23 Ribu Pesepeda Melintas Jalan Sudirman-Thamrin pada Akhir Pekan

Jum'at, 19 Maret 2021 - 13:40 WIB
loading...
23 Ribu Pesepeda Melintas...
Pemprov DKI Jakarta mencatat sejak Juni 2020 hingga Januari 2021 sebanyak 23.000 pesepeda setiap akhir pekan melintas di Jalan Sudirman-MH Thamrin, Jakarta Pusat.
A A A
JAKARTA - Pemprov DKI Jakarta mencatat sejak Juni 2020 hingga Januari 2021 sebanyak 3.000 pesepeda setiap harinya dan 23.000 setiap akhir pekan melintas di Jalan Sudirman-MH Thamrin, Jakarta Pusat. Atas dasar itulah Pemprov DKI membuat jalur sepeda terproteksi di kawasan Sudirman-Thamrin.

"Melihat meningkatnya jumlah pesepeda, serta volume dan kecepatan kendaraan di kawasan Sudirman-Thamrin, maka rekomendasi jalur sepeda kawasan ini terporteksi fisik," tulis laman Instagramnya @dkijakarta, Jumat (19/3/2021).

Selain memberikan kenyamanan bagi pesepeda dari segala usia, proteksi jalur sepeda dengan menggunakan objek fisik memberikan rasa aman yang lebih dibandingkan dengan pembatas berupa marka jalan. Hadirnya jalur sepeda terproteksi di kawasan Sudirman-Thamrin ini menuai respons positif maupun negatif dari netizen.

"Apik tenan," ucap akun Instagram @nuyork_galerry di kolom komentar. "Udah dibuatkan jalur khusus jadi tolong yang pesepeda jangan arogan, Ntar di tabrak serasa paling teraniaya, kalo mau muter balik cari zebra cross lalu tuntun sepedanya," kata akun Instagram @rifqi_hekal di kolom komentar.

"Keren yak, tapi kan Jakarta wilayahnya bukan itu aja, masih ada wilayah lainnya ditunggu nih wilayah lainnya. kan wilayah lainnya Jakarta juga," ujar akun Instagram @pieterlumbanraja di kolom komentar.
(hab)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Dharma Jaya Resmikan...
Dharma Jaya Resmikan Hub Channel Pertama di Cengkareng
Tingkatkan Kunjungan...
Tingkatkan Kunjungan Wisatawan, Wagub Doel Bakal Revitalisasi Semua Museum di Jakarta
Pramono-Rano Temui Jaksa...
Pramono-Rano Temui Jaksa Agung, Minta Program Pemprov Jakarta Dikawal
Sambangi Lokasi Banjir,...
Sambangi Lokasi Banjir, Anggota DPRD Jakarta Soroti Masalah Sampah
Banjir Setinggi Leher...
Banjir Setinggi Leher Orang Dewasa Masih Genangi Rumah Warga di Pengadegan
Kolaborasi Pemprov Jakarta...
Kolaborasi Pemprov Jakarta dan BI Catatkan Deflasi di Februari
Warga Penghasilan Rendah...
Warga Penghasilan Rendah di Jakarta Bebas BPHTB-PBG, Ini Kriterianya
Apel Siaga Jakarta,...
Apel Siaga Jakarta, 17 Sungai dan Kanal Dikeruk Serentak
Bahagia Anies-Ahok Rukun,...
Bahagia Anies-Ahok Rukun, Pramono: Semesta Mendukung, Insyaallah Jakarta Lebih Baik
Rekomendasi
3 Alasan Turki Blokir...
3 Alasan Turki Blokir Kerjasama Militer Israel dengan NATO, Terkait Tindakan Zionis di Gaza
Pertamina EP Serahkan...
Pertamina EP Serahkan Pengelolaan Wilayah Migas ke Mitra KSO
Rhoma Irama dan Rita...
Rhoma Irama dan Rita Sugiarto Siap Meriahkan Road To Kilau Raya Berkah Cinta Ramadan
Berita Terkini
Sungai Batanghari Meluap,...
Sungai Batanghari Meluap, 30 Sekolah di Muarojambi Terendam Banjir
11 menit yang lalu
Berkah Ramadan, KPN...
Berkah Ramadan, KPN Corp Salurkan Bantuan untuk Sekolah Anak-anak Kurang Mampu
17 menit yang lalu
Gempa 5,5 Guncang Toli-Toli...
Gempa 5,5 Guncang Toli-Toli Sulteng, BMKG: Waspadai Gempa Susulan
50 menit yang lalu
8 Buffer Zone Disiapkan...
8 Buffer Zone Disiapkan Antisipasi Macet Horor Mudik 2025 di Pelabuhan Merak
2 jam yang lalu
Pemulihan Korban Banjir,...
Pemulihan Korban Banjir, PGN Bantu 3.000 Warga di Bekasi dan Jaktim
2 jam yang lalu
Mutasi Polri, 5 Kapolres...
Mutasi Polri, 5 Kapolres di Lampung Diganti
3 jam yang lalu
Infografis
Agar Tetap Bugar, 4...
Agar Tetap Bugar, 4 Olahraga Ini Cocok Dilakukan di Akhir Pekan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved