Munarman Divonis 3 Tahun Kasus Terorisme, Habib Rizieq: Ini Fitnah Keji

Rabu, 06 April 2022 - 16:22 WIB
loading...
Munarman Divonis 3 Tahun...
Mantan Imam Besar FPI Habib Rizieq Shihab (HRS) menanggapi vonis 3 tahun penjara yang dijatuhkan hakim kepada Munarman. Foto: SINDOnews/Dok
A A A
JAKARTA - Mantan Imam Besar FPI Habib Rizieq Shihab (HRS) menanggapi vonis 3 tahun penjara yang dijatuhkan hakim kepada Munarman . Tanggapan Habib Rizieq disampaikan melalui kuasa hukum Munarman, Aziz Yanuar.

Habib Rizieq menyatakan Munarman tidak pantas dihukum. Apa yang dialami Munarman itu merupakan fitnah.



"HRS menyatakan sama seperti kami, bahwa Beliau (Munarman) tidak satu hari pun pantas dihukum dan ini adalah fitnah keji," ujar Aziz saat ditemui seusai sidang pembacaan putusan di Pengadilan Negeri Jakarta Timur, Rabu (6/4/2022).

Aziz menyatakan Habib Rizieq juga mendoakan agar Munarman mendapatkan yang terbaik. Apa yang menimpanya kali ini dihadapi dengan rasa ikhlas dan sabar.



"(Habib Rizieq) mendoakan Pak Munarman yang terbaik, sabar, dan keluarganya semuanya dan seluruh rekan-rekannya. Hasbunallah Nikma Wakil, Nikmal Maula Wanikmal Nasir," ucap Aziz.

Diketahui, Munarman mendapatkan vonis tiga tahun penjara dalam kasus tindak pidana terorisme. Perihal vonis tersebut, mantan Sekretaris Umum Front Pembela Islam (FPI) itu biasa saja. "Ya santai saja, biasa saja," kata Aziz.
(thm)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Baru Kena Demam 40 Derajat,...
Baru Kena Demam 40 Derajat, Habib Rizieq Senang Hadir di Reuni 212
Ada Reuni Akbar 212...
Ada Reuni Akbar 212 di Monas, Habib Rizieq Dijadwalkan Hadir Beri Tausiyah
Rano Karno Berencana...
Rano Karno Berencana Sowan Habib Rizieq Shihab
Sah! Habib Rizieq Resmi...
Sah! Habib Rizieq Resmi Menikah dengan Mona Hasinah Alaydrus, Keponakan Almarhumah Istri
Mantan Pemimpin FPI...
Mantan Pemimpin FPI Habib Rizieq Menikah di Sentul Sore Ini
RPA Perindo Dampingi...
RPA Perindo Dampingi Korban Pencabulan di PN Jaktim dengan Agenda Pembacaan Dakwaan
Kabar Duka, Istri Habib...
Kabar Duka, Istri Habib Rizieq Shihab Meninggal Dunia
Penampakan Munarman...
Penampakan Munarman Bebas dari Lapas Salemba Memakai Topi Save Palestina
Munarman Bebas, Lapas...
Munarman Bebas, Lapas Salemba Tingkatkan Penjagaan
Rekomendasi
Ifan Seventeen Jawab...
Ifan Seventeen Jawab Kritikan Jadi Dirut PT PFN: Netizen Tahunya Aku Penyanyi
Suparman Reborn 4: Leni...
Suparman Reborn 4: Leni Dijambret, Suparman Mencari Nandi dan Gojim
Kejagung Memulai Penyelidikan...
Kejagung Memulai Penyelidikan Korupsi Pertamina dengan Melihat Kerugian Negara Dinilai Tepat
Berita Terkini
Matangkan Jakarta Kota...
Matangkan Jakarta Kota Global, QRIS Tap dengan NFC Resmi Diterapkan di MRT
7 menit yang lalu
Dharma Jaya Resmikan...
Dharma Jaya Resmikan Hub Channel Pertama di Cengkareng
12 menit yang lalu
Sungai Batanghari Meluap,...
Sungai Batanghari Meluap, 30 Sekolah di Muarojambi Terendam Banjir
15 menit yang lalu
Berkah Ramadan, KPN...
Berkah Ramadan, KPN Corp Salurkan Bantuan untuk Sekolah Anak-anak Kurang Mampu
21 menit yang lalu
Gempa 5,5 Guncang Toli-Toli...
Gempa 5,5 Guncang Toli-Toli Sulteng, BMKG: Waspadai Gempa Susulan
54 menit yang lalu
8 Buffer Zone Disiapkan...
8 Buffer Zone Disiapkan Antisipasi Macet Horor Mudik 2025 di Pelabuhan Merak
2 jam yang lalu
Infografis
Komputer Berusia 2.000...
Komputer Berusia 2.000 Tahun Ditemukan, Ini Fungsinya
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved