Sambut Ramadhan, Satpol PP Kerahkan Pasukan Bersihkan 38 Masjid di Jakarta Utara

Jum'at, 01 April 2022 - 16:58 WIB
loading...
Sambut Ramadhan, Satpol...
Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) melakukan aksi Bersih Bersan Masjid (BBM) di seluruh wilayah Jakarta Utara, Jumat (1/4/2022). Foto: SINDOnews/Yohannes Tobing
A A A
JAKARTA - Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) melakukan aksi Bersih Bersan Masjid (BBM) di seluruh wilayah Jakarta Utara, Jumat (1/4/2022). Salah satunya di Masjid Ramlie Musofa, Kelurahan Sunter Agung, Tanjung Priok.



Kasie Perlindungan Masyarakat Satpol PP Jakarta Utara Lusi Andayani mengatakan, aksi BBM ini dilakukan serentak se-Jakarta Utara dalam rangka peringatan HUT Satpol PP ke-72 dan menyambut Bulan Suci Ramadhan.

Sambut Ramadhan, Satpol PP Kerahkan Pasukan Bersihkan 38 Masjid di Jakarta Utara


"Kegiatan BBM ini dilakukan serentak, ada sebanyak 38 masjid yang dibersihkan Satpol PP Kota Administrasi Jakarta Utara, masing-masing kelurahan satu masjid dan kecamatan satu masjid," kata Lusi.

Dalam kegiatan BBM ini pihaknya tidak hanya fokus dalam penertiban, tapi juga menjalankan aktivitas-aktivitas yang mendekatkan Satpol PP dan masyarakat.

Sambut Ramadhan, Satpol PP Kerahkan Pasukan Bersihkan 38 Masjid di Jakarta Utara


"Contohnya seperti Bersih Bersih Gereja (BBG) sebelum perayaan Natal kemarin dan saat ini dengan BBM," ungkapnya.

Dia berharap dalam menjalankan Bulan Suci Ramadhan nanti masyarakat Jakarta Utara tetap dapat menjaga ketertiban.

Sambut Ramadhan, Satpol PP Kerahkan Pasukan Bersihkan 38 Masjid di Jakarta Utara


"Khususnya tetap menjalankan protokol kesehatan. Seperti kita ketahui bahwa pandemi Covid-19 masih ada di tengah-tengah kita Mari kita bersama-sama berkolaborasi saling menjaga diri, keluarga dan lingkungan tempat tinggal kita," tutupnya.
(thm)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Satpol PP Bongkar Tenda...
Satpol PP Bongkar Tenda Demonstran Tolak UU TNI tapi Biarkan Parkir Liar Tanah Abang, Pramono Geram
Sempat Macet Horor,...
Sempat Macet Horor, Lalu Lintas di Tanjung Priok Sudah Lengang Siang Ini
Kronologi Macet Horor...
Kronologi Macet Horor di Jakarta Utara Bersumber dari Aktivitas Bongkar Muat di Pelabuhan NPCT1
Macet Horor Masih Terjadi...
Macet Horor Masih Terjadi di Jalan Cakung Cilincing Jakarta Utara
Tuntaskan Aspirasi Warga,...
Tuntaskan Aspirasi Warga, Elnusa Bersihkan Area Dekat Permukiman Rawa Badak Selatan
Kisah Kerajaan Mataram...
Kisah Kerajaan Mataram Bangun Istana Megah yang di Dalamnya Terdapat Masjid
Warga Tanah Merah Plumpang...
Warga Tanah Merah Plumpang Keluhkan Bau Menyengat Diduga Bahan Kimia
Tenda Aksi Tolak RUU...
Tenda Aksi Tolak RUU TNI di Kawasan DPR Digusur, Satpol PP: Di Atas Trotoar, Pejalan Kaki Tidak Bisa Lewat!
Mengenal Masjid Tertua...
Mengenal Masjid Tertua Bojonegoro Warisan Kerajaan Mataram di Tepi Sungai Bengawan Solo
Rekomendasi
Halalbihalal Garda Satu,...
Halalbihalal Garda Satu, Nurul Ghufron Minta Doa Dilancarkan Seleksi Calon Hakim Agung
LG Batal Tanam Investasi...
LG Batal Tanam Investasi Rp129 Triliun, Prabowo: Pasti Ada Gantinya, Indonesia Cerah
Profil dan Perjalanan...
Profil dan Perjalanan Karier Fachri Albar, Anak Rocker Legendaris yang Tersandung Kasus Narkoba
Berita Terkini
PWNU Jakarta Minta Jangan...
PWNU Jakarta Minta Jangan Terulang Lagi Macet Horor di Tanjung Priok
2 jam yang lalu
Dedi Mulyadi Perintahkan...
Dedi Mulyadi Perintahkan Biro Hukum Lawan Putusan PTUN terkait SMAN 1 Bandung
3 jam yang lalu
Tarian Nusantara di...
Tarian Nusantara di TMII Diikuti 500 Anak dari Anjungan Sabang hingga Merauke
5 jam yang lalu
Siswa SMKN 29 Jakarta...
Siswa SMKN 29 Jakarta Dilatih Keselamatan Kerja dan Kelestarian Lingkungan
6 jam yang lalu
Ibu dan Anak Tewas dalam...
Ibu dan Anak Tewas dalam Kebakaran Rumah di Jatiasih Bekasi
6 jam yang lalu
Korban Dokter Kandungan...
Korban Dokter Kandungan Cabul di Garut Bertambah Jadi 5 Orang
6 jam yang lalu
Infografis
7 Masjid Tua di Jakarta...
7 Masjid Tua di Jakarta yang Ikonik dan Sarat Sejarah Islam
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved