Gawat! Minimarket di Tangerang Dirampok, Karyawan Disandera

Rabu, 20 April 2022 - 05:11 WIB
loading...
Gawat! Minimarket di...
Sebuah minimarket di wilayah Jatake, Pagedangan, Kabupaten Tangerang dirampok. Foto/SINDOnews
A A A
TANGERANG - Aksi perampokan terjadi di sebuah minimarket di wilayah Jatake, Pagedangan, Kabupaten Tangerang. Kawanan pelaku sempat menyandera para pegawai dengan menodongkan senjata tajam.

Peristiwa itu terjadi Selasa 19 April 2022 malam. Dalam rekaman Close Circuid Television (CCTV) yang beredar, nampak para pelaku berjumlah lebih dari 1 orang dengan mengenakan pakaian berwarna gelap disertai penutup kepala.

Penyanderaan sempat terjadi beberapa saat. Tak lama, petugas kepolisian mengepung lokasi minimarket tersebut. Rentetan tembakan terdengar diarahkan petugas ke udara.



Ketiga pegawai yang disandera berhasil dievakuasi pada dinihari tadi. Namun belum diketahui keberadaan para pelaku yang dikabarkan telah kabur melarikan diri sebelum petugas merangsek masuk ke dalam minimarket.



Pihak kepolisian dari Polsek Pagedangan hingga kini belum mau memberikan keterangan terkait aksi perampokan. Sejumlah petugas bersenjata lengkap nampak masih bersiaga di lokasi.

(cip)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Sadis! Suami Tega Bakar...
Sadis! Suami Tega Bakar Istri Siri karena Cemburu
Pelaku Pembakaran 3...
Pelaku Pembakaran 3 Gerbong Kereta Api di Stasiun Tugu DIY Ditangkap
Motif Pembunuh Ibu dan...
Motif Pembunuh Ibu dan Anak di Tambora karena Sakit Hati Dimarahi Korban
Gara-gara Uang, Paman...
Gara-gara Uang, Paman Tega Bacok Keponakan hingga Kritis di Lebak
Tega Bunuh Bayinya yang...
Tega Bunuh Bayinya yang Berusia 2 Bulan, Brigadir AK Diperiksa Propam-Ditreskrimum Polda Jateng
Polisi Tangkap Pembunuh...
Polisi Tangkap Pembunuh Ibu dan Anak dalam Toren di Tambora Jakbar
Polri Diminta Beri Sanksi...
Polri Diminta Beri Sanksi Oknum Polisi yang Aniaya Pencari Bekicot di Grobogan
Ibu-Anak Tewas dalam...
Ibu-Anak Tewas dalam Toren, Polisi: Ada Luka Hantaman Benda Tumpul di Kepala Korban
Pelaku Penusukan Penjaga...
Pelaku Penusukan Penjaga Toko di Thamrin City Ditangkap, Polisi: Sakit Hati Diputusin
Rekomendasi
Dubes Tiongkok Bersama...
Dubes Tiongkok Bersama Para Pemimpin Ormas Islam Konsolidasikan Hubungan Indonesia-Tiongkok
14 Tahun Dipimpin Ririek,...
14 Tahun Dipimpin Ririek, Telkom Akselerasi Transformasi untuk Perkuat Ekosistem Digital Nasional
Arsari Group Sangkal...
Arsari Group Sangkal Hashim Jabat Preskom di PT TMS
Berita Terkini
Heboh! Dipepet Motor...
Heboh! Dipepet Motor Anggota Patwal Polres Bogor di Jalur Puncak, Pengendara Terjungkal
1 jam yang lalu
Pangdam XIV Hasanuddin...
Pangdam XIV Hasanuddin Dukung Smelter Ceria Group Jadi Perusahaan Level Dunia
1 jam yang lalu
Mantan Gubernur Maluku...
Mantan Gubernur Maluku Utara Abdul Gani Kasuba Meninggal Dunia
2 jam yang lalu
Kepala Sekolah SDN 02...
Kepala Sekolah SDN 02 Srogol Apresiasi Kegiatan Literasi MNC Peduli dan MNC Land
3 jam yang lalu
Matangkan Jakarta Kota...
Matangkan Jakarta Kota Global, QRIS Tap dengan NFC Resmi Diterapkan di MRT
4 jam yang lalu
Dharma Jaya Resmikan...
Dharma Jaya Resmikan Hub Channel Pertama di Cengkareng
4 jam yang lalu
Infografis
10 Bandara InJourney...
10 Bandara InJourney Airports Terbaik di Asia Pasifik 2024!
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved