Gelar Sosialisasi Perda Kepemudaan, Rezki Ajak Pemuda Lebih Produktif

Sabtu, 27 Februari 2021 - 21:42 WIB
loading...
A A A


Lebih lanjut, kata dia pemuda juga harus mampu memilah kebiasaan buruk yang ada pada dirinya untuk ditinggalkan, menyisakan hal-hal positif sebagai motivasi untuk maju.

Selain itu pemuda juga harus mampu menampilkan diri sebagai orang yang betul-betul bersinergi dalam lingkungan sehingga orang-orang sekitar memberikan jalan.

"Mau pintar bagaimana pun kalau lingkungan tidak memasukkanmu kamu tidak jadi apa-apa jadi yang perlu dibangun adalah karakter," pungkasnya.
(agn)
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2828 seconds (0.1#10.140)