Ingin Mudik ke Purwodadi, Pengendara Motor dari Cengkareng Kecelakaan di Pangkalan Jati

Jum'at, 29 April 2022 - 09:21 WIB
loading...
Ingin Mudik ke Purwodadi,...
Motor milik pemudik asal Purwodadi rusak parah di Pangkalan Jati, Jakarta Timur, Jumat (29/4/2022). Foto: MNC Portal/Adhita Diansyavira
A A A
JAKARTA - Kecelakaan lalu lintas terjadi di lampu merah Pangkalan Jati, Duren Sawit, Jakarta Timur , Jumat (29/4/2022) sekitar pukul 03.00 WIB dini hari. Kecelakaan itu terjadi pada pengendara sepeda motor bernama Imam (22), dengan nomor polisi AD 5597 ADG.

Imam mengatakan ia hendak mudik dari Cengkareng ke kampung halamannya di Purwodadi. Saat melintasi lampu merah Pangkalan Jati dari arah Halim ke Bekasi sebuah mobil juga melaju dari arah Jatiwaringin ke Pondok Bambu.

"Saya ngeliatnya lampu lagi warna hijau, si pengendara mobil tapi yang mobil bilangnya dari arah dia yang lagi warna hijau," kata Imam kepada MNC Portal, Jumat (29/04/2022).



Motor Beat putih korban mengalami rusak berat. Dari pantauan MNC Portal saat ini pukul 08.40 WIB, motor kecelakaan pagi tadi masih berada di area pos pelayanan Lebaran di dekat lampu merah Pangkalan Jati.

Korban juga mengalami luka disekujur tubuhnya. Saat ini korban masih beristirahat di Pos Pantau Pangkalan Jati menunggu pulih.
(mhd)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Tabrakan Beruntun di...
Tabrakan Beruntun di Nagreg Bandung, Truk Diesel Hantam Mobil Listrik dan Ambulans
Kendarai BMW, Siswa...
Kendarai BMW, Siswa SMA Tabrak Pengendara Motor hingga Luka Parah di Kota Tangerang
Lumpur Bekas Banjir...
Lumpur Bekas Banjir di Vila Nusa Indah Masih Tebal, Pengendara Banyak yang Jatuh
Salurkan Bantuan ke...
Salurkan Bantuan ke Korban Banjir, Polda Metro Jaya Jamin Keamanan Masyarakat
Tak Terima Ditegur,...
Tak Terima Ditegur, Pelaku Balap Liar Robohkan Pagar Milik Ketua RT di Pasar Rebo
Pengemudi Mobil di Bogor...
Pengemudi Mobil di Bogor Tewas Ditusuk Gara-gara Serempetan dengan Pengendara Motor
36 RT di Jakarta Masih...
36 RT di Jakarta Masih Terendam Banjir Siang Ini, Titik Terbanyak di Jaksel dan Jaktim
Malam Ini, 31 RT Masih...
Malam Ini, 31 RT Masih Terendam Banjir Luapan Sungai Ciliwung di Jaksel dan Jaktim
5 RT di Jaktim dan Jakbar...
5 RT di Jaktim dan Jakbar Terendam Banjir, Cililitan Mencapai 100 Cm
Rekomendasi
Ifan Seventeen Buka...
Ifan Seventeen Buka Suara usai Penunjukannya sebagai Dirut PT PFN Dipertanyakan
Perpanjangan Usia Pensiun...
Perpanjangan Usia Pensiun Prajurit dalam RUU TNI, Dekan FISIP Al Azhar: Relevan di Tengah Tantangan Zaman
Polisi Sita 6 Mobil...
Polisi Sita 6 Mobil Mewah hingga 14 Sertifikat Tanah Milik Direktur Persiba Bandar Narkoba Catur Adi
Berita Terkini
Gempa 5,5 Guncang Toli-Toli...
Gempa 5,5 Guncang Toli-Toli Sulteng, BMKG: Waspadai Gempa Susulan
13 menit yang lalu
8 Buffer Zone Disiapkan...
8 Buffer Zone Disiapkan Antisipasi Macet Horor Mudik 2025 di Pelabuhan Merak
1 jam yang lalu
Pemulihan Korban Banjir,...
Pemulihan Korban Banjir, PGN Bantu 3.000 Warga di Bekasi dan Jaktim
2 jam yang lalu
Mutasi Polri, 5 Kapolres...
Mutasi Polri, 5 Kapolres di Lampung Diganti
2 jam yang lalu
Siswa SDN di Cigombong...
Siswa SDN di Cigombong Bogor Ikuti Kegiatan MNC Peduli-MNC Land: Bermain sambil Belajar
2 jam yang lalu
Lebaran di Solo, Jokowi...
Lebaran di Solo, Jokowi Tak Gelar Open House di Rumah
3 jam yang lalu
Infografis
Serahkan Kendali ke...
Serahkan Kendali ke Uni Eropa, Israel Mundur dari Perlintasan Rafah
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved