Puluhan Lapak Pasar Tradisional di Kota Pasuruan Ludes Terbakar

Rabu, 04 November 2020 - 21:33 WIB
loading...
Puluhan Lapak Pasar...
Puluhan lapak pasar tradisional di Kota Pasuruan, ludes terbakar, Rabu (4/11/2020) malam. Foto/iNews TV/Jaka Samudra
A A A
PASURUAN - Kebakaran hebat melanda pasar tradisional Jalan Karang Ketug, Kecamatan Gadingreja, Kota Pasuruan , Rabu (4/11/2020) malam. Hanya dalam hitungan menit, sekitar 60 kios milik pedagang ludes terbakar . (Baca juga: Polres Mojokerto Bongkar Pabrik Sabu Rumahan yang Dioperasikan Bandar )

Nur Cholis, salah seorang saksi mata menyebutkan, percikan api pertama kali muncul di daerah tengah pasar. "Apinya cepat membesar, dan dalam sekejap langsung meratakan seluruh isi lapak," tuturnya.

Korbaran api dengan cepat merembet ke lapak dan kios di pasar tersebut, karena banyaknya bahan yang mudah terbakar . "Tadi awalnya api dari tengah, lalu dengan cepat membesar dan sulit dipadamkan," imbuhnya.



Lima unit mobil pemadam kebakaran dikerahkan untuk menjinakkan kebakaran ini. Petugas pemadam kebakaran melakukan pembasahan di sekitar lokasi kebakaran agar tidak merembet kelapak-lapak lain. (Baca juga: Masih Berusia 16 Tahun, Anggota Genk Moge Penganiaya Intel Kodim Didampingi Ortu )

Kapolsek Gading, Kompol Wahono saat dikonfirmasi mengatakan, masih melakukan penyelidikan terhadap kebakaran pasar ini, namun dugaan sementara penyebab kebakaran hubungan arus pendek listrik.

Tidak ada korban jiwa dalam kebakaran hebat yang meluluhlantakkan seluruh isi pasar tersebut. Namun para pedagang di pasar tradisional ini mengalami kerugian hingga ratusan juta rupiah. (Baca juga: Mulai Besok Produk Prancis Hilang Dari Pasaran di Karawang )
(eyt)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Korban Tewas Kebakaran...
Korban Tewas Kebakaran Kapal Tanker Ronggolawe dan Tug Boat Bertambah Jadi 3 Orang
Tim Labfor Polri Usut...
Tim Labfor Polri Usut Kebakaran 3 Gerbong KA di Stasiun Tugu Yogyakarta
3 Gerbong Kereta di...
3 Gerbong Kereta di Stasiun Tugu Yogyakarta Terbakar, KAI Pastikan Tak Ada Korban
3 Gerbong Kereta di...
3 Gerbong Kereta di Stasiun Tugu Yogyakarta Terbakar, KAI Usut Penyebabnya
Proyek MRT di Rawamangun...
Proyek MRT di Rawamangun Kebakaran
Kebakaran Polda Banten,...
Kebakaran Polda Banten, Wakapolda: Penyebabnya Diperiksa Tim Laboratorium
Kebakaran Polda Banten,...
Kebakaran Polda Banten, Api Berkobar dari Lantai 3
Kebakaran Polsek Helvetia...
Kebakaran Polsek Helvetia Medan, Ruang Intelkam dan Provost Ludes
Si Jago Merah Mengamuk!...
Si Jago Merah Mengamuk! Gudang Kardus di Penjaringan Terbakar
Rekomendasi
Konstruksi Perkara OTT...
Konstruksi Perkara OTT KPK Dugaan Suap Proyek Dinas PUPR OKU
Ramadan 1446 H, BSI...
Ramadan 1446 H, BSI Beri Santunan untuk 4.444 Anak Yatim Dhuafa
Efek Perang Dagang,...
Efek Perang Dagang, Harga Emas Ukir Sejarah Baru Tembus Level USD3.000
Berita Terkini
Oknum Brimob Diduga...
Oknum Brimob Diduga Aniaya Karyawan Leasing di Kendari, Polda Sultra Lakukan Penyelidikan
1 jam yang lalu
Tragis! 3 Pekerja Pabrik...
Tragis! 3 Pekerja Pabrik Kulit di Sumedang Sempat Saling Menolong hingga Meninggal di dalam Kubangan Limbah
1 jam yang lalu
2 Jambret Apes di Surabaya,...
2 Jambret Apes di Surabaya, 1 Tewas Tenggelam usai Kabur dari Amukan Warga
5 jam yang lalu
Profil Mayjen TNI Piek...
Profil Mayjen TNI Piek Budyakto yang Dimutasi Jadi Pangdam Udayana
6 jam yang lalu
Gas 3 Kg Meledak di...
Gas 3 Kg Meledak di Depok, 5 Orang Terluka
7 jam yang lalu
Eddy Soeparno Bersama...
Eddy Soeparno Bersama Anggota DPR PAN Gelar Bazar Murah di Subang
7 jam yang lalu
Infografis
10 Bandara InJourney...
10 Bandara InJourney Airports Terbaik di Asia Pasifik 2024!
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved