Puncak Arus Balik Libur Tahun Baru, Gerbang Tol Palimanan Padat 1 Km

Minggu, 03 Januari 2021 - 20:11 WIB
loading...
Puncak Arus Balik Libur...
Puncak arus balik libur Natal dan tahun baru di gerbang tol Cipali, Palimanan, Cirebon, Jabar, Minggu (3/1/2021) malam. Foto/iNews TV/Toiskandar
A A A
CIREBON - Puncak arus balik libur Natal dan tahun baru (Nataru) arus lalulintas di gerbang tol Cipali , Palimanan, Kabupaten Cirebon, Jawa Barat terpantau padat merayap, Minggu (3/1/2021) malam.

Ribuan kendaraan dari arah jawa menuju jakarta ini nampak terus memadati gerbang tol Palimanan di ruas tol Cipali, Kabupaten Cirebon, Jawa Barat. Kendaraan yang didominasi pelat nomor B (Jakarta) nampak terus mengalir tak terputus dan terpantau padat merayap.

(Baca juga: Hari Ini Puncak Arus Balik ke Jakarta lewat Tol Merak-Tangerang)

Membeludaknya ribuan pemudik yang mengarah jakarta ini mengakibatkan tersendat saat melakukan transaksi pembayaran di gardu tol Cipali.

(Baca juga: Mimpi Jembatan Baru Terwujud, Warga Blora Berhenti Naik Perahu Seberangi Bengawan Solo)

Bahkan ribuan kendaraan ini terjebak macet hingga 1 kilometer dari tol Palikanci. Pada puncak arus balik libur panjang tahun baru kali ini, pengelola tol Cipali membuka 18 gardu pembayaran menuju Jakarta. Rinciannya 9 gardu utama dan 9 gardu satelit dengan prioritas kendaraan menuju ibu kota.

Seorang pemudik, Ade Akyanto mengatakan, pada puncak arus balik libur panjang tahun baru dirinya mulai tersendat saat memasuki tol Palikanci, dan terjebak kepadatan di gardu tol Palimanan, Cirebon.

Hingga saat ini petugas kepolisian terus disiagakan guna mengantisipasi lonjakan pemudik yang terus meningkat. Diperkirakan volume kendaraan masih akan terus meningkat hingga dini hari nanti. Hal itu mengingat pada Senin esok libur panjang telah habis dan saatnya beraktivitas kembali.
(shf)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Posko Arus Balik di...
Posko Arus Balik di Bandara Sepinggan Dapat Apresiasi Pemudik
Operasi Ketupat Jaya...
Operasi Ketupat Jaya di Tanjung Priok Zero Accident, Kapolres Apreasiasi Seluruh Pihak
Jasa Marga Catat 1,6...
Jasa Marga Catat 1,6 Juta Kendaraan Kembali ke Jabotabek di Hari Terakhir Cuti Lebaran
Kecelakaan Maut di Tol...
Kecelakaan Maut di Tol Cipularang, 1 Tewas dan 1 Luka Berat
Program Balik Kerja...
Program Balik Kerja Bareng, BPKH Berangkatkan Ribuan Pemudik Kembali ke Perantauan
Pagi Ini Sejumlah Ruas...
Pagi Ini Sejumlah Ruas Jalan Tol ke Arah Jakarta Padat Kendaraan
Libur Lebaran Berakhir,...
Libur Lebaran Berakhir, Disdukcapil Jakarta Minta Pendatang Baru Lapor
Situasi Terkini Jalur...
Situasi Terkini Jalur Gentong Tasikmalaya di Hari Terakhir Cuti Bersama
Jalur Nagreg Masih Padat...
Jalur Nagreg Masih Padat di Hari Terakhir Cuti Bersama, Sudah 10 Kali One Way
Rekomendasi
Lukashenko Sebut Sekutu...
Lukashenko Sebut Sekutu NATO Sekarang Diam setelah Belarusia Dilindungi Senjata Nuklir Rusia
Kisruh Musisi Terkait...
Kisruh Musisi Terkait Royalti Musik, Anak Titiek Puspa Beri Respons Begini
Harga Emas Malas Bergerak...
Harga Emas Malas Bergerak Dibanderol Rp1.896.000/Gram, Berikut Rincian Lengkapnya
Berita Terkini
Wali Kota Bandung Pastikan...
Wali Kota Bandung Pastikan Korban Pemerkosaan Dokter Priguna Dapat Perlindungan
2 jam yang lalu
Dari Banten, Jumhur...
Dari Banten, Jumhur Siap Memobilisasi Massa Buruh Melawan Impor Ilegal
2 jam yang lalu
Kanit Provos Polsek...
Kanit Provos Polsek Ambuau Indah Polres Buton Tewas Ditikam Orang Tak Dikenal
2 jam yang lalu
Kisah Hubungan Kerajaan...
Kisah Hubungan Kerajaan Mataram dan Surabaya Berkat Pernikahan Putra Mahkotanya
2 jam yang lalu
Ciptakan UMKM Sukses,...
Ciptakan UMKM Sukses, Pelajar di Bogor Ikuti Pelatihan Wirausaha
12 jam yang lalu
Bekasi Perluas Jaringan...
Bekasi Perluas Jaringan Perpipaan demi Tingkatkan Jumlah Pelanggan
12 jam yang lalu
Infografis
Libur Lebaran 28 Maret-1...
Libur Lebaran 28 Maret-1 April 2025, Waspadai Banjir Rob Jakarta
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved