Cegah Rabies, Sudin KPKP Jakpus Vaksin Ribuan Hewan Peliharaan

Selasa, 01 September 2020 - 03:13 WIB
loading...
Cegah Rabies, Sudin...
Foto: Ilustrasi/SINDOnews/Dok
A A A
JAKARTA - Suku Dinas Ketahanan Pangan, Kelautan, dan Pertanian (KPKP) Jakarta Pusat telah melakukan vaksinasi pada 1.968 hewan di Kelurahan Menteng. Kegiatan tersebut untuk menghindari penularan virus rabies kepada manusia dari hewan peliharaan.

"Jadi memang ini vaksin gratis dan rutin yang sifatnya pengulangan setiap setahun sekali. Nanti kita akan lakukan hal serupa Agustus 2021," ujar Plt Kepala Suku Dinas KPKP Jakarta Pusat Suharini Ellyawati kepada wartawan, Senin (31/8/2020). (Baca juga: Misteri, Lolosnya Pistol Eks Kepala BPN Denpasar Tembak Diri di Kantor Kejati Bali)

Sudin KPKP Jakarta Pusat juga melakukan pemberian vaksin rabies dengan sistem jemput bola bagi warga yang memiliki hewan peliharaan melebihi 10 ekor. Warga dapat membawa hewannya untuk diberikan vaksin secara cuma-cuma.

"Kita juga pakai sistem jemput bola, jadi warga yang punya hewan peliharaan sampai 10 ekor gitu ya. Kita yang datang ke rumahnya, mungkin sulit kan bawa banyak hewan ke satu titik," katanya. (Baca juga: Kementan Berhasil Turunkan Kasus Rabies di Bali)

Dari 1.968 ekor hewan yang diberi vaksin rabies oleh Sudin KPKP Jakarta Pusat, secara terperinci tercatat ada 618 ekor anjing, 1.337 ekor kucing, 8 ekor kera, dan 5 ekor musang dari tiga kecamatan yaitu Kecamatan Senen, Kecamatan Tanah Abang, dan Kecamatan Menteng.

Jumlah hewan tersebut memang jauh dari capaian pada tahun 2019 lalu yang mencapai 6.190 hewan telah divaksinasi rabies. Hal itu terjadi karena dampak pandemi Covid-19.

"Karena pandemi ya, selama tiga bulan itu Maret- Mei kami memang tidak melakukan kegiatan vaksin rabies karena PSBB. Jadi jumlahnya memang jauh dengan tahun lalu. Tapi ini sedang kami kejar, hewan-hewan yang jadwal vaksinasi ulangnya telah terlewat," tutup Elly.
(thm)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Tembak Kucing Sampai...
Tembak Kucing Sampai Mati, Pria di Kelapa Gading Timur Ditangkap Polisi
Bulan Dana PMI Jakarta...
Bulan Dana PMI Jakarta Pusat Kumpulkan Rp5,5 Miliar, Naik 20% dari tahun Sebelumnya
Pramono Anung Akan Bangun...
Pramono Anung Akan Bangun 5 Sampai 10 Puskeswan jika Terpilih Jadi Gubernur Jakarta
Upaya Manggarai Barat...
Upaya Manggarai Barat Berantas Rabies, Ini Langkah Konkret yang Dilakukan
Heboh Kerbau Melahirkan...
Heboh Kerbau Melahirkan Anak Berkepala 2 Tapi Mati
Buka Jumbara PMR PMI...
Buka Jumbara PMR PMI Jakpus, Wali Kota Sebut Pentingnya Pembentukan Karakter
Bocah 7 Tahun di Landak...
Bocah 7 Tahun di Landak Meninggal Diduga Akibat Rabies usai Digigit Anjing
Sejumlah Fasilitas Umum...
Sejumlah Fasilitas Umum Rusak Pascademo Sengketa Pilpres 2024 di Patung Kuda
Imigrasi Jakarta Pusat...
Imigrasi Jakarta Pusat Terbitkan Paspor Elektronik Polikarbonat
Rekomendasi
Link Streaming Leganes...
Link Streaming Leganes vs Barcelona LaLiga 2024/25 di VISION+
Rekomendasi Kuliner...
Rekomendasi Kuliner Ala Chef Ini Gak Boleh Kamu Lewatkan!
Niat Prabowo Evakuasi...
Niat Prabowo Evakuasi 1.000 Warga Gaza Diapresiasi
Berita Terkini
Jenazah Titiek Puspa...
Jenazah Titiek Puspa Diberangkatkan dari Masjid An-Nur Pancoran ke TPU Tanah Kusir
19 menit yang lalu
Bantu Warga yang Ijazahnya...
Bantu Warga yang Ijazahnya Ditahan, Wakil Wali Kota Surabaya Cak Ji Malah Dilaporkan ke Polisi
25 menit yang lalu
Cerita Warga Bogor Diguncang...
Cerita Warga Bogor Diguncang Gempa: Lagi Enak Tidur Tahu-tahu Atap Ambruk
1 jam yang lalu
Fakta Baru Terungkap!...
Fakta Baru Terungkap! 2 dari 3 Korban Pemerkosaan Dokter PPDS Anestesi Pasien RSHS Bandung
1 jam yang lalu
Rusdi Kirana Kunjungi...
Rusdi Kirana Kunjungi SMK Asy-Syarif Mitra Industri, Tekankan Pentingnya Lulusan Siap Kerja
3 jam yang lalu
Purnawirawan TNI Sertu...
Purnawirawan TNI Sertu Agus Salim Ditemukan Tewas di Anak Sungai di Gowa
3 jam yang lalu
Infografis
AS Gelontorkan Ribuan...
AS Gelontorkan Ribuan Triliun untuk Ukraina, Hasilnya Mengecewakan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved