Siapkan Panggilan Kedua, Polisi Ancam Jemput Paksa Nindy Ayunda

Senin, 18 Januari 2021 - 23:30 WIB
loading...
Siapkan Panggilan Kedua,...
Nindy Ayunda terancam dijemput paksa bila tetap mangkir pada panggilan kedua. Foto/instagram
A A A
JAKARTA - Setelah seharian ditunggu, Nindy Ayunda ternyata tak kunjung datang memenuhi panggilan Satnarkoba Polres Metro Jakarta Barat. Karena itu polisi berencana melayngkan panggilan kedua untuk penyanyi bersuara merdu itu.

“Kalau memang tidak ada konfirmasi besok. Kami layangkan surat kedua,” kata Kasat Narkoba Polres Metro Jakarta Barat, AKBP Ronaldo Maradona, Senin (18/1/2021) malam.

(Baca: Ditunggu Polisi Hari Ini, Nindy Malah Posting Kue Ulang Tahun)

Nindy sedianya akan dimintai keterangan terkait kasus narkoba suaminya, Askoro P Harsono. Ronaldo memastikan akan menjemput paksa Nindy bila tetap tidak hadir setelah dipanggil untuk kedua kalinya.

Kewenangan itu diatur Pasal 112 ayat 2 KUHAP, yang menyebutkan saksi maupun tersangka bisa dijemput paksa.
“Yah kalo memang tidak datang lagi, kami bisa jemput paksa dipanggilan ketiga,” tutup Ronaldo.
(muh)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Motif Pembunuh Ibu dan...
Motif Pembunuh Ibu dan Anak di Tambora karena Sakit Hati Dimarahi Korban
Polisi Tangkap Pembunuh...
Polisi Tangkap Pembunuh Ibu dan Anak dalam Toren di Tambora Jakbar
Misteri Ibu dan Anak...
Misteri Ibu dan Anak Tewas di dalam Toren Tambora, Ada Luka di Kepala
Ibu-Anak Tewas dalam...
Ibu-Anak Tewas dalam Toren, Polisi: Ada Luka Hantaman Benda Tumpul di Kepala Korban
Kapolres Ngada AKBP...
Kapolres Ngada AKBP Fajar Widyadharma Dicopot Gara-gara Kasus Narkoba dan Asusila
Polres Jakarta Barat...
Polres Jakarta Barat Amankan 2 Orang dan Sajam di Daan Mogot
Fariz RM Tersangka Kasus...
Fariz RM Tersangka Kasus Narkoba, Terancam 20 Tahun Penjara
Polisi Tetapkan Fariz...
Polisi Tetapkan Fariz RM Tersangka Kasus Narkoba!
Fariz RM Ditangkap,...
Fariz RM Ditangkap, Penyanyi Lawas yang Empat Kali Terjerat Kasus Narkoba
Rekomendasi
Korupsi Gerobak Kemendag,...
Korupsi Gerobak Kemendag, 2 Orang Didakwa Rugikan Negara Rp61,5 Miliar
Deklarasi Raja Mobil...
Deklarasi Raja Mobil Listrik di PEVS 2025: BYD Klaim Kuasai 50 Persen Pasar BEV Indonesia
Meghan Markle Larang...
Meghan Markle Larang Pangeran Harry Temui Raja Charles III di Inggris
Berita Terkini
Jokowi Hari Ini ke Polda...
Jokowi Hari Ini ke Polda Metro Laporkan Tudingan Ijazah Palsu
4 menit yang lalu
Viral Guru Biologi di...
Viral Guru Biologi di Bandung Barat Minta Siswa SMA Gambar Alat Kelamin dan Direkam
14 menit yang lalu
3 Kerabat Jenderal Try...
3 Kerabat Jenderal Try Sutrisno yang Punya Karier Cemerlang di Militer, Salah Satunya Mantan KSAD
1 jam yang lalu
Misteri Ken Dedes, Kecantikan...
Misteri Ken Dedes, Kecantikan Luar Biasa dan Tanda Gaib yang Mengubah Kekuasaan di Tanah Jawa
2 jam yang lalu
Ini Identitas Korban...
Ini Identitas Korban Tewas dan Luka dalam Kecelakaan Travel Bhineka di Tol Cisumdawu
9 jam yang lalu
PIHK Diminta Bekerja...
PIHK Diminta Bekerja Amanah dan Berlandaskan Prinsip Sunnah
9 jam yang lalu
Infografis
Senjata Makan Tuan,...
Senjata Makan Tuan, Tarif Trump Ancam Industri Senjata AS
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved