Bersifat Merusak, Ini Catatan Sejarah Gempa Bumi di Wilayah Sumatera Barat

Sabtu, 26 Februari 2022 - 18:47 WIB
loading...
Bersifat Merusak, Ini...
Gempa bumi bermagnitudo 6,2 yang berpusat di Pasaman Barat, Sumatera Barat, memicu kerusakan bangunan. Foto/Ist.
A A A
PASAMAN BARAT - Gempa bumi bermagnitudo 6,2 yang berpusat di daratan wilayah Kabupaten Pasaman Barat, Sumatera Barat, memiliki dampak kerusakan sangat berat. Bahkan, gempa ini juga memicu terjadinya longsor.



Dalam keterangan tertulisnya, Kepala Pusat Gempa Bumi dan Tsunami BMKG, Bambang Setiyo Prayitno menyebutkan, dengan memperhatikan lokasi episenter dan kedalaman hiposenternya, gempa bumi yang terjadi merupakan jenis gempa kerak dangkal atau shallow crustal earthquake.



" Gempa kerak dangkal ini akibat aktivitas sesar aktif, yaitu Sesar Besar Sumatera, tepatnya pada Segmen Angkola bagian selatan. Hasil analisis mekanisme sumber menunjukkan bahwa gempa bumi memiliki mekanisme pergerakan geser (strike-slip)," ujarnya.



Berdasarkan catatan Pusat Gempa Bumi dan Tsunami BMKG, sejarah gempa bumi merusak terjadi di wilayah Sumatera Barat. Yakni,

1. 26 Agustus 1835, Lokasi gempa berada di Padang. Dampaknya berupa kerusakan ringan dan retakan pada bangunan di Padang.

2. 5 Juli 1904, Lokasi gempa di Siri Sori, Sumatera Barat. Akibat gempa ini terjadi tsunami di Pantai Siri Sori.

3. 28 Juni 1926, Lokasi gempa berpusat di Padang Panjang. Gempa menimbulkan bencana di sekitar Danau Singkarak, Sijunjung, Muarabungo, dan Alahan Panjang. Di salah satu bagian Danau Singkarak ambles, beberapa orang luka-luka.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Gempa M5,3 Guncang Sumbawa...
Gempa M5,3 Guncang Sumbawa NTB Terasa hingga Bali
Gempa M5,3 Guncang Sumbawa...
Gempa M5,3 Guncang Sumbawa NTB
Belasan Rumah di Bolaang...
Belasan Rumah di Bolaang Mongondow Timur Rusak Akibat Gempa M6,0
Gempa Berkekuatan M6,0...
Gempa Berkekuatan M6,0 Guncang Tutuyan Boltim Sulut
Gempa M5,9 Guncang Seram...
Gempa M5,9 Guncang Seram Bagian Timur Maluku
Gempa M5,0 Guncang Muara...
Gempa M5,0 Guncang Muara Binuangeun Banten
Gempa Magnitudo 5,4...
Gempa Magnitudo 5,4 Guncang Tanimbar
Gempa M6,0 Guncang Halmahera,...
Gempa M6,0 Guncang Halmahera, Terasa hingga Manado
Gempa Morotai M6,1 Dipicu...
Gempa Morotai M6,1 Dipicu Aktivitas Lempeng Laut Maluku
Rekomendasi
Daftar Polwan Baru Jabat...
Daftar Polwan Baru Jabat Kapolres pada Mutasi Polri Maret 2025, Ini Nama-namanya
Kontra Australia dan...
Kontra Australia dan Bahrain, Patrick Kluivert Perbaiki Nutrisi Pemain Timnas Indonesia!
Sejarah Nuzulul Quran...
Sejarah Nuzulul Qur'an dan Amalan yang Dianjurkan
Berita Terkini
Profil Irjen Pol Nanang...
Profil Irjen Pol Nanang Avianto, Alumni Akpol 1990 dengan Karier Mentereng Jadi Kapolda Jatim
2 jam yang lalu
Kanit PPA Polrestabes...
Kanit PPA Polrestabes Makassar Minta Rp10 Juta ke Pelaku Pelecehan, Rp5 Juta untuk Korban dan Rp5 Juta Iptu HR
4 jam yang lalu
5 Hal Menarik dari Prabu...
5 Hal Menarik dari Prabu Siliwangi, Mulai dari Asal Usul hingga Mitos Macan Putih
4 jam yang lalu
Kisah Bripka Joko Hadi,...
Kisah Bripka Joko Hadi, Polisi Penggali Kubur Sukarela Selama 23 Tahun bagi Warga Kurang Mampu
5 jam yang lalu
Kronologi Fidya Kamalindah...
Kronologi Fidya Kamalindah Atlet Taekwondo Nasional asal Bandung Hilang 10 Tahun
11 jam yang lalu
Kasus Korupsi Pabrik...
Kasus Korupsi Pabrik Gula Asembagus, Kortas Tipikor Mabes Polri Geledah Kantor PTPN 1 Surabaya
11 jam yang lalu
Infografis
Pertemuan Putin dan...
Pertemuan Putin dan Trump Digelar Bulan Ini di Arab Saudi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved