Fakta Terbaru Kecelakaan Maut di Tol Sumo, Bus Tidak Mengerem Sebelum Tabrak Tiang Reklame

Selasa, 17 Mei 2022 - 10:11 WIB
loading...
Fakta Terbaru Kecelakaan...
Petugas dari Korlantas Mabes Polri dan Polda Jatim melakukan olah TKP kecelakaan maut bus pariwisata di Tol Sumo. Hasilnya, bus tak lakukan pengereman sebelum menabrak tiang.Foto/Sholahudin
A A A
MOJOKERTO - Tim Korlantas Mabes Polri menggelar olah TKP kecelakaan maut bus pariwisata Ardiansyah yang menelan 14 korban di Tol Sumo. Olah TKP ini untuk membantu berkas penyelidikan yang dilakukan tim Polda Jatim.

Hasil sementara, polisi menemukan fakta jika bus tidak melakukan pengereman sebelum menabrak tiang reklame di pinggir jalan tol.

Menggunakan alat TAA (traffic accident analysis) polisi mengukur area 100 meter sebelum kecelakaan di KM 712-200, Desa Penompo, Kecamatan Jetis, Mojokerto.

Baca juga: Menyayat Hati! Sekeluarga Korban Kecelakaan Bus di Tol Sumo Dimakamkan Satu Liang Lahat

Munculnya fakta baru tak ada bekas pengereman, menguatkan dugaan pengemudi mengantuk sebelum bus yang ditumpangi 33 warga Benowo, Surabaya, ini menabrak tiang besi.

"Tim justru menemukan benturan dan gesekan di guardrail dan bekas ban bus di rumput sebelum menabrak tiang reklame," terang Kasi Olah TKP AKBP Hendra Wahyudi.

Menurutnya, olah TKP ini untuk mencari bukti-bukti tambahan. Selanjutnya kami serahkan penyidikan di jajaran Polda Jatim.



Tim juga memeriksa langsung bangka bus yang rusak parah dan sekarang ada di area Tol Warugunung. "Kami juga memeriksa sopir cadangan di rumah sakit dan sopir asli yang diperiksa di Polresta Mojokerto," tambahnya.
(msd)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Warga Bogor Tewas Kecelakaan...
Warga Bogor Tewas Kecelakaan di Cinere Depok, Sopir Truk Ekspedisi Diamankan
Kecelakaan Tunggal,...
Kecelakaan Tunggal, Pemotor Tewas di Wae Garit Manggarai
Keluarga Korban Kecelakaan...
Keluarga Korban Kecelakaan Maut Truk Masuk Sungai di Pelalawan Dapat Santunan Total Rp314 Juta
Tabrakan 2 Motor di...
Tabrakan 2 Motor di Sukmajaya Depok Akibatkan 1 Orang Tewas
Truk Masuk Sungai 15...
Truk Masuk Sungai 15 Orang Tewas di Pelalawan, Perusahaan Jelaskan Kronologi
Identitas 14 Korban...
Identitas 14 Korban Tewas Kecelakaan Truk Terjun ke Sungai di Riau
Korban Truk Terjun ke...
Korban Truk Terjun ke Sungai di Pelalawan Riau Kembali Ditemukan, 14 Orang Tewas dan 1 Hilang
Pencarian Korban Truk...
Pencarian Korban Truk Terjun ke Sungai, Kapolda Riau: 6 Korban Ditemukan Tewas, 9 Masih Hilang
Korban Tewas Truk Terjun...
Korban Tewas Truk Terjun ke Sungai Bertambah Jadi 4 Orang, 11 Penumpang Masih Hilang
Rekomendasi
Balas Dendam, Houthi...
Balas Dendam, Houthi Coba Serang Kapal Induk Nuklir AS dengan Rudal dan Drone
Kompolnas Pastikan Sidang...
Kompolnas Pastikan Sidang Etik Bakal Pecat Eks Kapolres Ngada
5 Wanita Terkaya di...
5 Wanita Terkaya di Dunia Tahun 2025, Paling Tajir Berharta Rp1.639 Triliun
Berita Terkini
Gempa M5,1 Guncang Barat...
Gempa M5,1 Guncang Barat Daya Bone Bolano Sulawesi Selatan
19 menit yang lalu
Angin Puting Beliung...
Angin Puting Beliung Rusak Puluhan Rumah dan Fasilitas Umum di Indramayu
36 menit yang lalu
Banjir Rendam Ribuan...
Banjir Rendam Ribuan Rumah di Muarojambi, 3 Desa Terisolasi
1 jam yang lalu
Wasiat Arya Wiraraja...
Wasiat Arya Wiraraja Picu Pasukan Jayakatwang Kediri Serang Kerajaan Singasari
3 jam yang lalu
Meresahkan! Geng Motor...
Meresahkan! Geng Motor Keroyok Pemuda hingga Tewas di Minimarket
4 jam yang lalu
Gubernur Khofifah Dukung...
Gubernur Khofifah Dukung Usulan KH M Yusuf Hasyim sebagai Pahlawan Nasional
4 jam yang lalu
Infografis
5 Fakta 2024 Jadi Tahun...
5 Fakta 2024 Jadi Tahun Kemenangan Rusia di Perang Ukraina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved