Peternak Pilih Jamu Tradisional untuk Obati Sapi yang Terkena PMK

Kamis, 18 Agustus 2022 - 11:50 WIB
loading...
A A A
"Tetap dari tim penyuluh turun memantau hewan yang sakit. Hanya saja peternak memang meminta waktu 2 minggu untuk isolasi sendiri ternaknya yang sakit," bebernya.

Mantan penyuluh pertanian ini menjelaskan, hewan yang mudah terjangkit PMK adalah hewan ternak seperti sapi, kerbau dan kambing.

"Penyakit ini ditandai dengan adanya pembentukan lepuh dan erosi di mulut, lidah, gusi, nostril, puting, dan di kulit sekitar kuku hewan ternak. Dampak paling buruk penyakit ini dapat menyebabkan kematian," jelasnya.



Sekedar diketahui, untuk kabupaten Maros tercatat sekitar 81 ekor ternak yang terindikasi teinfeksi PMK . Dari 81 ekor ternak yang terinfeksi PMK, 1 ekor diantaranya adalah kerbau.

Adapun 81 kasus tersebut tersebar di 3 Desa dan 2 Kecamatan. Desa Moncongloe Lappara, Kecamatan Moncongloe sebanyak 17 kasus. Desa Abulosibatang sebanyak 23 kasus dan Desa Bontomatene Kecamatan Marusu sebanyak 41 kasus.
(tri)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Wabah PMK Serang Gunungkidul,...
Wabah PMK Serang Gunungkidul, 63 Ekor Sapi Mati Mendadak
Pemberdayaan Peternak...
Pemberdayaan Peternak Berhasil Tingkatkan Kualitas dan Produksi Susu Segar Indonesia
Viral! Peternak di Kota...
Viral! Peternak di Kota Batu Buang Susu Sapi ke Selokan
Desa Bare III Ngada...
Desa Bare III Ngada Andalkan Ternak Kambing untuk Kembangkan Ekonomi Desa
BAZNAS Bersama PT Adev...
BAZNAS Bersama PT Adev Natural Indonesia Resmikan Program Balai Ternak di Tegal
Pria Sidrap Tewas di...
Pria Sidrap Tewas di Sawah, Diduga Dibunuh Kakak-Adik Gegara Perselisihan Peternak
5 Sapi Kelompok Tani...
5 Sapi Kelompok Tani Rukun Gunungpati Mati Mendadak, Polisi Turun Tangan
Hilang Terseret Banjir,...
Hilang Terseret Banjir, Penggembala Ternak di Belu Ditemukan Tewas
Inovasi Baru, Warga...
Inovasi Baru, Warga NTT Tak Lagi Bergantung ke Pengepul Pakan Ternak Berkat Teknologi Tepat Guna
Rekomendasi
Cara Mengunci Aplikasi...
Cara Mengunci Aplikasi di HP Infinix, Penting Dipahami!
AS Butuh Rp15.919 Triliun...
AS Butuh Rp15.919 Triliun untuk Memodernisasi Senjata Nuklirnya
Apa Perbedaan Istilah...
Apa Perbedaan Istilah CBU, CKD, dan IKD?
Berita Terkini
Gelar Halalhihalal,...
Gelar Halalhihalal, Alumni Universitas Janabadra Teguhkan Semangat Kampus Kebangsaan
28 menit yang lalu
Sutiyoso dan Cak Lontong...
Sutiyoso dan Cak Lontong Diangkat Jadi Komisaris Ancol
32 menit yang lalu
Wakil Ketua DPRD Jabar...
Wakil Ketua DPRD Jabar Minta Petugas Program MBG Cianjur Diseleksi Ulang
1 jam yang lalu
Pramono Anung Bakal...
Pramono Anung Bakal Turun Langsung Pantau Pemutihan Ijazah Siswa yang Ditahan Sekolah
1 jam yang lalu
Sowan ke Kiai Tapal...
Sowan ke Kiai Tapal Kuda, Cak Imin Sebut Iman Sukri Bakal Pimpin DPW PKB Bali
3 jam yang lalu
Gelar Retreat untuk...
Gelar Retreat untuk Pejabat Pemprov Jatim di Pusdik Arhanud, Khofifah: Bangun Sinergi OPD
3 jam yang lalu
Infografis
5 Makanan yang Memicu...
5 Makanan yang Memicu Pikun, Bisa Mengakibatkan Kerusakan Otak
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved