Aksi Donor Darah Semarakkan HUT Damkar, Satpol PP dan Linmas di Maros

Rabu, 02 Maret 2022 - 14:18 WIB
loading...
Aksi Donor Darah Semarakkan...
Bupati Maros AS Chaidir Syam turut memantau pelaksanaan kegiatan donor darah dalam rangka perayaan HUT Satpol PP, Damkar dan Linmas. Foto: SINDOnews/Najmi Limonu
A A A
MAROS - Ratusan personel Satpol PP dan Damkar berpartisipasi dalam aksi donor darah di Lapangan Pallantikang Kantor Bupati Maros , Rabu (2/3/2022).

Kegiatan bakti sosial ini dilaksanakan dalam rangka memperingati HUT Satpol PP ke-72, HUT Linmas ke-60 dan HUT Pemadam Kebakaran ke-103.



Peserta donor darah yang merupakan pegawai Damkar dan Satpol PP ini terlihat bersemangat untuk mengikuti kegiatan tersebut.

Kepala Polisi Pamong Praja Pemadam Kebakaran dan Penyelamat, Muhammad Jufri, mengatakan pihaknya menargetkan peserta donor darah ini mencapai 100 orang.

"Target kami 100 orang, tapi sampai siang ini sudah ada 150 orang yang mendaftar, artinya sudah melebihi target," ujar dia.

Jufri menjelaskan, peserta kali ini tidak hanya dari personel Damkar dan PP saja, namun juga dari seluruh OPD yang ada di Kabupaten Maros .

"Jadi sebelumnya kami telah menyurat kepada seluruh OPD di Pemda Maros dan memberikan pemberitahuan bahwa akan dilaksanakan donor darah hari ini dan akan terbuka untuk umum," ujarnya.

Jufri menambahkan, aksi donor darah ini wajib diikuti personel Satpol PP. Dia menyebutkan bagi personel yang tidak mengikuti donor darah tanpa alasan yang jelas akan diberikan sanksi berupa penundaan pencairan honor.

"Dari 570 total personel sekabupaten Maros, ada 120 yang mendaftar. Sisanya itu baru saja melakukan donor darah mandiri atau vaksin," tuturnya.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Gaji Damkar Jakarta...
Gaji Damkar Jakarta Naik, Total Rp6,4 Juta Per Bulan
Pramono Bakal Rekrut...
Pramono Bakal Rekrut 1.100 PPSU dan 1.000 Petugas Damkar Tahun Ini, Begini Daftarnya
Satpol PP Bongkar Tenda...
Satpol PP Bongkar Tenda Demonstran Tolak UU TNI tapi Biarkan Parkir Liar Tanah Abang, Pramono Geram
Tenda Aksi Tolak RUU...
Tenda Aksi Tolak RUU TNI di Kawasan DPR Digusur, Satpol PP: Di Atas Trotoar, Pejalan Kaki Tidak Bisa Lewat!
Kebakaran Landa Rumah...
Kebakaran Landa Rumah Padat Penduduk Grogol, 17 Unit Damkar Diterjunkan
Warga Antusias Ikut...
Warga Antusias Ikut Donor Darah Bareng PMI Jakarta Pusat yang Didukung MNC Peduli
Didukung MNC Peduli,...
Didukung MNC Peduli, PMI Jakarta Pusat Gelar Donor Darah Targetkan 2.000 Kantong
MNC Peduli Bersama PMI...
MNC Peduli Bersama PMI Jakpus Salurkan Sembako hingga Santunan untuk Anak Yatim
Ratusan Toko dan Kios...
Ratusan Toko dan Kios Pasar Jumaah di Purwakarta Ludes Terbakar
Rekomendasi
Deretan Kampus Terbaik...
Deretan Kampus Terbaik Bandung, UK Maranatha Unggul di Posisi Top 5
Unhan Cetak 426 Lulusan...
Unhan Cetak 426 Lulusan Unggul, Wamenhan Beri Pesan Penting
Marine Digital Summit...
Marine Digital Summit 2025 IKA ITS Dorong Otomatisasi dan Pacu Pertumbuhan
Berita Terkini
Lulusan SMEA hingga...
Lulusan SMEA hingga Sarjana Mengadu Peruntungan di Pelataran Balai Kota
33 menit yang lalu
Uya Kuya Sosialisasikan...
Uya Kuya Sosialisasikan Program MBG di Jaksel
1 jam yang lalu
Gelar Rakerwil di NTB,...
Gelar Rakerwil di NTB, Partai Perindo Bangun Kekuatan dari Akar Rumput Demi Kemenangan Pemilu 2029
2 jam yang lalu
Reses Maraton 3 Hari,...
Reses Maraton 3 Hari, Legislator Perindo Dapot Hutagalung Serap dan Perjuangkan Curhatan Warga Bengkalis
2 jam yang lalu
PCNU Jakut dan Polres...
PCNU Jakut dan Polres Pelabuhan Tanjung Priok Bagikan Sembako ke Sopir Truk
3 jam yang lalu
Kasus Siswa Diduga Keracunan...
Kasus Siswa Diduga Keracunan MBG di Cianjur, Partai Perindo: Perkuat Pengawasan Kualitas
4 jam yang lalu
Infografis
Amerika Serikat Unjuk...
Amerika Serikat Unjuk Kekuatan Nuklir di Tengah Ketegangan Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved