Lulus Sekolah, 31 Siswa SMKN 1 Malang Program Alfamidi Class Langsung Kerja

Senin, 06 Juni 2022 - 13:03 WIB
loading...
Lulus Sekolah, 31 Siswa...
Sebanyak 31 lulusan SMKN 1 Malang langsung memasuki dunia kerja setelah mengikuti program Alfamidi Class.Foto/ist
A A A
MALANG - Acara kelulusan siswa-siswi SMK Negeri 1 Malang digelar lain dari biasanya. Pada acara diadakan Sabtu (4/6/2022) ini tak hanya melepas siswa-siswi yang sudah lulus, melainkan diselingi pemberangkatan siswa-siswi Alfamidi Class ke dunia kerja.

Menurut People Development Manager PT. Midi Utama Indonesia, Tbk (PT MUI) Eko Setyo Putro, program Alfamidi Class merupakan dukungan PT.MUI terhadap pendidikan vokasi.

Baca juga: Tidak Terima Ditegur Mabuk di Kelas, Siswa SMK di NTT Pukuli Guru dan Picu Bentrok Desa

"Tujuannya membentuk dan menjaring SDM potensial yang siap pakai. Selain itu juga sebagai salah satu cara kami membantu pemerintah untuk menyediakan lapangan pekerjaan bagi lulusan SMK dan tentunya dapat meringankan beban masyarakat dan keluarga," katanya, Senin (6/6/2022)

Dia menambahkan, dari 31 orang siswa/i jurusan Bisnis Daring & Pemasaran, langsung diberikan piagam penghargaan Alfamidi sebagai lulusan Alfamidi Class yang diberangkatkan ke dunia kerja.

"Harapan kami di tahun depan dan seterusnya akan lebih banyak lagi siswa/i jurusan Bisnis Daring dan Pemasaran & program keahlian agriteknologi pengolahan hasil pertanian yang akan bergabung di Alfamidi Class yang bisa kita berangkatkan ke dunia kerja," kata Kepala SMK Negeri 1 Malang, Andri Kusdarmanto M. Pd.

Untuk siswa-siswi lain di luar program Alfamidi Class, PT. MUI memberi kesempatan untuk bisa bergabung dengan mengikuti tahapan seleksi secara reguler. Program ini tak hanya untuk jurusan pemasaran saja, tapi juga mencari calon karyawan dari jurusan akuntansi & keuangan lembaga, komunikasi, manajemen perkantoran dan layanan bisnis dan jurusan lain.

Diketahui, Alfamidi Class merupakan program kerjasama PT MUI dengan SMK Negeri 1 Malang untuk mendidik siswa menjadi lulusan yang siap kerja. Mereka berasal dari jurusan bisnis daring & pemasaran.

Program ini didesain khusus menggunakan kurikulum yang disinkronisasi antara kurikulum pendidikan dan kurikulum perusahaan yang disesuaikan dengan kebutuhan PT. MUI.

Keunggulan program ini dilakukan sejak siswa/i berada di kelas X, hingga lulus di kelas XII dan jika memenuhi kriteria dapat bekerja dan langsung diterima menjadi karyawan PT. MUI.
(msd)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Siswi SMA 14 Kota Jambi...
Siswi SMA 14 Kota Jambi Raih Prestasi Gemilang di Jakarta
Siswi SMK di Pandeglang...
Siswi SMK di Pandeglang Akhiri Hidup Gegara Diputusin Pacar usai Berhubungan Badan
Fakta Mengejutkan Kasus...
Fakta Mengejutkan Kasus Pembunuhan Siswi SMK di Mesuji Lampung, Korban Diperkosa saat Sekarat
Minim Alat Bukti, Pembunuh...
Minim Alat Bukti, Pembunuh Anggi Lestari Akhirnya Terungkap dari CCTV
Viral Siswi SMK di KBB...
Viral Siswi SMK di KBB Meninggal setelah Jadi Korban Bully Selama 3 Tahun, Keluarga Angkat Bicara
Kemenperin Jaring Ribuan...
Kemenperin Jaring Ribuan Siswa-Mahasiswa lewat Jarvis 2024
Viral Siswi SMA di Bandung...
Viral Siswi SMA di Bandung Tewas Setelah Tabrak Lari, Keluarga Posting Ungkapan Ini
Terlalu Bucin! Siswi...
Terlalu Bucin! Siswi SMAN 3 Bandung Nekat Terjun dari Lantai 3, Polisi: Masalah Cinta
Kementan Maksimalkan...
Kementan Maksimalkan Lembaga Pendidikan Vokasi Cetak Milenial Agripreneur
Rekomendasi
Raup Rp180 Juta per...
Raup Rp180 Juta per Bulan, Azlina Jadi Inspirasi Perempuan UMKM
Pimpin Gerakan Tanam...
Pimpin Gerakan Tanam Sejuta Pohon di Hari Bumi, Menag: Tokoh Agama Beri Teladan Pelestarian Alam
Sahroni Sudah Lihat...
Sahroni Sudah Lihat Serangan ke Kejagung Sejak Buka Kasus-kasus Besar
Berita Terkini
PWNU Jakarta Minta Jangan...
PWNU Jakarta Minta Jangan Terulang Lagi Macet Horor di Tanjung Priok
4 jam yang lalu
Dedi Mulyadi Perintahkan...
Dedi Mulyadi Perintahkan Biro Hukum Lawan Putusan PTUN terkait SMAN 1 Bandung
5 jam yang lalu
Tarian Nusantara di...
Tarian Nusantara di TMII Diikuti 500 Anak dari Anjungan Sabang hingga Merauke
7 jam yang lalu
Siswa SMKN 29 Jakarta...
Siswa SMKN 29 Jakarta Dilatih Keselamatan Kerja dan Kelestarian Lingkungan
7 jam yang lalu
Ibu dan Anak Tewas dalam...
Ibu dan Anak Tewas dalam Kebakaran Rumah di Jatiasih Bekasi
7 jam yang lalu
Korban Dokter Kandungan...
Korban Dokter Kandungan Cabul di Garut Bertambah Jadi 5 Orang
8 jam yang lalu
Infografis
Jadwal Resmi Libur Sekolah...
Jadwal Resmi Libur Sekolah Selama Bulan Ramadan 2025
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved