Terdampak Pandemi COVID-19, Desa Ini Dibantu PPP Bangka Belitung

Sabtu, 09 Januari 2021 - 16:12 WIB
loading...
Terdampak Pandemi COVID-19,...
DPW PPP Bangka Belitung melaksanakan bakti sosialdi Desa Air Duren, Kecamatan Mendo Barat, Kabupaten Bangka, Sabtu (9/1/2021). Foto/Ist
A A A
BANGKA - DPW Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Bangka Belitung melaksanakan bakti sosial dan ziarah ke makam tokoh partai, Sabtu (9/1/2021). Kegiatan ini dalam rangka peringatan hari lahir ke-48 PPP.

Ketua DPW PPP Bangka Belitung (Babel) , Amri Cahyadi mengatakan, bakti sosial dilaksanakan di Desa Air Duren, Kecamatan Mendo Barat, Kabupaten Bangka lantaran dengan pertimbangan merupakan salah satu desa yang terimbas pandemi COVID-19.

(Baca juga: Hasil Tes PCR, Wakil Bupati Bangka Selatan Positif COVID-19)

"Untuk baksos ini, kita adakan di Desa Air Duren yang terdampak COVID-19. Jadi kita datangi sekaligus memberi sejumlah bantuan untuk kebutuhan genting masyarakat setempat," ujar Amri yang juga menjabat Plt Ketua DPRD Bangka Belitung dalam keterangan tertulisnya, Sabtu (9/1/2021).

(Baca juga: Kasus COVID-19 Melonjak, Jalanan Kota Toboali Disemprot Disinfektan)

Melalui bakti sosial ini, dia berharap dapat meringankan beban masyarakat untuk beberapa tahun ke depan. Sebab, pandemi COVID-19 secara tidak langsung membuat masyarakat menderita karena terbatasnya aktivitas ekonomi.

Amri juga mengimbau masyarakat yang merasa sakit meski tidak mengarah ke COVID-19 atau sebaliknya agar segera memeriksakannya ke RSUP Bangka Belitung ataupun rumah sakit terdekat. Tujuannya agar masyarakat mendapatkan pelayanan lebih baik. Pihaknya akan membantu warga dengan berkomunikasi dengan pihak rumah sakit.

"Syaratnya tentu harus memiliki BPJS Kesehatan. Bagi warga yang belum, dimohon secepatnya berkomunikasi dengan kita. Kita harapkan masyarakat mentaati protokol kesehatan," tandasnya.

Selain melakukan bakti sosial, DPW PPP Babel juga melakukan ziarah ke makam tokoh dan pendiri partai. Kegiatan ziarah juga didampingi oleh keluarga almarhum.

"Para keluarga almarhum bersyukur telah diperhatikan. Mereka berharap ke depan partai semakin konsisten dengan jumlah kader lebih banyak," ujarnya.
(shf)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Koarmada Gelar Bakti...
Koarmada Gelar Bakti Sosial di Pelabuhan Muara Angke, Warga: Menghemat Pengeluaran
Peringati Hari Pers...
Peringati Hari Pers Nasional 2025, PT IIM dan PWI Dukung Kebijakan Ketahanan Pangan
BRINS dan PNM Tanam...
BRINS dan PNM Tanam 1.000 Bibit Pohon di Bangka Belitung
DPRD Babel Segera Bahas...
DPRD Babel Segera Bahas Kerugian Lingkungan Kasus Timah di Bamus 
Gudang Pengolahan Timah...
Gudang Pengolahan Timah Ilegal 5,81 Ton di Bekasi Jaringan Internasional
Pulihkan Kepercayaan...
Pulihkan Kepercayaan Investor, DPRD Babel Didesak Bentuk Pansus Kerugian Lingkungan
Viral Anak Tukang Sapu...
Viral Anak Tukang Sapu Jadi Polisi, Momen Haru Ibunda Intip Apel Pagi
PosIND Dukung Pertiwi...
PosIND Dukung Pertiwi Jabar Gelar Operasi Katarak di RS Cililin Bandung Barat
Jalani Operasi Katarak...
Jalani Operasi Katarak Gratis MNC Peduli, Warga Berharap Dedi Sembuh Agar Kembali Beraktivitas
Rekomendasi
Katanya Gencatan Senjata,...
Katanya Gencatan Senjata, tapi Israel Bunuh Lebih dari 150 Orang di Gaza
Ini Jadwal Match Bundesliga...
Ini Jadwal Match Bundesliga Pekan 26, Nonton di VISION+ Link di Sini
Lestarikan Terumbu Karang,...
Lestarikan Terumbu Karang, PHE ONWJ Kembangkan Inovasi Paranje
Berita Terkini
Aksi Penggerudukan Rapat...
Aksi Penggerudukan Rapat Panja RUU TNI di Hotel Mewah Dilaporkan ke Polda Metro
5 menit yang lalu
Jelang Mudik 2025, Polresta...
Jelang Mudik 2025, Polresta Bandung Larang Bus Gunakan Klakson Telolet
21 menit yang lalu
Sungai Cimande Meluap,...
Sungai Cimande Meluap, 718 Rumah di Sumedang Terendam Banjir
55 menit yang lalu
Dentuman Keras Iringi...
Dentuman Keras Iringi Erupsi Gunung Marapi, Warga Berhamburan Keluar Rumah
2 jam yang lalu
Kisah Mantan KSAD Jenderal...
Kisah Mantan KSAD Jenderal Dudung yang Ditempeleng Mayor Gaga-gara Koran Jatuh
2 jam yang lalu
Kepala Dinas dan Tiga...
Kepala Dinas dan Tiga Anggota DPRD OKU Terjaring OTT KPK
3 jam yang lalu
Infografis
Disegani Dunia, Ini...
Disegani Dunia, Ini 4 Peran Erdogan dalam Kebangkitan Islam
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved