Wali Kota Mojokerto Raih IVL 2022 Atas Konsistensi Bangun Wisata Sejarah

Selasa, 06 September 2022 - 00:27 WIB
loading...
A A A
Kemudian, Kasubdit Fasilitasi KDH dan DPRD Wilayah IV, Dit Fasilitasi Kepala Daerah dan DPRD, Ditjen OTDA Kemendagri L. Saydiman Marto, Direktur Fasilitasi Kelembagaan Kepegawaian dan Perangkat Daerah Ditjen Otonomi Daerah Kemendagri Cheka Virgowansyah, serta Direktur Eksekutif The Political Literacy Institute dan Pakar Komunikasi Politik UIN Jakarta Gun Gun Heryanto.

Penghargaan Historical Tourism ini didapatkan dari konsistensi Ning Ita membangun wisata sejarah di Kota Mojokerto. Pasalnya, kota yang ada di Jawa Timur tersebut merupakan ibu kota dari Kerajaan Majapahit.

Wali Kota Mojokerto Raih IVL 2022 Atas Konsistensi Bangun Wisata Sejarah


Foto bersama kepala daerah penerima penghargaan dengan jajaran Menteri dan Ketua DPD RI yang hadir pada Malam Inagurasi Indonesia Visionary Leader 2022. (Foto: MNC Portal Indonesia)

Ning Ita mengatakan, Kota Mojokerto bagian dari ibu kota kerajaan Majapahit abad ke-13, maka berupaya untuk membangkitkan kembali kebesaran kerajaan majapahit itu melalui tourism yang ada di Kota Mojokerto.

“Dengan konsistensi inilah yang membawa Mojokerto, kota sebagai pusat kerajaan Majapahit lebih dikenal kembali dan kami membawa Kota Mojokerto dengan membawa spirit of Mojopahit, sehingga desain-desain kearifan lokal dalam desain Mojopahit tadi tergambar di hampir setiap area publik Kota Mojokerto,” tutur Ning Ita.

Lanjutnya, keunikan inilah yang kami angkat kembali, sehingga harapannya ke depan Kota Mojokerto bisa menjadi Kota Pariwisata berbasis sejarah dan budaya Mojopahit.

Sadar akan potensi wilayah, Wali Kota yang telah menjabat sejak 2018 ini fokus membangun untuk menunjang wisatawan yang akan berwisata sejarah. Dengan begitu, sinergi antara Kabupaten dan Kota Mojokerto dapat membangun pertumbuhan ekonomi.

Tak heran, jika pada 2021 ini pembangunan Hotel di Kota Mojokerto meningkat dari tahun sebelumnya. Selain itu, Ning Ita juga kembali membangkitkan UMKM alas kaki yang telah menjadi kebanggaan Mojokerto sejak 1995. UMKM alas kaki ini pun sempat menjadi komoditas ekspor sebelum masa pandemi Covid-19 tiba.

Ekonomi Kota Mojokerto sempat menurun di masa pandemi Covid-19, karena itu Ning Ita berkomitmen untuk membantu membangkitkan kembali UMKM. Salah satunya, dengan mengembangkan batik Surya Mojopahit yang merupakan simbol kerajaan Majapahit. Dalam pengembangannya, batik dikerjakan oleh ibu-ibu rumah tangga.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Sidak Elpiji Melon,...
Sidak Elpiji Melon, Wali Kota Mojokerto Pastikan Stok Aman
Wali Kota Mojokerto...
Wali Kota Mojokerto Sampaikan 57 Rekomendasi pada Rakernas APEKSI 2023
Pemkot Mojokerto Gelar...
Pemkot Mojokerto Gelar Tabligh Akbar Peringatan Nuzulul Qur'an, Ini Pesan Gubernur Khofifah
Bangkitkan Spirit of...
Bangkitkan Spirit of Mojopahit, Wali Kota Ning Ita Raih Penghargaan Kepala Daerah Inovatif 2022
Pemkot Mojokerto Raih...
Pemkot Mojokerto Raih Tiga Penghargaan dari BKN
Alas Kaki dan Onde-Onde...
Alas Kaki dan Onde-Onde Kota Mojokerto Laris Manis di ICE APEKSI 2022
Di JKF 2022, Diskominfo...
Di JKF 2022, Diskominfo Kota Mojokerto Pamerkan Inovasi Curhat Ning Ita
Tingkatkan AKSEPTOR...
Tingkatkan AKSEPTOR KB, Pemkot Mojokerto Dorong KB MOP
Berhasil Turunkan Stunting,...
Berhasil Turunkan Stunting, Wali Kota Mojokerto Diganjar Penghargaan Manggala Karya Kencana (MKK) dari Pusat
Rekomendasi
Sinopsis Newtopia Episode...
Sinopsis Newtopia Episode 7, Jisoo BLACKPINK Hadapi Bahaya
Diduga Bermotif Politik,...
Diduga Bermotif Politik, Israel Kirim Bantuan Kemanusiaan ke Komunitas Druze di Suriah
PBB: Blokade Israel...
PBB: Blokade Israel Picu Kelaparan Tercepat dalam Sejarah Modern
Berita Terkini
Percepatan Ketahanan...
Percepatan Ketahanan Pangan, PTPN IV PalmCo Optimalkan Areal Replanting
4 jam yang lalu
Pelaku Pembakaran 3...
Pelaku Pembakaran 3 Gerbong Kereta Api di Stasiun Tugu DIY Ditangkap
5 jam yang lalu
Website Resmi Pemkab...
Website Resmi Pemkab Bandung Diretas, Muncul Tulisan Slot Gacor
5 jam yang lalu
Motif Pembunuh Ibu dan...
Motif Pembunuh Ibu dan Anak di Tambora karena Sakit Hati Dimarahi Korban
7 jam yang lalu
Produsen MinyaKita Ilegal...
Produsen MinyaKita Ilegal di Banten Digerebek, Raup Untung Rp45 Juta Setiap Bulan
8 jam yang lalu
Tebarkan Kebahagiaan...
Tebarkan Kebahagiaan Ramadan hingga Pelosok Banten
8 jam yang lalu
Infografis
4 Rekomendasi Tempat...
4 Rekomendasi Tempat Wisata Menarik di Kota Bandung
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved