Jelang Buka Puasa, 2 Maling Terekam CCTV Gasak Motor di Depok

Kamis, 07 April 2022 - 01:56 WIB
loading...
Jelang Buka Puasa, 2...
Aksi komplotan maling menggasak satu unit motor terekam CCTV di Kompleks Sukatani Permai, Cimanggis, Kota Depok.Foto/Tangkapan Layar/Istimewa
A A A
DEPOK - Aksi komplotan maling menggasak satu unit motor terekam CCTV di Kompleks Sukatani Permai, Cimanggis, Kota Depok pada Rabu (6/4/2022). Pelaku berjumlah dua orang menjalankan aksinya menjelang waktu buka puasa.

Korban pencurian Mirwandy (35) mengatakan, motor yang dicuri motor milik istrinya itu terparkir di depan rumah. "Posisi anak, istri dan pembantu sedang di dalam rumah, mau berbuka puasa. Saya baru pulang kerja, sampai rumah setelah 5 menit baru kejadian pencurian itu," kata Mirwandy kepada MPI (6/4/2022) malam.

Dua orang pria tampak berboncengan, satu orang mengenakan helm menunggu di motor, sementara rekannya menjalankan aksinya.
Para pelaku memanfaatkan situasi saat pemilik lengah hendak berbuka puasa, dalam rekaman CCTV tampak pelaku sempat memantau sekitar, dalam dalam hitungan detik sepeda motor matic berwarna merah langsung dilarikan.

Mirwandy menambahkan, untungnya pelat nomor kendaraan yang dipakai pelaku terekam jelas kamera CCTV dan langsung dilaporkan ke Polsek Cimanggis. "Bukti-bukti sudah semua sudah saya serahkan ke polisi untuk ditindaklanjuti," ucapnya.

(hab)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Aksi Donor Darah MNC...
Aksi Donor Darah MNC Peduli dan PMI Depok, Warga: Bermanfaat bagi Masyarakat Membutuhkan
2 Siswi Tewas usai Tertemper...
2 Siswi Tewas usai Tertemper KRL Citayam-Nambo di Bojonggede
Pengosongan Lahan UIII...
Pengosongan Lahan UIII Tahap IV di Depok Berjalan Lancar
Anggota DPRD Depok Tersangka...
Anggota DPRD Depok Tersangka Kasus Dugaan Pencabulan Anak Ditahan
Profil Bripka Agus Simanjuntak,...
Profil Bripka Agus Simanjuntak, Polisi yang Viral Baku Tembak dengan Pelaku Curanmor di Bandarlampung
Baku Tembak di Jalan,...
Baku Tembak di Jalan, Aksi Heroik Bripka Agus Selamatkan Warga yang Ditodong Komplotan Maling Motor
Kombes Arya Perdana...
Kombes Arya Perdana Jabat Kapolrestabes Makassar, Kapolres Depok Kini Dijabat Kombes Abdul Waras
Viral Bak Spiderman...
Viral Bak Spiderman Anggota Dishub Depok Naik di Bumper Depan Pikap, Begini Kronologinya
Dirjen Pendis Kemenag...
Dirjen Pendis Kemenag Apresiasi Tim Terpadu Rampungkan Pemenuhan Lahan UIII Depok
Rekomendasi
Demi Sang Ayah, Peserta...
Demi Sang Ayah, Peserta Ini Tampil Memukau di Hadapan Para Juri di DMD Panggung Rezeki
Profil dan Biodata Cheryl...
Profil dan Biodata Cheryl Ruan, Istri Bobon Santoso yang Unfollow setelah Suaminya Mualaf
3 Alasan Turki Blokir...
3 Alasan Turki Blokir Kerjasama Militer Israel dengan NATO, Terkait Tindakan Zionis di Gaza
Berita Terkini
Gempa 5,5 Guncang Toli-Toli...
Gempa 5,5 Guncang Toli-Toli Sulteng, BMKG: Waspadai Gempa Susulan
41 menit yang lalu
8 Buffer Zone Disiapkan...
8 Buffer Zone Disiapkan Antisipasi Macet Horor Mudik 2025 di Pelabuhan Merak
2 jam yang lalu
Pemulihan Korban Banjir,...
Pemulihan Korban Banjir, PGN Bantu 3.000 Warga di Bekasi dan Jaktim
2 jam yang lalu
Mutasi Polri, 5 Kapolres...
Mutasi Polri, 5 Kapolres di Lampung Diganti
3 jam yang lalu
Siswa SDN di Cigombong...
Siswa SDN di Cigombong Bogor Ikuti Kegiatan MNC Peduli-MNC Land: Bermain sambil Belajar
3 jam yang lalu
Lebaran di Solo, Jokowi...
Lebaran di Solo, Jokowi Tak Gelar Open House di Rumah
3 jam yang lalu
Infografis
Pemain Termahal di Asia...
Pemain Termahal di Asia Tenggara 2025, Indonesia Mendominasi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved