Tabrak Tugu Kera Sibaganding, Truk Tronton Masuk Jurang Sopir Tewas

Kamis, 28 Juli 2022 - 11:35 WIB
loading...
Tabrak Tugu Kera Sibaganding,...
Truk toronton bermuatan kayu masuk jurang di Sibaganding, kecamatan Girsang Sipanganbolon, kabupaten Simalungun. Foto SINDOnews
A A A
PARAPAT - Truk tronton bermuatan kayu, masuk jurang usai menabrak tugu Kera Sibaganding di Kecamatan Girsang Sipanganbolon, Kabupaten Simalungun, Kamis (28/7/2022) dini hari.

Pengemudi truk Muhmmad Syafii (44) warga Kecamatan Tanah Jawa dilaporkan tewas di lokasi kejadian.



Kapolres Simalungun AKBP Ronald Sipayung melalui kapolsek Parapat, AKP Jonni Silalahi, mengatakan, truk tronton BB-8032-ES yang dikemudikan korban, datang dari arah Pematangsiantar menuju Parapat.

Saat melintas di lokasi kejadian persisnya di tikungan tajam, pengemudi diduga tidak mampu mengendalikan truk hingga menabrak tugu Kera Sibaganding, lalu terjun bebas ke jurang.

"Diduga pengemudi tidak mampu mengendalikan truk saat melintas di tikungan, sehingga menabrak tugu Kera Sibaganding lalu masuk jurang", sebut Jonni.

Pengemudi truk tewas di lokasi kejadian dan polisi masih melakukan penyelidikan penyebab pasti kecelakaan tunggal tersebut.
(don)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kecelakaan Tunggal,...
Kecelakaan Tunggal, Pemotor Tewas di Wae Garit Manggarai
Truk Angkut Karyawan...
Truk Angkut Karyawan Masuk Sungai di Riau, 3 Tewas, 12 Hilang
Mobil Karyawan Terjun...
Mobil Karyawan Terjun ke Sungai di Riau, 3 Tewas dan 12 Hilang
Kecelakaan Adu Motor...
Kecelakaan Adu Motor di Bekasi, 3 Orang Tewas
Truk Terguling di Sukabumi,...
Truk Terguling di Sukabumi, 4 Empat Tewas Terjepit
Pejabat Dinsos Jatim...
Pejabat Dinsos Jatim dan Staf Tewas Akibat Mobil yang Ditumpangi Tabrak Truk di Tol Jombang
Mobil Berstiker Setwapres...
Mobil Berstiker Setwapres Tabrak Motor hingga 2 Orang Tewas, Begini Faktanya
Mobil Berstiker Sekretariat...
Mobil Berstiker Sekretariat Wapres Tabrak Motor di Sukabumi, 2 Tewas
Izin Angkut Bus Pariwisata...
Izin Angkut Bus Pariwisata Maut yang Kecelakaan di Batu Kedaluwarsa 4 Tahun
Rekomendasi
Rhoma Irama dan Rita...
Rhoma Irama dan Rita Sugiarto Siap Meriahkan Road To Kilau Raya Berkah Cinta Ramadan
Profil dan Biodata Cheryl...
Profil dan Biodata Cheryl Ruan, Istri Bobon Santoso yang Unfollow setelah Suaminya Mualaf
Pertamina EP Serahkan...
Pertamina EP Serahkan Pengelolaan Wilayah Migas ke Mitra KSO
Berita Terkini
Sungai Batanghari Meluap,...
Sungai Batanghari Meluap, 30 Sekolah di Muarojambi Terendam Banjir
10 menit yang lalu
Berkah Ramadan, KPN...
Berkah Ramadan, KPN Corp Salurkan Bantuan untuk Sekolah Anak-anak Kurang Mampu
17 menit yang lalu
Gempa 5,5 Guncang Toli-Toli...
Gempa 5,5 Guncang Toli-Toli Sulteng, BMKG: Waspadai Gempa Susulan
50 menit yang lalu
8 Buffer Zone Disiapkan...
8 Buffer Zone Disiapkan Antisipasi Macet Horor Mudik 2025 di Pelabuhan Merak
2 jam yang lalu
Pemulihan Korban Banjir,...
Pemulihan Korban Banjir, PGN Bantu 3.000 Warga di Bekasi dan Jaktim
2 jam yang lalu
Mutasi Polri, 5 Kapolres...
Mutasi Polri, 5 Kapolres di Lampung Diganti
3 jam yang lalu
Infografis
7 Artis Jadi Korban...
7 Artis Jadi Korban Kebakaran Los Angeles, Dalyce Curry Tewas
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved