Tradisi Syawalan, Warga Makan Lontong Lodeh dan Lotisan Bersama

Minggu, 31 Mei 2020 - 18:53 WIB
loading...
Tradisi Syawalan, Warga...
Warga Pekalongan merayakan Syawalan dengan makan lontong lodeh dan lotisan atau rujak buah. FOTO : iNews.tv/Suryono Sukrano
A A A
PEKALONGAN - Berbagai tradisi nusantara menjadi kekayaan budaya bangsa Indonesia. Salah satunya adalah perayaan syawalan atau tujuh hari setelah Lebaran, setelah umat Islam melakukan puasa sunah 6 hari di bulan Syawal.

Sebagai tradisi syawalan, warga Pekalongan , Jawa Tengah, menggelar lotisan atau rujak buah dan makan lontong lodeh bersama. Acara tahunan yang dilakukan ini untuk mempererat silaturahmi antar warga. Anak- anak hingga orang tua melebur jadi satu menikmati hidangan yang enak dan segar serta unik ini.

Warga menikmati dan senang dengan perayaan syawalan yang dilakukan dengan makan bersama lontong lodeh dan lotisan atau rujak buah.

"Setelah puasa sunah syawal, hari ke 7 warga sholat tasbih di Mushala lalu menyipakan makanan berupa lontong lodeh dan lotisan atau rujak buah," jelas Saifudin, Ketua RT 3 Rw 1 Pekuncen Wiradesa Pekalongan, Minggu (31/5/2020).

Persiapan dilakukan oleh para ibu- ibu, memasak aneka makanan ini seperti lontong, sayur lodeh, lauk, gorengan, urap, sambel. warga nuga menyiapkan buah untuk dijadikan lotis atau rujak buah dan minuman segar es sirup.

"Menu yang khusus dan wajib ada adalah lontong dengan sayur lodeh, ini sebagai wujud syukur, saling memaafkan juga menjalin kebersamaan. Buah dibuat lotis atau rujak, untuk mengembalikan kesegaran dan semangat warga setelah memasuki bulan syawal, agar bisa lebih baik lagi," jelas Saifudin.

Setelah semua siap, warga beramai- ramai menimati aneka makanan yang enak, nikmat dan juga segar tersebut.

"Acara syawalan ini sangat bagus dan kita akan terus keatarikan . Sambil makan, bisa menjalin silaturahmi antar tetangga juga keluarga, agar semakin akrab, " jelas Nur Baeti, salah seorang warga.(Baca juga : Polisi Amankan Belasan Balon dan Ratusan Petasan )

Keseruan dan keakraban terjadi sepanjang acara makan bersama ini. Warga saling memaafkan atar mereka tidak ada lagi iri dengki. Hal ini sekaligus bersedekah juga menjamu makanan ke warga yang datang berkunjung saat acara ini.
(nun)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
TBIG Salurkan Bantuan...
TBIG Salurkan Bantuan untuk Korban Longsor Pekalongan
Satu Jasad Korban Longsor...
Satu Jasad Korban Longsor Pekalongan Kembali Ditemukan, Keluarga Carik Kasimpar Meninggal Semua
Update Longsor Pekalongan:...
Update Longsor Pekalongan: 19 Orang Meninggal, 7 Belum Ditemukan
Update Longsor Pekalongan:...
Update Longsor Pekalongan: 17 Orang Meninggal, 9 Masih Hilang
15 Orang Tewas Korban...
15 Orang Tewas Korban Banjir dan Tanah Longsor di Pekalongan
Banjir Rob Rendam 2...
Banjir Rob Rendam 2 Desa di Pekalongan, 1.010 KK Terkena Dampak
Rumah Batik dan Perjuangan...
Rumah Batik dan Perjuangan Menaklukan Keterbatasan
Belasan Kapal di Pelabuhan...
Belasan Kapal di Pelabuhan Perikanan Nusantara Pekalongan Ludes Terbakar
Tradisi Lebaran Pekalongan,...
Tradisi Lebaran Pekalongan, AirNav: Pilot Laporkan 15 Balon Udara Liar
Rekomendasi
Sejarah Nuzulul Quran...
Sejarah Nuzulul Qur'an dan Amalan yang Dianjurkan
Kontra Australia dan...
Kontra Australia dan Bahrain, Patrick Kluivert Perbaiki Nutrisi Pemain Timnas Indonesia!
Daftar Polwan Baru Jabat...
Daftar Polwan Baru Jabat Kapolres pada Mutasi Polri Maret 2025, Ini Nama-namanya
Berita Terkini
Profil Irjen Pol Nanang...
Profil Irjen Pol Nanang Avianto, Alumni Akpol 1990 dengan Karier Mentereng Jadi Kapolda Jatim
2 jam yang lalu
Kanit PPA Polrestabes...
Kanit PPA Polrestabes Makassar Minta Rp10 Juta ke Pelaku Pelecehan, Rp5 Juta untuk Korban dan Rp5 Juta Iptu HR
4 jam yang lalu
5 Hal Menarik dari Prabu...
5 Hal Menarik dari Prabu Siliwangi, Mulai dari Asal Usul hingga Mitos Macan Putih
4 jam yang lalu
Kisah Bripka Joko Hadi,...
Kisah Bripka Joko Hadi, Polisi Penggali Kubur Sukarela Selama 23 Tahun bagi Warga Kurang Mampu
5 jam yang lalu
Kronologi Fidya Kamalindah...
Kronologi Fidya Kamalindah Atlet Taekwondo Nasional asal Bandung Hilang 10 Tahun
11 jam yang lalu
Kasus Korupsi Pabrik...
Kasus Korupsi Pabrik Gula Asembagus, Kortas Tipikor Mabes Polri Geledah Kantor PTPN 1 Surabaya
11 jam yang lalu
Infografis
Daftar Skuad Timnas...
Daftar Skuad Timnas Indonesia Hadapi Australia dan Bahrain
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved