Terlalu Sesak, Lapas Blitar Tak Lagi Terima Napi Pindahan

Senin, 20 September 2021 - 20:49 WIB
loading...
Terlalu Sesak, Lapas...
Terlalu sesak penghunya membuat Lapas Kelas II B Blitar mengambil kebijakan tidak lagi menerima narapidana pindahan dari lapas lain. Foto/Dok.SINDOnews
A A A
BLITAR - Lapas Kelas II B Blitar mengambil kebijakan tidak lagi menerima narapidana pindahan dari lapas lain. Jumlah narapidana yang ada saat ini 604 jiwa dan itu melebihi kapasitas yang ada.

"Idealnya jumlah penghuni lapas 132 jiwa. Karenanya tidak menerima narapidana dari lapas lain," ujar Plt Kepala Lapas Kelas II B Blitar Tatang Suherman, Senin (20/9/2021). Lapas Blitar berada di sebelah Alun-Alun Kota Blitar.



Di dalamnya terdapat tujuh blok. Di setiap blok bersekat-sekat ruangan. Total seluruhnya ada 37 ruangan yang penghuninya sudah melebihi kapasitas. Kalau mengacu kapasitasnya, kata Tatang, setiap ruangan idealnya dihuni maksimal 10 orang.

Namun karena jumlah narapidana melebihi kapasitas. Jumlah penghuni di setiap ruangan menjadi bervariatif. "Jumlah penghuni setiap kamar berbeda. Mulai 10 orang sampai 29 orang," terang Tatang.

Karena alasan over kapasitas juga. Penempatan napi di kamar tahanan Lapas Blitar tidak lagi dikelompokkan mengikuti jenis kasusnya. Misalnya napi dengan perkara narkoba.



Di Lapas Blitar bisa bercampur dengan napi kasus pencurian maupun perkara korupsi. Menurut Tatang, persoalan lapas over kapasitas tidak hanya terjadi di Blitar. Tapi berlangsung merata.

Satu-satunya cara untuk mengatasi hal itu adalah untuk sementara tidak menerima perpindahan napi dari lapas daerah lain. "Kelebihan jumlah penghuni lapas juga terjadi di lapas daerah lain," ujar Tatang.
(shf)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Petasan Meledak di Blitar...
Petasan Meledak di Blitar Lukai 4 Bocah, Satu Rumah Hancur
300 Napi Rutan Salemba...
300 Napi Rutan Salemba Dipindahkan ke Jawa Barat dan Banten dalam Semalam
46 Napi Kabur Dimasukkan...
46 Napi Kabur Dimasukkan Kembali ke Lapas Kutacane, 6 Masih Buron
Cari Rumput, Warga Malang...
Cari Rumput, Warga Malang Tewas Terseret Arus Banjir Sungai Brantas hingga ke Blitar
Amuk Puting Beliung...
Amuk Puting Beliung di Blitar Akibatkan Buruh Ternak Ayam Tewas Tertimpa Pohon
Ngeri! Siswa MTS Dilempar...
Ngeri! Siswa MTS Dilempar Kayu oleh Gurunya, Paku Menancap 3 Cm di Kepala hingga Tewas
Tangis Haru Warnai Pernikahan...
Tangis Haru Warnai Pernikahan Napi Narkoba di Lapas Kedungpane Semarang
Polda Jabar Gulung Komplotan...
Polda Jabar Gulung Komplotan Napi Penipu Berkedok Layanan Open BO dan VCS
Terima Remisi Kemerdekaan,...
Terima Remisi Kemerdekaan, 95 Narapidana di Lampung Langsung Bebas
Rekomendasi
Hadiri Seminar UI, Sri...
Hadiri Seminar UI, Sri Gusni: Perempuan Bisa Memimpin lewat Keberanian ala Kartini
3 Ciri Rumah Terbaik...
3 Ciri Rumah Terbaik Menurut Syariat, Apa Saja?
Harga Emas Hari Ini...
Harga Emas Hari Ini Masih di Bawah Rp2 Juta per Gram, Saatnya Beli?
Berita Terkini
Jelang Hari Tari Sedunia,...
Jelang Hari Tari Sedunia, Rombongan Sanggar Tari dari Banyuwangi Sambangi Rumah Jokowi
9 menit yang lalu
Viral Harimau Sumatera...
Viral Harimau Sumatera Muncul di Kawasan Pelitung, Dumai, Ini Penampakannya!
26 menit yang lalu
Memasuki Usia 50 Tahun,...
Memasuki Usia 50 Tahun, RSI AYani Tingkatkan Daya Saing Inovasi
1 jam yang lalu
Hormati Budaya Betawi,...
Hormati Budaya Betawi, Pramono: Patung MH Thamrin Dipindahkan Menghadap Monas
2 jam yang lalu
Tinjauan ke Subang,...
Tinjauan ke Subang, Senior IFAD Akui Keberhasilan Program YESS Kementan
2 jam yang lalu
Kisah Sawerigading,...
Kisah Sawerigading, Putra Raja Luwu yang Jatuh Hati dan Ingin Nikahi Adik Kembarnya
2 jam yang lalu
Infografis
Iran: 2 Kapal Induk...
Iran: 2 Kapal Induk Nuklir AS Tak akan Berani Menyerang!
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved