8.000 Liter Pertalite Tumpah dari Truk BBM Bocor di Cengkareng

Kamis, 19 Mei 2022 - 12:04 WIB
loading...
8.000 Liter Pertalite...
Sebanyak 8.000 liter bensin pertalite tumpah ke jalanan akibat truk tangki pengangkut BBM bocor di Jalan Kayu Besar Raya, Cengkareng, Jakarta Barat. Foto: Instagram @polres_jakbar
A A A
JAKARTA - Sebanyak 8.000 liter bensin pertalite tumpah ke jalanan akibat truk tangki pengangkut BBM milik Pertamina bocor di Jalan Kayu Besar Raya, Cengkareng, Jakarta Barat, Rabu (18/5/2022) malam. Kebocoran tangki truk itu akibat bersenggolan dengan truk lain.

Kasatlantas Polres Jakarta Barat Kompol Maulana Karepesina menuturkan, kejadian berawal ketika truk BBM Pertamina dengan nomor polisi B 9821 UFU yang dikemudikan HH, melaju dari Utara menuju ke Selatan.



“Sesampainya di perempatan Kayu Besar diserempet oleh kendaraan truk wing box pada sisi kiri tangki hingga mengakibatkan kebocoran pada kompartemen 2 yang berisi BBM jenis Pertalite sebanyak 8.000 liter,” paparnya, Kamis (19/5/2022).

Menurut Maulana, sopir truk wing box langsung meninggalkan lokasi dan belum diketahui identitasnya.

Baca juga: Truk Tangki BBM Terbakar di Tol Jagorawi

Dari kejadian ini tidak sampai menimbulkan korban jiwa. Sedangkan kerugian ditaksir mencapai Rp30 juta

Untuk menjaga arus lalu lintas selama penanganan, kata dia, dilakukan rekayasa dengan alih arus untuk keselamatan para pengguna jalan.
(thm)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Motif Pembunuh Ibu dan...
Motif Pembunuh Ibu dan Anak di Tambora karena Sakit Hati Dimarahi Korban
Polisi Tangkap Pembunuh...
Polisi Tangkap Pembunuh Ibu dan Anak dalam Toren di Tambora Jakbar
Misteri Ibu dan Anak...
Misteri Ibu dan Anak Tewas di dalam Toren Tambora, Ada Luka di Kepala
Ibu-Anak Tewas dalam...
Ibu-Anak Tewas dalam Toren, Polisi: Ada Luka Hantaman Benda Tumpul di Kepala Korban
Polisi Tangkap Pelaku...
Polisi Tangkap Pelaku Penimbunan BBM Bersubsidi, 800 Liter Pertalite Disita
Gawat! BBM Pertalite...
Gawat! BBM Pertalite Palsu Hasil Oplosan Beredar di Muaro Jambi
Polres Jakarta Barat...
Polres Jakarta Barat Amankan 2 Orang dan Sajam di Daan Mogot
Pertalite Dioplos Jadi...
Pertalite Dioplos Jadi Pertamax, DPR Sidak SPBU Pertamina di Cibubur
Peluru Nyasar yang Melukai...
Peluru Nyasar yang Melukai Bocah di Cengkareng Jakbar Kaliber 9 Milimeter
Rekomendasi
9 Fakta Kucing Caracal...
9 Fakta Kucing Caracal yang Berani Menyerang Tentara Israel dan Dijuluki Agen Hamas
Awas Garuda! Bahrain...
Awas Garuda! Bahrain Bisa Jadi Sandungan Tak Terduga di SUGBK
SIG dan Kementerian...
SIG dan Kementerian BUMN Kolaborasi Gelar Program Sobat Aksi Ramadan
Berita Terkini
5 Pangdam Termuda di...
5 Pangdam Termuda di Indonesia setelah Mutasi TNI Maret 2025, 2 di Antaranya Baru 49 Tahun
2 jam yang lalu
Perjalanan 7 Tahun Pulihkan...
Perjalanan 7 Tahun Pulihkan Pendidikan Lombok lewat CSR Berkelanjutan di Pesantren
3 jam yang lalu
Mudik Lebaran, 157.372...
Mudik Lebaran, 157.372 Orang dan 36.061 Kendaraan dari Jawa Menyeberang ke Sumatera
5 jam yang lalu
Demo Tolak UU TNI Berujung...
Demo Tolak UU TNI Berujung Gedung DPRD Kota Malang Dibakar, Ketua Dewan Ungkap Estimasi Kerugian
5 jam yang lalu
Senang Bermain dan Silaturahmi...
Senang Bermain dan Silaturahmi dengan MNC Peduli, Santri Taman Asuhan Aisyiyah Menteng Harap MNC Group Lebih Maju
6 jam yang lalu
52 Titik Putar Balik...
52 Titik Putar Balik di Pantura Bekasi Ditutup selama Mudik Lebaran 2025
6 jam yang lalu
Infografis
Petinju Legendaris George...
Petinju Legendaris George Foreman Meninggal Dunia di Usia 76 Tahun
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved