Banser Apel Bareng TNI, Ketum GP Ansor: Manunggal Kekuatan Indonesia
Kisah Jenderal Kopassus...
Kisah Jenderal Kopassus Lodewijk Freidrich Paulus, saat Mualaf Disebut Bakal Masuk Neraka hingga Macet Karier Militernya
Kisah Jenderal Kostrad...
Kisah Jenderal Kostrad Rudini Geser 3 Jenderal hingga Melenggang Kariernya Jadi KSAD
Stok Pangan Aman selama...
Stok Pangan Aman selama Lebaran, Gubernur Kalteng Bakal Tindak Tegas Oknum Nakal
Kodam I BB Tegaskan...
Kodam I BB Tegaskan Usut Laporan Afner Harahap Terkait Kasus Dugaan Perzinahan Praka NM
HIPAKAD Jakbar Bagi-bagi...
HIPAKAD Jakbar Bagi-bagi Ratusan Paket Sembako dan Santunan Yatim Piatu
Menteri ATR/BPN Serahkan...
Menteri ATR/BPN Serahkan 42 Sertifikat HPL Seluas 32.000 Hektare kepada KSAD
Kolonel Agus Hernoto:...
Kolonel Agus Hernoto: Legenda Kopassus yang Berani Hadang Jenderal LB Moerdani dengan Moncong Senjata
Rekomendasi
GAC Aion Meluncurkan...
GAC Aion Meluncurkan EARTH di Shanghai Auto Show 2025, Berteknologi AI Supercerdas
Deretan Gedung Pendidikan...
Deretan Gedung Pendidikan Garapan Waskita, Lengkap dengan Nilai Proyeknya
Genjot Transformasi...
Genjot Transformasi Digital, Anak Usaha Raksasa Telekomunikasi Jerman Perluas Pasar di RI
Berita Terkini
Apartemen di Kemayoran...
Apartemen di Kemayoran Kebakaran, Api Terlihat di Balkon
4 menit yang lalu
Komitmen Keberlanjutan,...
Komitmen Keberlanjutan, FL Technics Indonesia Gelar Bersih-bersih Pantai
45 menit yang lalu
Pramono Anung Kaget...
Pramono Anung Kaget Pelamar PPSU Membeludak Lebih dari 7.000 Orang
50 menit yang lalu
MUI Jakut Dukung Polisi...
MUI Jakut Dukung Polisi Jaga Kamtibmas di Wilayah Pelabuhan Tanjung Priok
1 jam yang lalu
Pembunuh Pria Terbungkus...
Pembunuh Pria Terbungkus Karung dalam Got di Tangerang Ditangkap di Pinang
1 jam yang lalu
Pegawai Rumah Sakit...
Pegawai Rumah Sakit Jiwa di Kalbar Disiram Air Keras Orang Tak Dikenal
2 jam yang lalu
Infografis
10 Negara Penghasil...
10 Negara Penghasil Emas Terbesar di Dunia, Termasuk Indonesia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved