Dewan Target Selesaikan Separuh dari 23 Prolegda Hingga Akhir Tahun

Kamis, 03 September 2020 - 22:40 WIB
loading...
A A A


"Jadi yang bikin lambat itu pandemi memang di awal tahun," katanya kepada SINDOnews.

Hingga saat ini Suaib mengkonfirmasi belum ada jadwal untuk progres selanjutnya. Pasalnya baru saja terjadi pergantian bulan sehingga pihaknya belum mengantongi jadwal baru.

"Penyusunan jadwal agenda Insya Allah Senin pekan depan (7/9/2020) karena kita sesuaikan juga jadwal paslon pendaftaran, ada penyesuaian pilkada dan cuti bersama," ujarnya.
(luq)
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.4411 seconds (0.1#10.140)