12 Orang Luka Korban Bus Pariwisata Setia Bhakti Terguling Dirawat di RS Otista

Sabtu, 11 Desember 2021 - 14:35 WIB
loading...
12 Orang Luka Korban...
Sebanyak 12 orang korban kecelakaan tergulingnya Bus Pariwisata Setia Bhakti B 7022 KAA di Pasir Jambu, Ciwidey, Kabupaten Bandung, Jawa Barat, Sabtu (11/12/2021) dirawat di RS Otista. Foto Ist
A A A
CIWIDEY - Bus Pariwisata Setia Bhakti B 7022 KAA yang mengangkut 34 orang wisatawan asal Jakarta terguling di Pasir Jambu, Ciwidey, Kabupaten Bandung , Jawa Barat, Sabtu (11/12/2021). Akibat kecelakaan tersebut 12 orang mengalami luka berat dan sudah dilarikan ke RSUD Ottista Soreang. Sementara korban luka ringan mencapai 22 orang.



Kasat Lantas melalui Kanit laka Polresta Bandung, AKP Zazid Abdulloh mengatakan, kecelakan terjadi di Pasir Jambu menuju kearah Gambung . "Kecelakaan terjadi akibat bus tak kuat menanjak. Ya, 12 orang mengalami luka menjalani perawatan di RS Otista, Kabupaten Bandung,," kata AKP Zazid Abdulloh.



Menurut Zazid, berdasarkan hasil pengecekan anggota Laka Lantas di lokasi kejadian, tidak ada korban yang mengalami luka berat. "Sementara saat ini belum ada laporan yang menderita luka berat," tukasnya.
(sms)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Ngeri! Wisatawan Jatim...
Ngeri! Wisatawan Jatim Park Batu Terlempar dari Wahana Permainan 360 Pendulum
Kecelakaan Maut di Tol...
Kecelakaan Maut di Tol Ngawi, 3 Orang Tewas dan 2 Terluka
Jalan Raya Pangalengan...
Jalan Raya Pangalengan Tertutup Longsor Picu Kemacetan hingga 2 Km
Longsor Tutup Jalan...
Longsor Tutup Jalan Raya Pangalengan, Akses Lalu Lintas Lumpuh Total
Tabrakan Beruntun di...
Tabrakan Beruntun di Tol Cijago, Sopir Truk Boks Logistik Minimarket Diamankan
Bupati Kuansing Alami...
Bupati Kuansing Alami Kecelakaan di Jalan Taluk Kuantan-Pekanbaru, Mobil Ringsek
Mobil Tabrak Truk Tronton...
Mobil Tabrak Truk Tronton di Tol Malang, 1 Orang Tewas dan 2 Luka Berat
Tabrakan Maut Minibus...
Tabrakan Maut Minibus Vs Bus di Gresik, 7 Orang Tewas
Warga Sukoreno Tewas...
Warga Sukoreno Tewas Ditabrak Mobil di Jalan Jogja-Wates Kulon Progo
Rekomendasi
Sentil China, Jenderal...
Sentil China, Jenderal AS Nyatakan Siap Melawan Agresi Asia
KPK Geledah Kantor Dinas...
KPK Geledah Kantor Dinas Perumahan dan Permukiman Lampung Tengah
Prabowo Sambut Wakil...
Prabowo Sambut Wakil Perdana Menteri Malaysia di Istana: Kawan Lama dari Masa Muda
Berita Terkini
Gubernur Khofifah Kawal...
Gubernur Khofifah Kawal Kualitas Pendidikan Jatim, Pastikan SPMB Berintegritas
1 jam yang lalu
Polda Jateng Pastikan...
Polda Jateng Pastikan Proses Hukum 3 Tersangka Kasus PPDS FK Undip Tetap Berjalan
1 jam yang lalu
Pekerja Migran Indonesia...
Pekerja Migran Indonesia Diminta Waspada Terhadap Pinjol Ilegal dan Investasi Bodong
1 jam yang lalu
Puluhan Siswa SMKN 29...
Puluhan Siswa SMKN 29 Jakarta Dapat Pelatihan K3LH
3 jam yang lalu
Penahanan Dokter Pemerkosa...
Penahanan Dokter Pemerkosa Pasien RSHS Bandung Diperpanjang, Ini Alasannya
3 jam yang lalu
Peduli Pencegahan Kanker...
Peduli Pencegahan Kanker Payudara Diluncurkan di Palangka Raya
3 jam yang lalu
Infografis
Indonesia di Puncak...
Indonesia di Puncak Klasemen, Lolos ke Piala Dunia!
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved