Markas GPII dan PII Diserang Brimob, Kapolres Jakpus Minta Maaf

Sabtu, 17 Oktober 2020 - 02:02 WIB
loading...
Markas GPII dan PII...
Kapolres Metro Jakarta Pusat, Kombes Pol Heru Novianto mendatangi warga dan aktivis GPII dan PII di Menteng No 58, Jakarta Pusat. SINDOnews/Komaruddin Bagja Arjawinangun
A A A
JAKARTA - Kapolres Metro Jakarta Pusat, Kombes Pol Heru Novianto mengaku, sudah mendatangi warga dan aktivis GPII dan PII di Menteng No 58, Jakarta Pusat yang mengeluhkan tembakan gas air mata ke permukiman ketika aksi demo berujung ricuh pada Selasa (13/10/2020).

Kapolres menjelaskan, pihaknya tidak bermaksud untuk menembak gas air mata ke warga. Sebab, para perusuh masuk ke permukiman warga untuk menyelamatkan diri agar tidak ditangkap polisi. (Baca juga; Rusak Pos Polisi, Massa di Tugu Tani Kocar-kacir Ditembaki Gas Air Mata )

"Ya kemarin kita melakukan penegakan hukum di wilayah Menteng 58 memang akses atau dampaknya ada yang tidak nyaman terutama keluarga, ada rumah dan warga juga. Kemarin saya sudah sambangi ke sana sebagai kapolres dari kepolisian permohonan maaf karena berdampak terhadap orang rumahan kena asapnya itu," kata Heru di kawasan Monas, Jumat (16/10/2020).

Dia pun bersama warga sekitar sudah berkomitmen untuk sama-sama menjaga keamanan lingkungan jangan sampai ada pembuat rusuh yang masuk ke dalam. Karena aparat kepolisian yang melakukan penegakan hukum tidak mengetahui mana warga sekitar atau para perusuh. (Baca juga; Cerita Warga Kwitang Soal Tembakan Gas Air Mata Polisi di Permukiman )

"Kami sudah komitmen dengan warga sama-sama menjaga. Kalau ada aksi ramai ya warga menjaga disitu dari dalam kita mengamankan dari luar," ungkapnya. Tak hanya di Menteng, Heru pun mengatakan sudah bertemu dengan warga dan tokoh masyarakat Kwitang, Senen.
(wib)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kisah Brimob Selamatkan...
Kisah Brimob Selamatkan Jenderal M Jusuf dari Berondong Peluru Kelompok Kahar Muzakkar
Kisah Panglima ABRI...
Kisah Panglima ABRI Jenderal M Jusuf Dievakuasi ke Panser oleh Brimob karena Serangan Pemberontak
Oknum Brimob Diduga...
Oknum Brimob Diduga Aniaya Karyawan Leasing di Kendari, Polda Sultra Lakukan Penyelidikan
8 Polisi Diperiksa Terkait...
8 Polisi Diperiksa Terkait Penembakan yang Menewaskan 1 Warga di Tambang Emas Ratatotok
Kisah Komandan Brimob...
Kisah Komandan Brimob Irjen Loemy, Kode Maut Kedipan Mata Bikin Tawanan Perang Tewas
Penampakan Anggota Brimob...
Penampakan Anggota Brimob dan 9 Kuli Bangunan yang Tewaskan Sopir Bus AKAP di Pasar Rebo
Buruh Demo Besar-besaran...
Buruh Demo Besar-besaran Depan Istana, Massa Mulai Padati Monas
Pelaku Penyiram Air...
Pelaku Penyiram Air Keras Anggota Brimob di Jaktim Kena Pasal Berlapis
Bertahan di Depan Gedung...
Bertahan di Depan Gedung DPR RI, Massa Dihujani Tembakan Gas Air Mata
Rekomendasi
7 Perubahan dalam Tubuh...
7 Perubahan dalam Tubuh setelah Berhenti Konsumsi Gula 14 Hari
Pertamina Hulu Energi...
Pertamina Hulu Energi Dorong Kemandirian Ekonomi Perempuan Pesisir
Ada Produk Haram Berlabel...
Ada Produk Haram Berlabel Halal, MUI Dorong Tingkatkan Pengawasan
Berita Terkini
TNBBS Terancam Rusak,...
TNBBS Terancam Rusak, Gubernur Lampung Siapkan Langkah Tegas Hadapi Ribuan Perambah
2 jam yang lalu
Gunung Lewotobi Laki-laki...
Gunung Lewotobi Laki-laki Meletus Disertai Dentuman Keras, Tinggi Kolom Abu Vulkanik 4.000 Meter
2 jam yang lalu
Wellbeing Festival 2025...
Wellbeing Festival 2025 Ajak Keluarga Tumbuh Bersama Menuju Hidup Selaras dan Bermakna
4 jam yang lalu
Pramono Tak Kuasa Tahan...
Pramono Tak Kuasa Tahan Tangis saat Melayat ke Rumah Duka Brando Susanto
4 jam yang lalu
3 Jenderal Polisi Pimpin...
3 Jenderal Polisi Pimpin Pencarian Iptu Tomi S Marbun di Hutan Belantara Teluk Bintuni Papua Barat
4 jam yang lalu
Organisasi Advokat Tertua...
Organisasi Advokat Tertua PAI Rayakan HUT ke-62 di Bandung, Miliki 16 Ribu Anggota
5 jam yang lalu
Infografis
Pakistan dan India Diambang...
Pakistan dan India Diambang Perang Habis-habisan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved