Pemprov Jabar: Data Penerima Bansos Mutlak Tanggung Jawab RT-RW

Senin, 20 April 2020 - 19:44 WIB
loading...
Pemprov Jabar: Data...
Foto/ilustrasi.SINDOnews
A A A
BANDUNG - Para Ketua RT dan RW mutlak bertanggung jawab terhadap data penerima bantuan sosial (bansos) terkait dampak ekonomi pandemi corona yang diberikan Pemprov Jawa Barat.

Juru Bicara Gugus Tugas Percepatan Penanggulangan Covid-19 Jawa Barat Daud Achmad menegaskan Pemprov Jabar tidak menghendaki adanya penerima bansos ganda.

"Tadi malam kita rapat dengan Gubenur soal pendataan ini. Artinya, kita akan berkirim surat kembali kepada bupati dan wali kota sampai ke tingkat RW untuk bisa mendata lagi," tegas Daud di Bandung, Senin (20/4/2020).

Daud menjelaskan, para Ketua RT dan RW mutlak menjadi penanggung jawab data penerima bansos Pemprov Jabar. Artinya, data yang disampaikan by name by addres yang diajukan bupati dan wali kota kepada Pemprov Jabar merupakan tanggung jawab mutlak Ketua RT dan RW.

"Mereka yang mendapat bantuan sosial ini tidak boleh mendapatkan bantuan sosial lain. Mereka juga yang benar-benar masuk kriteria, masyarakat yang memang miskin dan rawan miskin karena terdampak Covid-19," paparnya.

Untuk diketahui, ketua RT dan RW di wilayah Jawa Barat benyak mengeluhkan penerima bansos dari Pemprov Jabar. Menurut mereka, jumlah yang disetujui jauh berbeda dengan data yang diajukan. Kondisi ini memicu kegaduhan di kalangan warga.

DPRD Jabar sebelumnya juga telah memberikan peringatan keras kepada Pemprov Jabar. Pendataan warga terdampak pandemi virus corona harus dilakukan detail, benar, dan tepat sasaran. ”

Pendataan yang tidak akurat berpotensi menimbulkan kemudaratan berupa konflik horizontal,” anggota DPRD Jabar Asep Syamsudin.
(muh)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Berkah Ramadan, KPN...
Berkah Ramadan, KPN Corp Salurkan Bantuan untuk Sekolah Anak-anak Kurang Mampu
Seminggu, PosIND Berhasil...
Seminggu, PosIND Berhasil Salurkan 99% Bansos PKH dan Sembako di Lampung
Jemaah Jabar Capai 38.723...
Jemaah Jabar Capai 38.723 Orang, BPKH: Pengelolaan Dana Haji Tembus Rp171 Triliun
Banjir Bandang Terjang...
Banjir Bandang Terjang Desa Tugu, Imigrasi Bogor Bergerak Cepat Salurkan Bantuan Sosial
Wujudkan Hunian Layak,...
Wujudkan Hunian Layak, Wilmar Beri Bantuan Renovasi Rumah untuk Warga Banten
Jelang Ramadan, Pos...
Jelang Ramadan, Pos Indonesia Telah Salurkan Bansos ke 48.900 KPM di Palembang
Sambut Ramadan 2025,...
Sambut Ramadan 2025, YID-Yayasan SAS Salurkan Bantuan untuk Pasien Kanker
Daftar 27 Kabupaten...
Daftar 27 Kabupaten dan Kota di Jawa Barat, Lengkap dengan Luas Wilayah hingga Julukan
Warga Balamai Papua...
Warga Balamai Papua Bahagia Dapat Bantuan dari Satgas Operasi TNI Habema
Rekomendasi
3 Alasan Turki Blokir...
3 Alasan Turki Blokir Kerjasama Militer Israel dengan NATO, Terkait Tindakan Zionis di Gaza
Profil dan Biodata Cheryl...
Profil dan Biodata Cheryl Ruan, Istri Bobon Santoso yang Unfollow setelah Suaminya Mualaf
Pertamina EP Serahkan...
Pertamina EP Serahkan Pengelolaan Wilayah Migas ke Mitra KSO
Berita Terkini
Gempa 5,5 Guncang Toli-Toli...
Gempa 5,5 Guncang Toli-Toli Sulteng, BMKG: Waspadai Gempa Susulan
41 menit yang lalu
8 Buffer Zone Disiapkan...
8 Buffer Zone Disiapkan Antisipasi Macet Horor Mudik 2025 di Pelabuhan Merak
2 jam yang lalu
Pemulihan Korban Banjir,...
Pemulihan Korban Banjir, PGN Bantu 3.000 Warga di Bekasi dan Jaktim
2 jam yang lalu
Mutasi Polri, 5 Kapolres...
Mutasi Polri, 5 Kapolres di Lampung Diganti
3 jam yang lalu
Siswa SDN di Cigombong...
Siswa SDN di Cigombong Bogor Ikuti Kegiatan MNC Peduli-MNC Land: Bermain sambil Belajar
3 jam yang lalu
Lebaran di Solo, Jokowi...
Lebaran di Solo, Jokowi Tak Gelar Open House di Rumah
3 jam yang lalu
Infografis
Ini Alasan Harvey Moeis...
Ini Alasan Harvey Moeis dan Sandra Dewi Masuk Daftar Penerima Bantuan BPJS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved