Tebing Setinggi 50 Meter Longsor Timpa Truk, 2 Warga Banjarnegara Tewas

Selasa, 12 April 2022 - 06:56 WIB
loading...
Tebing Setinggi 50 Meter...
Tebing setinggi 50 meter longsor dan menimpa truk yang melintas di Banjarnegara mengakibatkan 2 orang tewas.Foto/Ilustrasi
A A A
BANJARNEGARA - Tebing setinggi 50 meter di Banjarnegara, Jawa Tengah longsor dan menimbun jalan. Material batu sebesar 2,5 meter menimpa truk yang melintas. Dua orang tewas yaitu sopir truk Khayan (40) dan penumpang, Salim (38), warga Pagentan, Banjarnegara.

Truk mengalami kerusakan dan terpental ke jurang berkedalaman 60 meter. Lokasi kejadian di Jalan Plipiran, Kecamatan Madukara, Banjarnegara, Jawa Tengah, Senin (11/4/2022) petang.

Baca juga: Jadwal Imsak untuk Semarang dan Sekitarnya 10 Ramadhan 1443 H (11/4/2022)

Tim gabungan dari BPBD, TNI, Polri dibanrtu warga sempat terkendala medan yang curam. Minimnya penerangan menambah berat proses evakuasi kedua korban. Setelah berhasil dievakusi, kemudian kedua korban dibawa ke RSUD Banjarnegara.

Menurut Kepala BPBD Banjarnegara, Aris Sudaryanto, area lokasi bencana masih rawan terjadi longsor susulan. Akses jalan penghubung antar kecamatan dari arah Banjarnegara menuju Pagentan masih ditutup hingga saat ini.

"Evakuasi material tanah dan truk di dasar jurang baru dilakukan setelah kondisi tanah stabil," kata Aris Sudaryanto.

Pihaknya mengimbau kepada warga untuk tidak beraktivitas di area rawan longsor, terutama saat hujan lebat.
(msd)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
4 Warga Bangkalan Tertimbun...
4 Warga Bangkalan Tertimbun Longsor saat Hajatan Manten
Jembatan di Kolaka Utara...
Jembatan di Kolaka Utara Ambruk Diterjang Arus, 115 KK di Desa Pasampang Terisolasi
Tebing Tol Semarang...
Tebing Tol Semarang ABC Longsor Sepanjang 100 Meter, Tutup Akses ke Permukiman Warga
Banjir Rendam Ribuan...
Banjir Rendam Ribuan Rumah di Muarojambi, 3 Desa Terisolasi
BPBD Kota Bekasi Sebut...
BPBD Kota Bekasi Sebut Pengungsi Banjir Telah Kembali ke Rumah
Banjir Sukabumi Renggut...
Banjir Sukabumi Renggut Korban Jiwa, Gibran Minta Warga di Pinggir Sungai Direlokasi
Longsor Timpa Rumah...
Longsor Timpa Rumah Warga di Kota Bogor, Bayi 11 Bulan Tewas
Vokalis Band Sukatani...
Vokalis Band Sukatani Dipecat Jadi Guru, Sekolah Sebut Penyebabnya...
Tragis, Pasutri Tewas...
Tragis, Pasutri Tewas Tertimbun Tanah Longsor di Tapanuli Selatan
Rekomendasi
Profil Hotma Sitompul,...
Profil Hotma Sitompul, Pengacara Kondang Jebolan UGM yang Hari Ini Meninggal Dunia
FK Unair Hadirkan 2...
FK Unair Hadirkan 2 Ahli dari China Medical University untuk Program Adjunct Professor
3 Fakta Arab Saudi Bakal...
3 Fakta Arab Saudi Bakal Lunasi Semua Utang Suriah ke Bank Dunia
Berita Terkini
Berhasil Kurangi Sampah...
Berhasil Kurangi Sampah 100 Kg per Hari, DLH Kota Tangsel Bakal Optimalkan TPS 3R
19 menit yang lalu
BNPT Perkuat Program...
BNPT Perkuat Program Kewirausahaan bagi Mitra Deradikalisasi
21 menit yang lalu
UIN Malang Keluarkan...
UIN Malang Keluarkan Mahasiswa Pelaku Pemerkosaan Mahasiswi Universitas Brawijaya
29 menit yang lalu
Ini Tampang Bejat Pelaku...
Ini Tampang Bejat Pelaku Pelecehan Seksual di KRL Parung Panjang-Tanah Abang
41 menit yang lalu
Total 16 Jenazah Korban...
Total 16 Jenazah Korban Kekejaman KKB di Yahukimo Diserahkan ke Keluarga
1 jam yang lalu
Terungkap! Dokter Cabul...
Terungkap! Dokter Cabul di Garut Nafsu saat Lihat Ibu Hamil dan Periksa USG
1 jam yang lalu
Infografis
Demo Besar Guncang AS...
Demo Besar Guncang AS di 1.200 Lokasi dan 50 Negara Bagian
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved