Malam Ini di AB+ JEJAK BERDARAH PEMBUNUH BERANTAI DI BEKASI Bersama Abraham Silaban, Hanya di iNews

Senin, 10 Februari 2025 - 17:00 WIB
loading...
Malam Ini di AB+ JEJAK...
Malam Ini di AB+ JEJAK BERDARAH PEMBUNUH BERANTAI DI BEKASI Bersama Abraham Silaban, Hanya di iNews
A A A
JAKARTA - Belum lama ini Kabupaten Bekasi diguncang oleh kasus pembunuhan tragis yang menimpa Almaidah, seorang wanita asal Cibarusah. Pelaku dari kejahatan ini adalah suaminya sendiri, Sunardi, yang tega menghabisi nyawa istrinya dan menyembunyikan jasadnya di dalam septic tank di halaman belakang rumah mereka.

Dalam episode terbaru AB+ "JEJAK BERDARAH PEMBUNUH BERANTAI DI BEKASI" malam ini bersama Abraham Silaban, akan mengungkap secara mendalam tentang kasus yang diduga terkait dengan masalah finansial dan kecemburuan

Kronologi awal kasus ini terjadi pada November 2022, ketika Almaidah terakhir kali terlihat dan meninggalkan rumahnya untuk menemui Sunardi di Kampung Cikoronjo, Desa Sindang Mulya, Cibarusah. Setelah pertemuan tersebut, Almaidah tidak dapat dihubungi, dan nomor ponselnya selalu tidak aktif. Sementara, kasus ini mulai terungkap pada Februari 2025 ketika Sunardi ditangkap atas tuduhan pembunuhan terhadap Sri Pujayanti, seorang pegawai koperasi yang datang menagih utang sebesar Rp3 juta.



Sunardi membunuh Sri dengan cara mencekiknya menggunakan kerudung dan menyembunyikan jasadnya di dalam lemari. Setelah penangkapan tersebut, Sunardi mengakui bahwa pada November 2022, ia juga telah membunuh istrinya, Almaidah, dengan alasan cemburu. Jasad Almaidah ditemukan dalam kondisi tinggal kerangka dengan pakaian yang masih utuh di dalam septic tank rumah mereka. Bagaimana perkembangan dari kasus ini selanjutnya?

Saksikan secara lengkap pembahasannya malam ini di AB+ "JEJAK BERDARAH PEMBUNUH BERANTAI DI BEKASI", pukul 20.00 WIB, hanya di iNews.
(zik)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Polda Metro Jaya Fokus...
Polda Metro Jaya Fokus Awasi Jalur Arteri Cawang hingga Kedungwaringin Selama Mudik 2025
Sosok Terduga Pelaku...
Sosok Terduga Pelaku Pembunuhan Ibu dan Anak dalam Toren Tambora
Nelayan Protes Penghentian...
Nelayan Protes Penghentian Pembongkaran Pagar Laut PT TRPN di Bekasi
2 Hari Kampung Gabus...
2 Hari Kampung Gabus Bekasi Terendam, Bupati Ade Tak Kunjung Tinjau Lokasi Banjir
Hujan Deras Guyur Bekasi...
Hujan Deras Guyur Bekasi Malam Ini di Saat Sejumlah Lokasi Masih Terendam Banjir
Kisah Pilu Warga Korban...
Kisah Pilu Warga Korban Banjir Bekasi Timur: Kali Ini Datang dengan Begitu Dahsyat, Lebih Parah dari 2020
38 Titik Terendam, 700...
38 Titik Terendam, 700 Toko di Mega Bekasi Hypermall Lumpuh
Banjir Bekasi, Seorang...
Banjir Bekasi, Seorang Warga Jatiasih Hilang Terseret Arus
Exit Tol Bekasi Barat...
Exit Tol Bekasi Barat Padat 6 Kilometer Imbas Banjir di Jalan Arteri, Lalu Lintas Dialihkan
Rekomendasi
Pernyataan Lengkap Gold...
Pernyataan Lengkap Gold Medalist soal Kim Soo Hyun dan Kim Sae Ron Pacaran, Memutar Balik Fakta?
Kunjungi Semarak Festival...
Kunjungi Semarak Festival Ramadan Persembahan Pegadaian di 61 Lokasi Seluruh Indonesia
5 Artis Protes Ifan...
5 Artis Protes Ifan Seventeen Jadi Dirut PFN, Ada Luna Maya dan Fedi Nuril
Berita Terkini
Mutasi Polri, 5 Kapolres...
Mutasi Polri, 5 Kapolres di Lampung Diganti
14 menit yang lalu
Siswa SDN di Cigombong...
Siswa SDN di Cigombong Bogor Ikuti Kegiatan MNC Peduli-MNC Land: Bermain sambil Belajar
22 menit yang lalu
Lebaran di Solo, Jokowi...
Lebaran di Solo, Jokowi Tak Gelar Open House di Rumah
52 menit yang lalu
Tingkatkan Kualitas...
Tingkatkan Kualitas SDM, Gubernur Kalteng Gagas Program Satu Rumah Satu Sarjana
54 menit yang lalu
PN Tangerang Kabulkan...
PN Tangerang Kabulkan Praperadilan Korban Kriminalisasi, Pengacara FR Apresiasi Hakim
1 jam yang lalu
Abrasi Sungai Mengancam...
Abrasi Sungai Mengancam Jalan di Aceh Barat, Bupati Tarmizi Tindak Cepat dengan Normalisasi!
1 jam yang lalu
Infografis
Ini Kriteria Penerima...
Ini Kriteria Penerima Diskon 50% Tarif Listrik di Awal 2025
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved