Bupati Lamandau Hendra Lesmana Pimpin Deklarasi Damai Pilkada Kalteng

Rabu, 18 November 2020 - 13:48 WIB
loading...
Bupati Lamandau Hendra...
Pemerintah Kabupaten Lamandau, Kalteng menggelar deklarasi damai pilkada Gubernur dan Wakil Gubernur Kalteng di Bundaran Rusa Komplek Perkantoran Bukit Hibul, Nanga Bulik, Selasa (17/11/2020).
A A A
NANGA BULIK - Pemerintah Kabupaten Lamandau, Kalteng menggelar deklarasi damai pilkada Gubernur dan Wakil Gubernur Kalteng di Bundaran Rusa Komplek Perkantoran Bukit Hibul, Nanga Bulik, Selasa (17/11/2020).

Tak hanya itu, pemkab juga menggelar apel kesiapsiagaan bencana di Lamandau 2020. Pemimpin apel langsung oleh Bupati Lamandau Hendra Lesmana dan dihadiri unsur TNI/Polri, Satpol PP, Dishub dan BPBD. Turut hadir juga Wakil Bupati Lamandau Riko Purwanto, Sekretaris Daerah, Forkopimda, perwakilan KPU dan Bawaslu Lamandau.

“Kegiatan ini diadakan dalam rangka untuk mendeklarasikan semangat dalam mewujudkan pilkada damai, aman, dan tertib yang dituangkan dalam bentuk deklarasi atau ikrar bersama,” ujar Bupati dalam sambutannya.

Tak hanya itu, lanjut Hendra, ini sekaligus menjadi momentum untuk meningkatkan kesiapsiagaan seluruh komponen pemerintah dan masyarakat dalam menghadapi ancaman bencana di Lamandau. “Dalam penanganan bencana, pemerintah daerah tidak akan bisa bekerja sendiri tanpa dukungan dari semua pihak. Pemda juga menyadari masih banyak kekurangan,” katanya.

Oleh karena itu, lanjut dia, dukungan yang belum maksimal dari pemerintah daerah jangan menjadi kendala dan melemahkan semangat dalam menangani bencana yang terjadi di Lamandau.

Hendra menambahkan, dalam deklarasi damai Pilkada ini juga jangan hanya dijadikan formalitas dan seremonial saja. “Namun jadikan untuk mempertegas sikap untuk berkomitmen dan konsisten dalam menciptakan iklim yang kondusif bagi keseluruhan proses pemilu,” ujarnya.

Di akhir kegiatan Bupati beserta jajarannya berkesempatan untuk menandatangani Deklarasi Damai bersama.
(alf)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Ketua Perindo Sumut...
Ketua Perindo Sumut Apresiasi Kinerja Kepolisian Sepanjang 2024
Keluarga Tiga Eks Bupati...
Keluarga Tiga Eks Bupati Tegal Bersatu Dukung Bima-Mujab, Hadiri Kampanye Akbar Hajatan Bisa Dadi 1
Flashmob 2.000 Orang,...
Flashmob 2.000 Orang, Atang-Annida Optimis Rebut Hati Warga Bogor
Komunitas E-Sports Maluku...
Komunitas E-Sports Maluku Utara Deklarasi Dukung Sultan Husain Alting Sjah
Dinilai sebagai Pemimpin...
Dinilai sebagai Pemimpin Jujur dan Amanah, Iksan Banjir Pujian dari Masyarakat
KPU Jabar Tingkatkan...
KPU Jabar Tingkatkan Mutu Jaringan Dokumentasi dan Informasi Hukum
Sekolah Damai Perkuat...
Sekolah Damai Perkuat Generasi Muda dari Bahaya Intolerasi dan Bullying
Sosialisasikan Program,...
Sosialisasikan Program, Pipi Bima Sakti Dicubit Ibu-ibu di Tegal
KPU dan Polri Matangkan...
KPU dan Polri Matangkan Persiapan Debat 5 Paslon Bupati Rokan Hulu
Rekomendasi
Mudik Lebaran, Komisi...
Mudik Lebaran, Komisi VI DPR Minta BUMN Pastikan Kesiapan Jalan hingga Rest Area
Petinju Raja KO Callum...
Petinju Raja KO Callum Walsh Robohkan Musuhnya di Ronde 1, Perpanjang Rekor KO 11-0
SOS 2025 Kenalkan Inovasi...
SOS 2025 Kenalkan Inovasi Penanganan Kanker, Hadirkan Pakar Dunia
Berita Terkini
3 Polisi Tewas Tertembak...
3 Polisi Tewas Tertembak saat Gerebek Judi Sabung Ayam di Way Kanan
30 menit yang lalu
Anggota Dewan Partai...
Anggota Dewan Partai Perindo Serap Aspirasi Warga Donggala, UMKM hingga Bantuan Sosial Jadi Sorotan
1 jam yang lalu
Pramono Anung Bakal...
Pramono Anung Bakal Punya Staf Khusus, Yustinus Prastowo, Chico Hakim, hingga Firdaus Ali
1 jam yang lalu
Pramono Anung Akhirnya...
Pramono Anung Akhirnya Mau Tempati Rumah Dinas, Ternyata Ini Alasannya
1 jam yang lalu
BSI Salurkan Bantuan...
BSI Salurkan Bantuan untuk Pesantren dan Anak Yatim di Bukittinggi
2 jam yang lalu
Kapolri Bareng Wartawan...
Kapolri Bareng Wartawan Bagi-bagi Takjil ke Masyarakat di Depan Mabes Polri
2 jam yang lalu
Infografis
Kaesang Pangarep Tidak...
Kaesang Pangarep Tidak Bisa Maju Pilkada 2024
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved