DPD Perindo Bekasi Dorong Program BLK untuk Anak Jalanan

Jum'at, 01 April 2022 - 18:20 WIB
loading...
DPD Perindo Bekasi Dorong...
Penyerahan gerobak dan modal usaha Partai Perindo tahap 4 kepada pelaku UMKM Bekasi pada Jumat (1/4/2022) di Kantor DPP Partai Perindo, Jakarta Pusat. Foto/MPI/Carlos Roy Fajarta
A A A
BEKASI - Ketua DPD Perindo Kota Bekasi, Andrie Ariansyah menyebutkan pihaknya akan terus mendorong generasi muda khususnya anak-anak jalanan yang tidak mengenyam pendidikan bisa memiliki skill agar bisa berdaya secara ekonomi.

Hal tersebut ia sampaikan saat menghadiri penyerahan gerobak dan modal usaha Partai Perindo tahap 4 kepada pelaku UMKM Bekasi pada Jumat (1/4/2022) di Kantor DPP Partai Perindo, Jalan Diponegoro 29, Menteng, Jakarta Pusat.

”Target utama kita di Bekasi adalah pemerataan ekonomi dengan meningkatkan kualitas sumber daya manusia,” ujar Andrie Ariansyah.

Ia menyebutkan program yang dilaksanakan DPD Perindo Kota Bekasi untuk mewujudkan peningkatan kualitas SDM tersebut dengan pembuatan Balai Latihan Kerja (BLK).

”Kita berupaya untuk membuat Balai Latihan Kerja. Bagi mereka anak-anak jalanan terlantar yang belum memiliki skill, kita berikan pendidikan di BLK kemudian di sertifikasi ke dinas tenaga kerja menyatakan orang tersebut sudah lulus dari BLK Perindo Kota Bekasi,” tambahnya.

Beberapa program BLK yang tengah disiapkan adalah pengelasan dan perpipaan yang banyak dibutuhkan perusahaan besar di Kota Bekasi.

Sementara itu, Sekretaris DPD Partai Perindo Kabupaten Bekasi, Edy Junaedi menyebutkan pihaknya terus bergerak hingga ke tingkat desa atau kelurahan.

”Di 6 daerah pemilihan di Bekasi dengan program dari DPP, kita terus bergerak, ada pembentukan organisasi di tingkat kecamatan, desa sedang dibentuk. Target kita di 2024 dapat 1 fraksi dengan 5-6 anggota dewan,” ucap Edy.
(ams)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Gelar Konsolidasi di...
Gelar Konsolidasi di Palembang, Partai Perindo Sumsel Perkuat Barisan Menuju Kemenangan 2029
Partai Perindo Jawa...
Partai Perindo Jawa Barat Panaskan Mesin Politik, Konsolidasi Lebih Awal untuk Hadapi Pemilu 2029
Oknum Dokter Lecehkan...
Oknum Dokter Lecehkan Pasien, Partai Perindo: Evaluasi Standar Etika dan Pengawasan Layanan Kesehatan
Jelang Hari Paskah,...
Jelang Hari Paskah, 2 Legislator dari Partai Perindo Berbagi Kasih dengan Masyarakat
Duduki Pimpinan DPRD,...
Duduki Pimpinan DPRD, Anggota Legislatif dari Partai Perindo Siap Majukan Mamberamo Raya
Hadiri HUT ke-695 Kabupaten...
Hadiri HUT ke-695 Kabupaten Bone, AYP: Optimistis Jadi Sentra Pembangunan Indonesia Timur
Anggota DPRD dari Partai...
Anggota DPRD dari Partai Perindo Hasanudin Komitmen Wujudkan Aspirasi Warga Pulau Rinca NTT
Legislator Partai Perindo...
Legislator Partai Perindo Lam Marganda Silaban Perjuangkan Pembangunan Infrastruktur dan Pertanian di Humbang Hasundutan
Karolus Karni Lando...
Karolus Karni Lando Perkuat Konsolidasi Partai Perindo di Manggarai Barat
Rekomendasi
Profil Ricky Siahaan,...
Profil Ricky Siahaan, Gitaris Seringai yang Meninggal saat Konser di Jepang
Terungkap, China Uji...
Terungkap, China Uji Bom Hidrogen Non-Nuklir yang Picu Reaksi Berantai Kimia Dahsyat
Jalan Kaki 2 Menit setelah...
Jalan Kaki 2 Menit setelah Makan Bisa Kurangi Risiko Diabetes dan Penyakit Jantung
Berita Terkini
Gubernur Bengkulu Helmi...
Gubernur Bengkulu Helmi Hasan Siap Terima Warga Gaza: Rumah Dinas Siap Menampung
12 menit yang lalu
2 Tersangka Pembakar...
2 Tersangka Pembakar Mobil Polisi di Harjamukti Depok Ditahan di Polda Metro Jaya
30 menit yang lalu
Tol Jakarta-Cikampek...
Tol Jakarta-Cikampek Arah Jakarta Padat, Lalin Merayap
31 menit yang lalu
Viral! Pernikahan Mewah...
Viral! Pernikahan Mewah bak Anak Sultan di Bangkalan Madura, Pengantin Dikalungi Uang Dolar dan Euro
50 menit yang lalu
Sadis, Pelaku Curanmor...
Sadis, Pelaku Curanmor Tembak Pemilik Motor hingga Kritis di Tebet
1 jam yang lalu
Kirab Panji dan Mahkota...
Kirab Panji dan Mahkota Binokasih Akan Meriahkan Peringatan Hari Jadi Bogor ke-543
1 jam yang lalu
Infografis
Militer China Kepung...
Militer China Kepung Taiwan untuk Simulasi Invasi Besar-besaran
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved