Pipa PDAM Jebol, Permukiman Warga di Cibangkong Bandung Terendam 2 Rumah Ambruk

Rabu, 05 Juni 2024 - 20:48 WIB
loading...
Pipa PDAM Jebol, Permukiman...
Pipa PDAM Tirta Wening Kota Bandung, Jawa Barat jebol di Jalan Maleer Utara RT 01 dan 02 RW 05, Cibangkong, Batununggal, Kota Bandung, Rabu (5/6/2024) sore. Foto/Ist
A A A
BANDUNG - Pipa milik Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Tirta Wening, Kota Bandung, Jawa Barat jebol di Jalan Maleer Utara RT 01 dan 02 RW 05, Cibangkong, Batununggal, Kota Bandung, Rabu (5/6/2024) sore.

Akibat pipa PDAM jebol, permukiman padat penduduk di Cibangkong terendam dan dua rumah warga ambruk akibat fondasi tergerus air yang meluap.



Informasi yang dihimpun menyebutkan, kronologi kejadian berawal saat warga mendengar suara ledakan. Tiba-tiba air menyebur deras dari bawah tanah.

Karena air menyembur sangat deras, rumah Bambang dan tetangganya Soleh Simamora roboh. Bambang, pemilik rumah yang ambruk,dibantu warga mengevakuasi keluarga dan beberapa barang berharga.



Warga yang melihat kejadian tersebut langsung menghubungi Emergency Call 113 Dinas Kebakaran dan Penanggulangan Bencana (Diskar PB) Kota Bandung untuk meminta bantuan.

"Rumah Bambang dan tetangganya dihuni oleh dua KK (Kepala Keluarga) atau 10 Jiwa. Kedua rumah rusak berat atau roboh," kata Kepala Diskar PB Kota Bandung Gun Gun Sumaryana dalam laporan hasil asesmen.



Peristiwa itu, ujar Gun Gun, menyebabkan 77 KK di RT 02 RW 05, Kelurahan Cibangkong terdampak. Kemudian, kirmir ambruk anak Sungai Cikapundung ambruk dengan lebar sekitar 50 meter, dan 2 unit motor terbawa kirmir roboh tersebut.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Banjir Landa Perumahan...
Banjir Landa Perumahan di Kulonprogo, Satu Rumah Ambruk
11 RT di Jakarta dan...
11 RT di Jakarta dan 1 Ruas Jalan Terendam Banjir Pagi Ini, Ini Sebarannya
Banjir Landa 7 Desa...
Banjir Landa 7 Desa di Bojonegoro, 1 Warga Meninggal Dunia
Penampakan Rumah Warga...
Penampakan Rumah Warga Lebak yang Ambruk Diguncang Gempa M5,2
Banjir Besar Landa Kota...
Banjir Besar Landa Kota Padangsidimpuan, Mobil Terseret Arus hingga Rumah Porak-poranda
Ini Tampang Begal Bergolok...
Ini Tampang Begal Bergolok Anggota Geng Motor di Bandung
Ceramah di Masjid Salman...
Ceramah di Masjid Salman ITB, Anies Baswedan Ingatkan Pentingnya Berpikir Kritis demi Indonesia
Mengenal Masjid Salman...
Mengenal Masjid Salman Rasidi di Soreang Bandung, Desain Unik Menyerupai Lumbung Padi
Banjir Bekasi, Perumnas...
Banjir Bekasi, Perumnas Satu Masih Terendam Air Setingi 80 Cm
Rekomendasi
Ikut Mudik, Apriyani...
Ikut Mudik, Apriyani Rahayu Bakal Jalani Tradisi Lebaran di Kampung Halaman
SIG Berhasil Tekan Beban...
SIG Berhasil Tekan Beban Pokok Pendapatan 0,8% Jadi Rp28,26 Triliun
29 WNI di Filipina Ditangkap...
29 WNI di Filipina Ditangkap terkait Judi Online, Dipulangkan ke Indonesia
Berita Terkini
9 Lokasi Parkir untuk...
9 Lokasi Parkir untuk Jemaah Salat Idulfitri di Masjid Istiqlal
2 jam yang lalu
One Way Dicabut, 4.477...
One Way Dicabut, 4.477 Kendaraan Pemudik Tinggalkan Semarang via Kalikangkung dalam 9 Jam
5 jam yang lalu
Malam Takbiran, 18.862...
Malam Takbiran, 18.862 Kendaraan Pemudik Masuk Semarang
5 jam yang lalu
Malam Takbiran, Masih...
Malam Takbiran, Masih Banyak Pemudik Terjebak di Pantura Cirebon
6 jam yang lalu
Kemeriahan Malam Takbiran...
Kemeriahan Malam Takbiran di Jalur Mudik Pantura Karawang
6 jam yang lalu
Salat Idulfitri di Lapangan...
Salat Idulfitri di Lapangan Pancasila Simpang Lima Diperkirakan Diikuti 30.000 Jemaah
6 jam yang lalu
Infografis
Kabar 100 Warga Gaza...
Kabar 100 Warga Gaza Dikirim ke Indonesia Disangkal Kemlu
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved