Banjir Bandang di Padang Lawas Rusak 431 Rumah

Senin, 03 Januari 2022 - 07:19 WIB
loading...
Banjir Bandang di Padang...
Sebanyak 431 unit rumah warga rusak akibat diterjang banjir bandang yang terjadi Jumat (31/12) malam lalu di Kecamatan Batang Lubu Sutam, Kabupaten Padang Lawas. SINDOnews/Zia
A A A
PADANG LAWAS - Sebanyak 431 unit rumah warga rusak akibat diterjang banjir bandang yang terjadi Jumat (31/12) malam lalu di Kecamatan Batang Lubu Sutam, Kabupaten Padang Lawas, Sumatera Utara.

Warga yang terdampak pasca kejadian terpaksa mengungsi ke rumah warga kerabat dan ke posko tempat pengungsian yang disediakan, serta ke rumah famili di luar.

Berdasarkan informasi yang diterima, kerusakan paling parah berada di Desa Tamiang. Di desa yang berdampingan langsung dengan Sungai Sutam ini terdapat 142 unit rumah yang rusak dan hanyut. Diperkirakan ada 87 rumah hanyut dan rusak berat. Sedang rusak sedang 33 unit, dan rusak ringan berkisar 22 unit.

Sementara di Desa Tanjung Baru kerusakan rumah warga mencapai 209 rumah. Dengan rincian rusak berat 17 rumah, rusak sedang 11 rumah dan rusak ringan 181 rumah.


Sedangkan di Desa Tanjung Barani kerusakan yang dialami warga ada berkisar 23 unit rumah rusak berat, 29 unit rusak sedang, dan 21 unit rusak ringan. Di Desa Manggis 4 unit dan Siadam 3 unit. Baca: Sadis! Keponakan Bunuh Paman saat Tidur di Depan Istri dan Anaknya.

"Ini baru sebatas rumah warga. Fasilitas umum lainnya juga masih ada terdampak, seperti SD Negeri tamiang, masjid, pondok pesantren," kata Amit Hadi Nasution, Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Palas. Baca Juga: Dibawa Kabur Imigran Gelap, Mobil Dinas Rudenim Ditemukan di Masjid.
(nag)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Bank Jatim Salurkan...
Bank Jatim Salurkan Donasi untuk Korban Banjir Bandang Situbondo
Banjir Probolinggo:...
Banjir Probolinggo: 1 Meninggal, 314 KK Terdampak
Banjir Bandang Terjang...
Banjir Bandang Terjang Desa Tugu, Imigrasi Bogor Bergerak Cepat Salurkan Bantuan Sosial
Asrama Haji Bekasi Terendam...
Asrama Haji Bekasi Terendam Banjir, Kemenag Mitigasi Ruangan Rusak
Banjir Bogor Makin Parah!...
Banjir Bogor Makin Parah! Puri Harmoni 8 Terendam, Warga Mengungsi
Banjir Terjang Kabupaten...
Banjir Terjang Kabupaten Bogor, Satu Warga Hilang Terseret Arus
Banjir Bandang Terjang...
Banjir Bandang Terjang Sijunjung Sumbar, Jembatan Sepanjang 300 Meter Hanyut
Banjir Bandang Terjang...
Banjir Bandang Terjang Kawasan Wisata Selecta Kota Batu
Kemen Imipas Salurkan...
Kemen Imipas Salurkan Bantuan untuk Warga Korban Banjir dan Longsor di Kendal
Rekomendasi
5 Artis Protes Ifan...
5 Artis Protes Ifan Seventeen Jadi Dirut PFN, Ada Luna Maya dan Fedi Nuril
Pernyataan Lengkap Gold...
Pernyataan Lengkap Gold Medalist soal Kim Soo Hyun dan Kim Sae Ron Pacaran, Memutar Balik Fakta?
Usut Korupsi Pertamina,...
Usut Korupsi Pertamina, Kejagung Didukung Presiden
Berita Terkini
Pemulihan Korban Banjir,...
Pemulihan Korban Banjir, PGN Bantu 3.000 Warga di Bekasi dan Jaktim
10 menit yang lalu
Mutasi Polri, 5 Kapolres...
Mutasi Polri, 5 Kapolres di Lampung Diganti
43 menit yang lalu
Siswa SDN di Cigombong...
Siswa SDN di Cigombong Bogor Ikuti Kegiatan MNC Peduli-MNC Land: Bermain sambil Belajar
51 menit yang lalu
Lebaran di Solo, Jokowi...
Lebaran di Solo, Jokowi Tak Gelar Open House di Rumah
1 jam yang lalu
Tingkatkan Kualitas...
Tingkatkan Kualitas SDM, Gubernur Kalteng Gagas Program Satu Rumah Satu Sarjana
1 jam yang lalu
PN Tangerang Kabulkan...
PN Tangerang Kabulkan Praperadilan Korban Kriminalisasi, Pengacara FR Apresiasi Hakim
1 jam yang lalu
Infografis
10 Bandara InJourney...
10 Bandara InJourney Airports Terbaik di Asia Pasifik 2024!
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved