Tahun Baru Imlek, Wihara Lalitavistara Cilincing Dibuka untuk Sembahyang

Jum'at, 12 Februari 2021 - 14:35 WIB
loading...
Tahun Baru Imlek, Wihara...
Wihara Lalitavistara Cilincing, Jalan Cilincing Lama, Cilincing, Jakarta Utara.Foto: SINDOnews/Yohannes Tobing
A A A
JAKARTA - Dimasa pandemi Covid-19 , perayaan Tahun Baru Imlek 2021 sedikit berbeda. Seperti yang dilakukan Wihara Lalitavistara Cilincing, Jalan Cilincing Lama, Cilincing, Jakarta Utara.

Kepala Operasional Wihara Lalitavistara Biksu Duta Kshanti mengatakan, untuk mematuhi protokol kesehatan pengelola tidak mengadakan kebaktian umat di hari Imlek. Hal ini untuk mengantisipasi penyebaran virus corona.



"Kebaktian umat kami tidak adakan hampir 1 tahun lah, dari Maret 2020 sampe Februari 2021. Jadi umat tidak berkumpul dalam satu titik," kata Duta saat dikonfirmasi, Jumat (12/2/2021).

Duta menjelaskan, meskipun tak ada kebaktian, khusus untuk Imlek, kompleks Wihara Lalitavistara dibuka untuk jemaat yang hendak bersembahyang, namun harus mematuhi protokol kesehatan.

"Ini spesial hari ini, biasa kita juga tutup pintu selama pandemi. Maka untuk yang menganut kepercayaan, kami tidak batasi tetap boleh datang sembahyang," kata Duta.



"Dengan syarat harus pakai masker, disinfektan juga kami siapkan, terus tidak boleh berlama-lama sembahyang, harus gantian, bergiliran," sambungnya.

Adapun dalam menjaga ketertiban dan kenyamanan umat, tampak petugas gabungan dari TNI-Polri serta Satpol PP berjaga-jaga di halaman Wihara Lalitavistara.
(thm)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Anggota DPRD dari Perindo:...
Anggota DPRD dari Perindo: Tradisi Cap Go Meh Harus Dilestarikan
Rayakan Imlek, Siswa...
Rayakan Imlek, Siswa di Jakut dan Tangsel Diajarkan Pendidikan Karakter
Kisah Soeharto Larang...
Kisah Soeharto Larang Rayakan Imlek, Latar Belakangnya Masih Berkaitan dengan PKI
Banjir Jakarta, Pj Gubernur...
Banjir Jakarta, Pj Gubernur Teguh Ungkap Alasan Tak Lakukan Modifikasi Cuaca Jelang Imlek
Pesawat Mendarat Darurat...
Pesawat Mendarat Darurat di Semarang, Yusril Ihza Mahendra Hadiri Perayaan Imlek di Sam Poo Kong
Sempat Terendam hingga...
Sempat Terendam hingga 1,5 Meter, Banjir di Bidara Cina Surut
Cerita Etnis Tionghoa...
Cerita Etnis Tionghoa Pertama Masuk Nusantara di Masa Kerajaan Sriwijaya
Festival Bandeng Rawa...
Festival Bandeng Rawa Belong Sambut Imlek, Pj Gubernur Teguh Ungkap Nilai Sejarahnya
Pj Gubernur, Pramono-Doel,...
Pj Gubernur, Pramono-Doel, Foke hingga Bang Yos Hadiri Festival Bandeng Rawa Belong
Rekomendasi
Panggung Megah Penuh...
Panggung Megah Penuh Warna, Legenda & Kejutan Hadir di Road To Kilau Raya ‘Panggung Kelana’
Zona Niaga Terbaru Dukung...
Zona Niaga Terbaru Dukung Ekosistem Kota Mandiri di Tangerang
PLN Indonesia Power...
PLN Indonesia Power Siap Tingkatkan Kapasitas SPBU Hidrogen Senayan
Berita Terkini
Rektor UI Berhentikan...
Rektor UI Berhentikan Dokter PPDS Cabul Rekam Mahasiswi Mandi usai Ditetapkan Tersangka
1 jam yang lalu
Ustaz Abdul Somad Resmi...
Ustaz Abdul Somad Resmi Diangkat Jadi Direktur LP3N
1 jam yang lalu
Modus Salurkan Kredit...
Modus Salurkan Kredit Fiktif, Pegawai BUMDes di Kulonprogo Korupsi Rp1,058 Miliar
2 jam yang lalu
Pramono dan EJ Sport...
Pramono dan EJ Sport Dukung Jakarta Menuju Kota Sepeda Internasional
3 jam yang lalu
Tiga Orang Pekerja Hendak...
Tiga Orang Pekerja Hendak Pasang Tiang Wi-Fi di Cibinong Tewas Kesetrum
3 jam yang lalu
Pelamar PPSU dan PJLP...
Pelamar PPSU dan PJLP di Balai Kota Membeludak, Pramono: Pendaftaran di Kelurahan
5 jam yang lalu
Infografis
Militer China Kepung...
Militer China Kepung Taiwan untuk Simulasi Invasi Besar-besaran
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved