Mirdasy Siap Jadikan Jatim Lumbung Suara Bagi Partai Perindo

Sabtu, 19 Februari 2022 - 20:18 WIB
loading...
Mirdasy Siap Jadikan...
Ketua Umum DPP Partai Perindo, Hary Tanoesoedibjo (dua kiri) dan Ketua DPW Partai Perindo Jatim, M Mirdasy (kiri) saat menghadiri Rakerwil Partai Perindo Jatim di Hotel Merdeka, Madiun. Foto/SINDOnews/Lukman Hakim
A A A
MADIUN - Ketua DPW Partai Perindo Jawa Timur (Jatim) M Mirdasy siap menjadikan Provinsi Jatim sebagai lumbung suara bagi Partai Perindo. Dia menargetkan di setiap kabupaten dan kota terdapat minimal satu anggota DPRD dari partai besutan Hary Tanoesoedibjo tersebut.

"Seluruh kabupaten/kota saya wajibkan memiliki minimal satu orang anggota DPRD. Kalau bisa, tiru Pak Armaya (Ketua DPD Partai Perindo Kota Madiun) yang bisa empat. Tapi ke depan, Kota Madiun harus dapat tujuh kursi," katanya saat menghadiri Rapat Kerja Wilayah (Rakerwil) Partai Perindo Jawa Timur (Jatim) di Hotel Merdeka, Madiun, Sabtu (19/2/2022).


"Madiun harus tujuh kursi karena ternyata memiliki anggota DPRD memang gagah. Itu tidak hanya cita cita, dan menjadi kewajiban kita mewujudkannya," tandasnya.

Terkait persiapan Pemilu 2024, Mirdasy mengungkapkan bahwa di Jatim terdapat 664 kecamatan. Dari jumlah tersebut, berkas yang sudah masuk ke DPW Partai Perindo Jatim sebanyak 194 DPC.



"Masih sangat jauh. Semoga selesai acara ini target kami bisa sampai 80 persen sudah dipersiapkan. Jika itu terjadi, maka hingga akhir Februari tuntas berkas 664 kecamatan," terangnya.

Sebelumnya dapat kesempatan yang sama, Ketua Umum DPP Partai Perindo, Hary Tanoesoedibjo mengajak pengurus dan kader Partai Perindo kerja keras dan kerja cerdas dan benar untuk bisa meraih kursi sebanyak-banyaknya pada Pemilu 2022.


"Kalau kita kerjanya benar, apa yang kita inginkan bisa terwujud. Jadi harus semangat. Semangat saja tidak cukup, tapi dilakukan dengan kerja yang benar. Kalau mau dapat kursi sebanyak-banyaknya, cari caleg yang mumpuni," katanya.

"Siapa yang mau nyaleg silahkan, tapi harus yang mumpuni. Kalau calegnya bagus dan logistik ada ya jadi. Kita ini bersaing, tidak sendiri," tandasnya.
(shf)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Peduli Sesama, Partai...
Peduli Sesama, Partai Perindo Sumba Barat Daya Ringankan Beban Keluarga Korban Sambaran Petir
Legislator Partai Perindo...
Legislator Partai Perindo Syamsuriansyah Bantu Pasien Tumor Kaki di Rumah Singgah Lombok Barat
Partai Perindo Silaturahmi...
Partai Perindo Silaturahmi dengan Gubernur Anwar Hafid, Siap Berkolaborasi Majukan Sulawesi Tengah
Semangat Berbagi di...
Semangat Berbagi di Bulan Suci Ramadan, Ratusan Takjil Partai Perindo Bengkalis Ludes dalam Sekejap
DPD Partai Perindo Tapanuli...
DPD Partai Perindo Tapanuli Utara Bagi-bagi Takjil ke Jemaah Masjid Baitul Rahman
Perindo Tawarkan Bantuan...
Perindo Tawarkan Bantuan Uji Kompetensi IT dan Digital Marketing untuk 25.000 Siswa di Bali
Andi Yuslim Patawari...
Andi Yuslim Patawari ke Lokasi Banjir Bekasi: Bukti Kepedulian dan Kebersamaan untuk Persatuan Indonesia
Konsolidasi Perindo...
Konsolidasi Perindo se-Jambi, Sortaman Saragih: Kita Harus Solid dan Siap Kolaborasi Sejahterakan Rakyat
Unik! Perindo Sulteng...
Unik! Perindo Sulteng Gelar Turnamen Sepak Bola Liga Ramadan, Nama Tim dari Makanan Takjil
Rekomendasi
Jaga Iklim Investasi,...
Jaga Iklim Investasi, Pemerintah Harus Berikan Kepastian Hukum Industri Sawit
TBS Energi Tumbuh Positif...
TBS Energi Tumbuh Positif di Tengah Transformasi Bisnis Berkelanjutan
Realisasi Program Makan...
Realisasi Program Makan Bergizi Gratis Capai Rp710,5 Miliar, Jangkau 2 Juta Penerima
Berita Terkini
Awal Ramadan, Pos Indonesia...
Awal Ramadan, Pos Indonesia Salurkan Bansos PKH dan Program Sembako di Bogor
38 menit yang lalu
Peduli Sesama, Partai...
Peduli Sesama, Partai Perindo Sumba Barat Daya Ringankan Beban Keluarga Korban Sambaran Petir
49 menit yang lalu
3 Gerbong di Stasiun...
3 Gerbong di Stasiun Tugu Ternyata Dibakar, Motif Pelaku Terungkap
50 menit yang lalu
Persekusi di Garut Bentuk...
Persekusi di Garut Bentuk Ekspresi Keagamaan Berlebihan
1 jam yang lalu
Menteri ATR/BPN Serahkan...
Menteri ATR/BPN Serahkan 42 Sertifikat HPL Seluas 32.000 Hektare kepada KSAD
1 jam yang lalu
Kompolnas Dengar Eks...
Kompolnas Dengar Eks Kapolres Ngada AKBP Fajar Widyadharma Segera Ditetapkan sebagai Tersangka
1 jam yang lalu
Infografis
Presiden Trump: Zelensky...
Presiden Trump: Zelensky Belum Siap untuk Perdamaian
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved