Perbaiki Jalan Rusak, Sudin Bina Marga Jaksel Berkoordinasi dengan LRT Adhi Karya

Selasa, 28 Desember 2021 - 15:00 WIB
loading...
Perbaiki Jalan Rusak,...
Sejumlah petugas tengah melakukan penambalan jalan berlubang. Foto: Ilustrasi/SINDOnews
A A A
JAKARTA - Suku Dinas (Sudin) Bina Marga Jakarta Selatan terus berkoordinasi dengan pihak terkait dalam perbaikan sejumlah ruas jalan berlubang . Salah satunya jalan berlubang di kawasan Jalan Rasuna Said, Kuningan, Setiabudi, Jakarta Selatan.

"Beberapa hari ini memang fokus memperbaiki jalan rusak. Proses patching (tutup lubang) sudah dilakukan petugas di lapangan. Nah untuk di Jalan Rasuna Said kita lapisi dengan layer dilanjut hot mix," ujar Kasudin Bina Marga Jakarta Selatan Heru Suwondo kepada wartawan, Selasa (28/12/2021).

Menurutnya, di lokasi yang sama pengerjaan proyek LRT Adhi Karya juga tengah berjalan. Koordinasi dengan pihak LRT rutin dilakukan dan hasilnya pihak LRT Adhi Karya turut membantu proses perbaikan.

"Kami terus memonitor pengerjaan dan kondisi jalan di Jakarta Selatan khususnya. Terlebih saat ini, apalagi hari ini Selasa sedang hujan. Kita siagakan anggota untuk turut membantu petugas di lapangan," katanya.



Tidak hanya itu, kata Heru, perbaikan jalan ditingkat kecamatan juga turut dilakukan. Tindak lanjut perbaikan menggunakan adonan cold mix.

Menilik data yang dihimpun Sudin Bina Marga Jakarta Selatan, perbaikan jalan terdapat di 10 tim setiap Kecamatan dibantu 4 tim dari tingkat sudin. Penanganan tersebut telah digelar pada periode Januari hingga November 2021.

"Hasilnya kami telah memperbaiki 8.192 titik jalan rusak atau berlubang. Dengan luas jalan total35.420,96 m2," bebernya.
(mhd)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Anggota DPRD dari Partai...
Anggota DPRD dari Partai Perindo Dukung dan Beri Bantuan Pembangunan Jalan Swadaya di Bangkalan
Jalan Penghubung Randudongkal-Watukumpul...
Jalan Penghubung Randudongkal-Watukumpul di Pemalang Rusak Parah usai Longsor
Aksi Puluhan Emak-emak...
Aksi Puluhan Emak-emak Blokade Tutup Akses ke TPSA Dengung Lebak Gegara Jalan Rusak
Jalan Terbelah, Begini...
Jalan Terbelah, Begini Penampakan Titik Longsor di Jalur Lingar Selatan Malang-Blitar yang Terputus
Menko PMK Pratikno Pimpin...
Menko PMK Pratikno Pimpin Rapat Antisipasi Cuaca Ekstrem di Jabodetabek
Waspada! Tanah Longsor...
Waspada! Tanah Longsor Berpotensi Terjadi di Jaksel dan Jaktim
KPU Jakarta Sebut Sebanyak...
KPU Jakarta Sebut Sebanyak 572 TPS di DKI Rawan Banjir
Sat-set! Tim Cabup Hasbi-Amir...
Sat-set! Tim Cabup Hasbi-Amir Perbaiki Jalan Rusak Bareng Warga
BMKG Prediksi Jakarta...
BMKG Prediksi Jakarta Bakal Diguyur Hujan pada Sore Hari
Rekomendasi
Hamas Usulkan Gencatan...
Hamas Usulkan Gencatan Senjata 5 Tahun dan Pertukaran Tahanan untuk Akhiri Perang Gaza
Usai Dilaporkan ke Bareskrim...
Usai Dilaporkan ke Bareskrim dan MKD, Ahmad Dhani Ngaku Salak Ketik Pono Jadi Porno
Gerakan #IndonesiaCerah...
Gerakan #IndonesiaCerah Pertanyakan Motif Kelompok yang Selalu Menyudutkan Jokowi
Berita Terkini
Novel Berdamai dengan...
Novel Berdamai dengan Badai, Refleksi Perjuangan Perempuan di Hari Kartini
3 jam yang lalu
Lulusan SMEA hingga...
Lulusan SMEA hingga Sarjana Mengadu Peruntungan di Pelataran Balai Kota
3 jam yang lalu
Uya Kuya Sosialisasikan...
Uya Kuya Sosialisasikan Program MBG di Jaksel
4 jam yang lalu
Gelar Rakerwil di NTB,...
Gelar Rakerwil di NTB, Partai Perindo Bangun Kekuatan dari Akar Rumput Demi Kemenangan Pemilu 2029
5 jam yang lalu
Reses Maraton 3 Hari,...
Reses Maraton 3 Hari, Legislator Perindo Dapot Hutagalung Serap dan Perjuangkan Curhatan Warga Bengkalis
5 jam yang lalu
PCNU Jakut dan Polres...
PCNU Jakut dan Polres Pelabuhan Tanjung Priok Bagikan Sembako ke Sopir Truk
7 jam yang lalu
Infografis
5 Negara yang Memilih...
5 Negara yang Memilih Jalur Negosiasi Tarif dengan AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved