Adukan Mattoanging ke Pusat, Dewan Minta Pemangku Kepentingan Jangan Ego

Jum'at, 12 November 2021 - 08:10 WIB
loading...
A A A


Dia juga mendukung usaha yang dilakukan oleh supporter yang telah memperjuangkan pembangunan hingga ke Pusat. Menurutnya, kondisi tersebut tidak jauh berbeda dengan kondisi persepakbolaan Semarang yang juga memperjuangkan pembangunan stadion.

"Karena kami juga dari PSIS Semarang dengan Stadion Jatidiri, per hari ini perjuangan kami sudah masuk tahun ketujuh, masih sekitar 80%, belum selesai, dan kita terus melakukan pengawalan hingga ke Pemerintah Pusat," ujarnya.

Sementara hasil rapat bersama tersebut menghasilkan beberapa keputusan lanjutan. Di antaranya pembahasan internal lanjutan akan dilakukan bersama dengan Menteri Pemuda dan Olahraga ( Menpora ) dan Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR).

(agn)
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1244 seconds (0.1#10.140)