Ngeri! Biawak Teror Permukiman Warga Jagakarsa Jaksel

Rabu, 11 Mei 2022 - 15:44 WIB
loading...
Ngeri! Biawak Teror...
Sudin Gulkarmat Jakarta Selatan mengevakuasi biawak di permukiman warga Jagakarsa. Foto/Istimewa
A A A
JAKARTA - Sudin Gulkarmat Jakarta Selatan melakukan evakuasi pada sejumlah hewan yang ada di kawasan Jagakarsa, Jakarta Selatan pada Rabu (11/5/2022) ini. Salah satunya biawak yang meneror dan menyasar ke rumah warga.

Kasudin Gulkarmat Jaksel Herber Plider mengatakan, awalnya petugas menerima laporan dari warga tentang adanya hewan liar yang berkeliaran di plafon rumahnya, Jalan Purwa, RT 05/07, Cipedak, Jagakarsa, Jakarta Selatan.

Warga merasa khawatir lantaran hewan tersebut diduga biawak, yang masuk dalam kategori hewan reptil. ”Petugas Sektor X Jagakarsa lantas mengerahkan personelnya ke lokasi dan menemukan adanya biawak, langsung kita evakuasi,” kata Herber, Rabu (11/5/2022).



Masih di kawasan Jagakarsa, kata dia, tepatnya di Jalan Kahfi I, RT 01/07 petugas juga melakukan evakuasi pada hewan peliharaan milik warga pasca warga tersebut melaporkannya ke petugas. Petugas lantas melakukan evakuasi pada seekor kucing yang terjebak di plafon rumah.

”Kucingnya lepas dari kandang dan masuk ke dalam plafon rumah hingga terjebak. Kucing tersebut sempat panik karena terjebak, untungnya kucing tersebut tidak dimakan oleh biawak,” katanya.
(ams)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
36 RT di Jakarta Masih...
36 RT di Jakarta Masih Terendam Banjir Siang Ini, Titik Terbanyak di Jaksel dan Jaktim
Malam Ini, 31 RT Masih...
Malam Ini, 31 RT Masih Terendam Banjir Luapan Sungai Ciliwung di Jaksel dan Jaktim
Cuaca Buruk, Evakuasi...
Cuaca Buruk, Evakuasi Jenazah Lilie Wijayanti Pendaki Gunung Cartenz Dihentikan
Jelang Ramadan, Perusahaan...
Jelang Ramadan, Perusahaan Logistik Buka Gerai di Jaksel
Gedung Kementerian ATR...
Gedung Kementerian ATR BPN Kebakaran, 80 Petugas Pemadam Dikerahkan
Ini Daftar Pangkalan...
Ini Daftar Pangkalan Resmi Gas 3 Kg di Jakarta Selatan
Kronologi Beton Penyangga...
Kronologi Beton Penyangga Tower Ambruk di Bekasi hingga Sulitnya Evakuasi Korban Tewas
Korban Prostitusi di...
Korban Prostitusi di Jaksel Baru Dibayar Rp3,5 Juta setelah Layani 70 Pria
Buntut Pesta LGBT, Bar...
Buntut Pesta LGBT, Bar di Permata Hijau Tutup Operasional
Rekomendasi
Pertamina EP Serahkan...
Pertamina EP Serahkan Pengelolaan Wilayah Migas ke Mitra KSO
Demi Sang Ayah, Peserta...
Demi Sang Ayah, Peserta Ini Tampil Memukau di Hadapan Para Juri di DMD Panggung Rezeki
Rhoma Irama dan Rita...
Rhoma Irama dan Rita Sugiarto Siap Meriahkan Road To Kilau Raya Berkah Cinta Ramadan
Berita Terkini
Gempa 5,5 Guncang Toli-Toli...
Gempa 5,5 Guncang Toli-Toli Sulteng, BMKG: Waspadai Gempa Susulan
35 menit yang lalu
8 Buffer Zone Disiapkan...
8 Buffer Zone Disiapkan Antisipasi Macet Horor Mudik 2025 di Pelabuhan Merak
2 jam yang lalu
Pemulihan Korban Banjir,...
Pemulihan Korban Banjir, PGN Bantu 3.000 Warga di Bekasi dan Jaktim
2 jam yang lalu
Mutasi Polri, 5 Kapolres...
Mutasi Polri, 5 Kapolres di Lampung Diganti
2 jam yang lalu
Siswa SDN di Cigombong...
Siswa SDN di Cigombong Bogor Ikuti Kegiatan MNC Peduli-MNC Land: Bermain sambil Belajar
3 jam yang lalu
Lebaran di Solo, Jokowi...
Lebaran di Solo, Jokowi Tak Gelar Open House di Rumah
3 jam yang lalu
Infografis
HGU 100 Tahun Dipermasalahkan,...
HGU 100 Tahun Dipermasalahkan, UU IKN Digugat Warga Dayak ke MK
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved